Hanya Argo Merbabu dan Muria yang berhenti di Bekasi, namun Argo Sindoro jadwal petang menuju Semarang berhenti di Jatinegara dan jadwal malam menuju Jakarta berhenti di Bekasi
Kereta api Argo Merbabu adalah layanan kereta api penumpang kelas eksekutif yang dioperasikan oleh Kereta Api Indonesia untuk melayani relasi Semarang Tawang–Gambir melalui lintas utara Jawa.
Kereta api Argo Merbabu dioperasionalkan mulai 1 Juni 2023 dengan berstatus fakultatif relasi Semarang Tawang–Gambir perjalanan ini ditempuh waktu rata-rata 5 jam 59 menit dan sekarang pada mulai bulan Juli, kereta api ini beroperasi secara reguler dengan kereta api diberangkatkan dari Semarang di pagi hari dan sebaliknya di siang hari.
Kereta api Argo Merbabu merupakan penerus layanan rute Semarang-Jakarta yang sejak tahun 2017 lalu telah beroperasi dengan status "Kereta Tambahan", yaitu Kereta api Argo Sindoro Tambahan.
Hanya berisi layanan kereta api yang dioperasikan oleh induk perusahaan. Untuk layanan yang dioperasikan oleh anak perusahaan, lihat Templat:KAI Commuter untuk layanan KAI Commuter, Templat:KAI Bandara untuk layanan KAI Bandara dan Templat:KCIC untuk layanan KCIC/Whoosh