Adirozal

Adirozal
Bupati Kerinci ke-12
Masa jabatan
4 Maret 2014 – 3 November 2023
Presiden
Gubernur
Wakil
Sebelum
Pendahulu
Murasman
Pengganti
Asraf, (pj.)
Sebelum
Wakil Wali Kota Padang Panjang ke-1
Masa jabatan
11 September 2003 – 11 September 2008
Presiden
Gubernur
Wali KotaSuir Syam
Sebelum
Pendahulu
Tidak ada, Jabatan baru
Pengganti
Edwin
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir23 Oktober 1961 (umur 63)
Koto Beringin, Siulak, Kerinci, Jambi
KebangsaanIndonesia
Partai politikPAN
Suami/istriDra. Nailil Husna, M.Pd.
Almamater
ProfesiDosen, politikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini
Adirozal, Bupati Kerinci periode pertama

Dr. Drs. H. Adirozal, M.Si. (lahir 23 Oktober 1961) adalah akademisi dan politisi Indonesia. Ia adalah Bupati Kerinci 2 periode yakni 2014–2019 dan 2019–2024.[1] Sebelumnya, ia menjadi Direktur Pascasarjana Institut Seni Indonesia Padang Panjang. Adirozal pernah menjabat sebagai Wakil Wali Kota Padang Panjang periode 2003–2008.

Riwayat Pendidikan

  • SD Negeri 1 Siulak (1968–1974)
  • SMP Negeri Siulak (1975–1977)
  • STM Negeri Sungai Penuh (1978–1981)
  • S1 IKIP Padang (1981–1985)
  • Akta V/AA IKIP Padang (1995)
  • S2 Kajian Budaya Universitas Udayana Bali (1999–2001)
  • S3 Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Padang (2006–2011)
  • LEMHANNAS RI / PPRA

Riwayat Pekerjaan

  • Dosen ASKI/STSI/Institut Seni Indonesia Padang Panjang (1986–sekarang)
  • Guru Honorer SMU Sore Padang Panjang (1987–1990)
  • Sekretaris KKN ASKI Padang Panjang (1989)
  • Kepala Balai Pengabdian Masyarakat ASKI Padang Panjang (1989–1991)
  • Ketua KKN ASKI Padang Panjang (1990)
  • Pembantu Sekretaris Proyek P2T ASKI Padang Panjang (1992/1993)
  • Pimpinan Proyek P2T ASKI Padang Panjang (1993/1994)
  • Pembantu III Direktur ASKI Padang Panjang (1994–1998)
  • Anggota Senat ASKI Padang Panjang (1989–1990) (1994–1998) (2011–2015)
  • Wakil Wali Kota Padang Panjang (2003–2008)
  • Dosen Luar Biasa Univ Terbuka SUMBAR (2005–2007) (2010–2011)
  • Dosen Luar Biasa STAIS Sakinah Dhamasraya (2008–2012)
  • Dosen Pascasarjana ISI Padang Panjang (2008–2012)
  • Dosen Luar Biasa STAIS Imam Bonjol Padang Panjang (2010–2013)
  • Direktur Pascasarjana ISI Padang Panjang (2011–2014)
  • Bupati Kerinci (2014–sekarang)
  • Dosen Pascasarjana STAIN Kerinci (2014–sekarang)

Riwayat Organisasi

  • Anggota Pramuka di SD tahun 1971–1973
  • Seksi Kesenian OSIS di SMP tahun 1976–1977
  • Seksi Agama dan Sosial OSIS di STM tahun 1979–1980
  • Komisi A (Kegiatan Ilmiah) BPM FPBS IKIP Padang tahun 1984–1985
  • Seksi Ilmiah SEMA FPBS IKIP Padang tahun 1985
  • Anggota HMI Koms. IKIP Padang tahun 1982
  • Anggota dan Pengurus IPMGK Padang 1981–1985
  • Anggota dan Pengurus IMK Sumbar 1981–1985
  • Seksi Duha Studi Islam Masjid Al Azhar Padang tahun 1983–1985
  • Ketua BP3 MI Dinyiah Putri tahun 1998/1999
  • Ketua Komite SMU Negeri I/ Unggul Padang Panjang tahun 2002–2005
  • Anggota Seksi Pendidikan BP3 MTs Negeri Padang Panjang tahun 2002–2008
  • Seksi Pendidikan Pengurus Masjid Nurul Furqan Kel. Tanah Paklambik Padang Panjang tahun 2001–2003
  • Ketua Koperasi STSI Padang Panjang tahun 2003–2006
  • Sekretaris LSM Mersi tahun 2002–2004
  • Ketua LPTQ Kota Padang Panjang 2006–2010
  • Ketua Presidium KAHMI Padang Panjang tahun 2003–sekarang
  • Ketua Kehormatan PSSI Cab. Padang Panjang 2007–2011
  • Anggota, Pengurus, dan Pembina HKK Padang Panjang 1986–sekarang
  • Penasehat Ikatan Keluarga Sawahlunto Sijunjung Dhamasraya Cabang Padang Panjang tahun 1998–2013
  • Ketua I DPP ILUNI IKIP/UNP 2007–2012
  • Pembina Ikatan Keluarga Pesisir Selatan Padang Panjang 2006–2013
  • Pembina Ikatan Dai Indonesia Cab. Padang Panjang 2007–2014
  • Pembina Wedaratama Cab. Padang Panjang 2008–sekarang
  • Penasehat Perhimpunan Al Irsyad SUMBAR 2008–sekarang
  • Ketua Badan Pengawas Koperasi ISI Padang Panjang 2009–2012
  • Ketua LSM Forbas Padang Panjang 2010–sekarang
  • Ketua III Majelis Ulama Indonesia Padang Panjang tahun 2010–2015
  • Pengurus Daerah Muhammaddiyah Padang Panjang Batipuh X Koto 2010–2015
  • Ketua Yayasan Pendidikan Masjid Jihad Padang Panjang 2011–2014
  • Penasehat Dosen Agama Islam Indonesia Daerah Padang Panjang 2011–2016
  • Ketua Pembina Cabang Pramuka Kabupaten Kerinci 2014–Sekarang

