Angka Kematian Bayi (AKB) di Indonesia cenderung meningkat.Faktor risiko masa neonatal umumnya disebabkan oleh kejadian pranatal, intranatal, dan tepat setelah lahir, sedangkan masa pascaneonatal dipengaruhi oleh lingkungan bayi.Salah satu upaya untuk menurunkan AKB adalah tindakan preventif terhadap faktor risiko kematian bayi tersebut.Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis hubungan pekerjaan di pabrik rokok dan Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS) ibu terhadap kematian bayi.Rancangan penelitian menggunakan analitik komparatif dengan pendekatan kasus kontrol.Subjek penelitian adalah 60 ibu yang bayinya meninggal sebagai kelompok kasus dan 60 ibu yang bayinya sudah berulang tahun pada saat dilakukan penelitian sebagai kelompok kontrol.Karakteristik demografi dan indikator PHBS ibu diketahui menggunakan kuesioner.Analisis statistik menggunakan uji chi kuadrat.Hasil penelitian tidak terdapat hubungan bermakna antara pekerjaan di Pabrik Rokok dan PHBS ibu terhadap kematian bayi (p>0,05). Interaksi antara pekerjaan di Pabrik Rokok dan sikap positif mengenai PHBS merupakan faktor risiko paling dominan terhadap kematian bayi dengan OR 2,80 (IK 95%=0,64â13,07).Simpulan tidak terdapat hubungan pekerjaan di Pabrik Rokok dan PHBS ibu terhadap kematian bayi. Ibu yang bekerja di Pabrik Rokok dan memiliki sikap positif mengenai PHBS merupakan faktor risiko terjadinya Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR), asfiksia neonatorum, kelainan kongeital, infeksi, dan diare sebagai penyebab langsung kematian bayi.Â
Published by | Universitas Padjadjaran |
Journal Name | Jurnal Pendidikan dan Pelayanan Kebidanan Indonesia (Indonesian Journal of Education and Midwifery Care) |
Contact Phone | - |
Contact Name | Farid Husin |
Contact Email | farid_husin@yahoo.com |
Location | Kab. sumedang, Jawa barat INDONESIA |
Website | ijemc| http://ijemc.unpad.ac.id/index.php/ijemc| |
ISSN | ISSN : 24071951, EISSN : 24423629, DOI : -, |
Core Subject | Health, |
Meta Subject | Health Professions, Nursing, Public Health, |
Meta Desc | Indonesian Journal Of Education and Midwifery Care (IJEMC) is a peer-reviewed journal and a periodical scientific book published by the Midwifery Study Program of Faculty of Medicine Universitas Padjadjaran 4 times a year in every March, June, September, and December. IJEMC also publishes Supplements containing articles of literature study and protocol studies. The IJEMC accepts the script of articles in accordance with the science and development of midwifery in midwifery services and education with interdisciplinary and multidisciplinary approaches related to pregnancy care, nursing care, postpartum care and nursing mothers, community midwifery care and midwifery education |
Penulis | Mustaghfiroh, Lailatul , Effendi, Jusuf , Husin, Farid , Wirakusumah, Firman , Setiawati, Elsa , Usman, Alil |
Publisher Article | Program Studi Magister Kebidanan FK UNPAD |
Subtitle Article | Jurnal Pendidikan dan Pelayanan Kebidanan Indonesia (Indonesian Journal of Education and Midwifery Care Vol 1, No 1 (2014): Desember |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://ijemc.unpad.ac.id/ijemc… |
DOI | https://doi.org/10.24198/ijemc.v1i1… |
DOI Number | DOI: 10.24198/ijemc.v1i1.83 |
Download Article [1] | http://ijemc.unpad.ac.id/ijemc/article/d… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan Hubungan Pekerjaan Di Pabrik Rokok danPerilaku Hidup Bersih Sehat Ibu Terhadap Kematian Bayi
Hubungan Hubungan pribadi Hubungan industrial Hubungan Belanda dengan Indonesia Hubungan Jibuti dengan Tiongkok Hubungan India dengan Tiongkok Hubungan Maroko dengan Tiongkok Hubungan Meksiko dengan Tiongkok Hubungan Namibia dengan Tiongkok Hubungan Benin dengan Tiongkok Hubungan Mali dengan Tiongkok Hubungan Chad dengan Tiongkok Hubungan Botswana dengan Tiongkok Hubungan Indonesia dengan Tiongkok Hubungan Denmark dengan Tiongkok Hubungan Brunei dengan Tiongkok Hubungan Madagaskar dengan Tiongkok Hubungan Mauritania dengan Tiongkok Hubungan Bolivia dengan Tiongkok Hubungan Gabon dengan Tiongko…
k Hubungan Lesotho dengan Tiongkok Hubungan Belanda dengan Tiongkok Hubungan Swedia dengan Tiongkok Hubungan Kroasia dengan Tiongkok Hubungan Indonesia dengan Israel Hubungan Finlandia dengan Tiongkok Hubungan Palestina dengan Tiongkok Hubungan Somalia dengan Tiongkok Hubungan Indonesia dengan Jepang Hubungan Belanda dengan Jepang Hubungan Tanzania dengan Tiongkok Hubungan Pakistan dengan Tiongkok Hubungan Argentina dengan Tiongkok Hubungan Brunei dengan Singapura Hubungan Suriah dengan Tiongkok Hubungan Maladewa dengan Tiongkok Hubungan Albania dengan Tiongkok Hubungan Serbia dengan Tiongkok Hubungan Israel dengan Tiongkok Hubungan Kamboja dengan Tiongkok Hubungan Spanyol dengan Tiongkok Hubungan Angola dengan Tiongkok Hubungan Montenegro dengan Tiongkok Hubungan Arab Saudi dengan Filipina Hubungan Mongolia dengan Tiongkok Hubungan Qatar dengan Tiongkok Hubungan Indonesia dengan Jerman Hubungan Italia dengan Tiongkok Hubungan Guinea-Bissau dengan Tiongkok Hubungan Israel dengan Kuba Hubungan Israel dengan Taiwan Hubungan Israel dengan Jerman Hubungan Argentina dengan Indonesia Hubungan Suriname dengan Tiongkok Hubungan Myanmar dengan Tiongkok Hubungan Mauritius dengan Tiongkok Hub