Ekonomi berbagi

Ekonomi berbagi adalah istilah payung dengan berbagai makna, sering kali digunakan untuk menjelaskan aktivitas ekonomi dan sosial yang melibatkan transaksi daring. Awalnya tumbuh dari komunitas sumber terbuka untuk merujuk berbagi akses barang dan jasa yang berdasarkan sejawat ke sejawat,[1] istilah ini sekarang sering digunakan dalam arti yang lebih luas untuk menjelaskan segala transaksi penjualan yang dilakukan melalui pasar dalam jaringan, bahkan dalam bisnis ke bisnis (ritel), dibandingkan sejawat ke sejawat (peer-to-peer). Atas alasan ini, istilah ekonomi berbagi telah dikritik karena dianggap menyesatkan, beberapa berpendapat bahwa jasa yang memperbolehkan pertukaran sejawat ke sejawat terutama terjadi karena didorong oleh keuntungan.[2] Bagaimanapun, banyak komentator yang menyatakan bahwa istilah ini masih berlaku untuk menjelaskan pasar yang lebih demokratis, bahkan ketika diterapkan dalam spektrum layanan yang lebih luas.

Dikenal juga dengan konsumsi kolaboratif, ekonomi kolaboratif, atau ekonomi sejawat, ekonomi berbagi adalah definisi akademis umum untuk istilah yang merujuk pada model ekonomi hibrida (antara memiliki dan memberi) pertukaran sejawat ke sejawat. Transaksi seperti itu sering kali difasilitasi melalui layanan daring berbasis komunitas.[1][3] Uberisasi juga merupakan nama alternatif untuk fenomena ini.[4]

Jenis-jenis berbagi

Lihat pula

Catatan dan referensi

  1. ^ a b Hamari, Juho; Sjöklint, Mimmi; Ukkonen, Antti (2016). "The Sharing Economy: Why People Participate in Collaborative Consumption". Journal of the Association for Information Science and Technology. 67 (9): 2047–2059. doi:10.1002/asi.23552. 
  2. ^ Tuttle, Brad. "Can We Stop Pretending the Sharing Economy Is All About Sharing?". MONEY.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-08-13. Diakses tanggal 2016-08-01. 
  3. ^ Leslie Hook (22 June 2016). "Review – 'The Sharing Economy', by Arun Sundararajan" ((perlu mendaftar)). Financial Times. Diakses tanggal 2016-07-15.  line feed character di |format= pada posisi 123 (bantuan)
  4. ^ "Taking uberization to the Field – Disruption is coming for Field Marketing – Media Releases – CSO – The Resource for Data Security Executives". CSO. Diakses tanggal June 2, 2016. 

Kesalahan pengutipan: Tag <ref> dengan nama "rosenberg" yang didefinisikan di <references> tidak digunakan pada teks sebelumnya.

Kesalahan pengutipan: Tag <ref> dengan nama "friedman" yang didefinisikan di <references> tidak digunakan pada teks sebelumnya.

Bacaan lebih lanjut

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41