Buddhacharita ("Tindakan Sang Buddha"; bahasa Inggris: Acts of the Buddha; Buddhacaritam, Devanagari बुद्धचरितम्) merupakan sebuah puisi epik dalam bahasa Sanskertamahakavya yang menggambarkan kehidupan Buddha Gautama oleh Aśvaghoṣa, dirangkum pada abad ke-2. Dari 28 kanto puisi, 14 bagian pertamanya yang berbahasa Sanskerta berada lengkap (kanto ke 15 sampai 28 dalam bentuk yang tidak sempurna).
(Inggris)Buddhist Mahâyâna Texts. Oxford, 1894. Kanto 1-13 dalam bahasa Inggris, dengan empat kanto tambahan berkisar dari abad ke-19
(Inggris) E. H. Johnston, The Buddhacarita or Acts of the Buddha. Lahore, 1936. 2 vols. (Kanto ke 1-14 dalam bahasa Sanskerta dan Inggris)
(Inggris) Patrick Olivelle, Life of the Buddha. Clay Sanskrit Library, 2008. 1 vols. (Kanto 1-14 dalam bahasa Sanskerta dan Inggris dengan ringkasan dari Kanto berbahasa Tionghoa yang tidak tersedia dalam bahasa Sanskerta)