Penghargaan

Secara Pribadi

  • Mahasiswa teladan tingkat Fakultas FPBS IKIP Padang tahun 1984
  • Lulus terbaik I LPJ ASKI Padang Panjang tahun 1987
  • Dosen Teladan I ASKI Padang Panjang tahun 1994
  • Dosen Teladan Nasional tahun 1994
  • Lulus Terbaik (Cumlaude) S 2 Pascasarjana Univ. Udayana tahun 2001
  • Pengabdian 20 tahun dari Presiden Republik Indonesia tahun 2005
  • Citra Kepeloporan tahun 2007
  • Executive & Profesional Award tahun 2007

Dalam Jabatan sebagai Wakil Wali kota Padangpanjang

  • Sertifikat Kota Bersih tingkat Nasional tahun 2004, 2005
  • Piala Adipura tahun 2006, 2007, 2008
  • Piala Kota Sehat tingkat Nasional tahun 2006, 2007
  • Sertifikat Wahana Tata Nugraha dari Menhub RI tahun 2006
  • Piala Wahana Tata Nugraha dari Menhub RI tahun 2007, 2008

Lain-Lain

  • Mengikuti Rakornas Pemuda dan Olah Raga di Jakarta tahun 1993
  • Pengurus dan penulis Jurnal Forum Seni Budaya ASKI Padang Panjang
  • Menulis pada harian Haluan, Padang Pos, Fajar Makasar, Singgalang, Jambi Indipenden, Padang Ekspres dan Tabloid Sumbar Mandiri, Wahana Pendidikan, Lensa Nagari.
  • Menulis di Jurnal Ekspresi Seni STSI Padang Panjang
  • Menulis di Jurnal Antropologi Univ. Andalas Padang
  • Menatar guru-guru TK Padangpanjang dalam bidang Seni Rupa tahun 1996
  • Menatar guru-guru SD Kecamatan Batipuh Tanah Datar tentang seni dan Budaya Alam Minangkabau (BAM) tahun 1996 dan 1998
  • Menatar guru-guru SD Kecamatan X Koto Tanah Datar tentang seni dan BAM tahun 1997 dan 1998
  • Menatar Karang Taruna Kel. Silaing Bawah, Kel. Pasar Usang, Kel. Tanah Pak Lambik dalam bidang Kesenian bekerjasama dengan PEMDA Padang Panjang tahun 1989 – 1990
  • Telah menulis 5 buah Buku, menghasilkan 10 Penelitian, dan menyajikan lebih kurang 30 makalah tingkat lokal, nasional dan internasional.
  • Memberi ceramah pada peserta LK HMI Cab. Padang Panjang dari tahun 1994, 1996, 1998 dan 2006
  • Memberi ceramah pada LK IMM Cab. Padangpanjang tahun 1999, 2002, 2007, 2009
  • Memberi ceramah pada peserta pemantau Pemilu 1997 di Padang Panjang
  • Tim Ahli Jurnal Guru Padang Panjang 2007-2014
  • Redaksi Jurnal Ekspresi Seni ISI Padang Panjang 2011-2014
  • Pembina Tabloid Lensa Ekspres Kerinci 2006-sekarang
  • Aktif Pameran lukisan dari tahun 1986 – 2009 di Padang Panjang, Sungai Penuh, Padang, Bukittinggi, Bengkulu, Pekan Baru, Jambi, Medan, Jakarta, Bandung, Jogyakarta, dan Surabaya.
  • Menyajikan Makalah dalam berbagai forum seminar local, nasional dan internasional seperti di Sumbar, Jambi dan Kerinci 1
  • Ceramah agama (mubaligh) / Khatib di berbagai tempat Sumbar dan Kerinci dari tahun 1985 – sekarang
  • Penasehat dan Wawancara Lensa Pendidikan Sumatera Barat 2008-sekarang

Referensi

Jabatan politik
Didahului oleh:
Murasman
Bupati Kerinci
2014 – kini
Diteruskan oleh:
masih menjabat

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia