Muhammad Fadhil Arief

Muhammad Fadhil Arief
Bupati Batanghari ke-15
Mulai menjabat
26 Februari 2021
PresidenJoko Widodo
GubernurHari Nur Cahya Murni (Pj.)
Al Haris
WakilBakhtiar
Sebelum
Pendahulu
Syahirsah
Pengganti
Petahana
Sebelum
Ketua DPW Partai Persatuan Pembangunan Provinsi Jambi
Mulai menjabat
17 Juni 2021
Ketua UmumSuharso Monoarfa
Muhamad Mardiono
Sebelum
Pendahulu
Evi Suherman
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir1 Juni 1975 (umur 49)
Jambi
KebangsaanIndonesia
Partai politikPPP (sejak 2021)
Suami/istriZulva
Anak4
AlmamaterUniversitas Jambi
ProfesiBirokrat, Politisi
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Muhammad Fadhil Arief, S.E. (lahir 1 Juni 1975) adalah Bupati Batanghari sejak 2021.[1][2] Bersama wakilnya, Bakhtiar, mereka berhasil memenangkan pemilihan umum Bupati Batanghari 2020. Fadhil sebelumnya merupakan Sekretaris Daerah Kabupaten Muaro Jambi.[3]

Riwayat Pendidikan

Riwayat Pekerjaan

  • Sekretaris Camat Kecamatan Maro Sebo Ilir (2010–2011)
  • Camat Maro Sebo Ilir (2012–2014)
  • Kepala Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Batang Hari (2014–2015)
  • Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Batang Hari (2017–2018)
  • Sekretaris Daerah Kabupaten Muaro Jambi (2018–2020)
  • Bupati Batanghari (2021–sekarang)

Riwayat Organisasi

Riwayat Kursus/Diklat

No. Nama kursus/diklat Lembaga penyelenggara Tahun
1 Diklat Kepemimpinan Tingkat IV BKD Kabupaten Batang Hari 2006
2 Diklat Kepemimpinan Tingkat III Badan Diklat Provinsi Jambi 2010
3 Diklat Kepemimpinan Tingkat II Lembaga Administrasi Negara Jakarta 2015
4 Diklat Sertifikasi Kompetensi Pemerintahan Lembaga Sertifikasi Penyelenggara Pemerintahan Dalam Negeri (LSP-PDN) Kementerian Dalam Negeri 2019
5 Manajemen Pemberdayaan Partisipatif bagi Aparatur Kecamatan dan Kabupaten Balai Pemberdayaan Masyarakat Desa Yogyakarta-Depdagri 2004
6 Pengelolaan Dana Pembangunan Desa/Kelurahan (DPD/K) bagi Pelaku-Pelaku DPD/K Kantor Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Batang Hari 2006
7 Pelatihan Setrawan Kecamatan Program Pengembangan Sistem Pembangunan Partisipatif (P2SPP) Kantor Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Batang Hari 2006
8 Revisi Rencana Strategis Satuan Kerja Perangkat Daerah Menneg PAN RI-Pemkab Batang Hari 2009
9 Bimbingan Teknis Pejabat Pembuat Akta Tanah Sementara bagi Camat Dalam Provinsi Kanwil Badan Pertanahan Nasional Provinsi Jambi 2011
10 Pendidikan Teknis Pemerintahan bagi Camat 300 Jam Pelajaran Badan Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Dalam Negeri 2013

Penghargaan

No. Nama Penghargaan Lembaga Pemberi Penghargaan Tahun
1 Kecamatan Over Target Penerimaan PBB Bupati Batang Hari 2008
2 Kecamatan Terbaik III Bupati Batang Hari 2009
3 Kecamatan Over Target Penerimaan PBB Gubernur Jambi 2010
4 Kecamatan Terbaik III Bupati Batang Hari 2011
5 Kecamatan Over Target Penerimaan PBB Gubernur Jambi 2012
6 Penerapan E-KTP secara massal Bupati Batang Hari 2012
7 Kecamatan Terbaik II Bupati Batang Hari 2012
8 Juara I Lomba Penilaian Unit Pelayanan Umum Bupati Batang Hari 2012
9 Kecamatan Over Target Penerimaan PBB Gubernur Jambi 2013
10 Kecamatan Terbaik I Bupati Batang Hari 2013
11 Among Praja pada Diklat Teknis Camat BPSDM Kemendagri 2013
12 Juara 1 Lomba Penilaian Unit Pelayanan Umum Tingkat SKPD dalam Kabupaten Batang Hari Bupati Batang Hari 2015
13 Tanda Kehormatan Satya Lencana Karya Satya Presiden Republik Indonesia 2015
14 Anugerah Ketua Pengakap Negeri Sembah Malaysia Persatuan Pengakap Malaysia 2021
15 Lencana Pancawarsa III Gerakan Pramuka Ketua Kwarda Gerakan Pramuka Jambi 2021
16 Lencana Melati Ketua Kwarnas Gerakan Pramuka 2023
17 Gerakan Smart City Menteri Komunikasi dan Informatika 2023
18 The Best Leader in Economic Development (Indonesia Visionary Leader) MNC Group diserahkan MenPAN-RB 2023
19 Rekor MURI Senam Poco Poco Ceria (Pelajar Terbanyak Tingkat Kabupaten) Museum Rekor Indonesia 2023
20 Tokoh Pemerhati Otomotif IMI Provinsi Jambi 2024
21 Universal Health Coverage (UHC) Wakil Presiden Indonesia 2024
22 Percepatan Pembangunan Daerah Pemimpin Daerah Award 2024 iNews 2024
23 Kabupaten yang memiliki perpustakaan berbasis website literasi sekolah terbanyak Museum Rekor Indonesia 2024

Referensi

Pranala luar

Jabatan politik
Didahului oleh:
Syahirsah
Bupati Batanghari
2021–Sekarang
Petahana


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41