Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran interaktif dalam pembelajaran matematika Kelas VIII yang  valid, praktis, dan efektif sertamendeskripsikan karakteristik media pembelajaran tersebut dan karakteristik pembelajaran menggunakan media tersebut. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan. Subjek penelitian disesuaikan dengan tahap-tahap pengembangan. Subjek penelitian pada tahap investigasi awal adalah siswa dan guru di Kelas VIII SMP Negeri 1 Melaya dan SMP Negeri 5 Melaya. Subjek penelitian pada tahap uji coba lapangan adalah siswa dan guru di Kelas VIIIB SMP Negeri 1 Melaya dan VIIIA SMP Negeri 5 Melaya. Data dikumpulkan menggunakan 4 jenis instrumen yaitu menggunakan lembar validitas, lembar observasi, angket dan tes. Lembar validitas digunakan untuk mengumpulkan data validitas media dan buku petunjuk penggunaan media. Data kepraktisan media dikumpulkan menggunakan lembar observasi keterlaksanaan media serta angket tanggapan siswa dan guru terhadap media pembelajaran. Data keefektivan media dikumpulkan menggunakan lembar observasi aktivitas siswa dan tes kemampuan pemecahan masalah. Data yang telah dikumpulkan selanjutnya dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian adalah media pembelajaran yang valid, praktis dan efektif.  Karakteristik media pembelajaran yang dihasilkan antara lain sesuai dengan tujuan pembelajaran, interaktif, eksploratif, memuat latihan soal yang disertai dengan refleksi dan mudah digunakan. Karakteristik pembelajaran menggunakan media ini adalah pembelajaran berkelompok yang dimulai dengan memberi kesempatan siswa untuk melakukan eksplorasi konsep melalui percobaan atau simulasi dalam media. selanjutnya siswa diarahkan untuk mengerjakan latihan soal yang ditampilkan media pembelajaran.

Published by Universitas Pendidikan Ganesha
Journal Name Jurnal Pendidikan Matematika
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota denpasar, Bali INDONESIA
Website | http://oldpasca.undiksha.ac.id/e-journal/index.php/JPM|
ISSN ISSN : -, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Education,
Meta Subject Education, Mathematics,
Meta Desc
PenulisJULIASTA, I PUTU EKA WAHYU , SarIyasa, Profb , Suharta, I Gusti Putu
Publisher ArticleJurnal Pendidikan Matematika
Subtitle Article Jurnal Pendidikan Matematika Vol 2 (2013)
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://pasca.undiksha.ac.id/e-…
DOI
DOI Number
Download Article [1]
Download Article [2]

 

Pengembangan Pengembangan produk Proses pengembangan perangkat lunak Direktorat Jenderal Riset dan Pengembangan Pengembangan pasar Pengembangan lahan yasan Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan Deputi Bidang Pengembangan Regional Pengembangan tangkas Dana Internasional untuk Pengembangan Pertanian Penelitian dan pengembangan Badan Pengembangan Wilayah Surabaya–Madura Pengembangan web Pengembangan perangkat lunak Android Perhimpunan Pengembangan Pesantren dan Masyarakat Pengembangan perangkat lunak Program Pengembangan Misil Berpadu Terinte…

grasi Jaringan Pengembangan Aga Khan Dinas Penelitian dan Pengembangan Angkatan Darat Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Pertahanan Republik Indonesia Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran II Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Perlengkapan pengembangan perangkat lunak Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia Otoritas Pengembangan Metropolitan Manila Badan Penelitian dan Pengembangan Sulawesi Tenggara Balai Besar Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran I Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah Daur hidup pengembangan sistem Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum Pengembangan diri Badan Penelitian dan Pengembangan Energi dan Sumber Daya Mineral Forum Gerakan Pengembangan Koperasi Indonesia Komite Pengembangan Parlemen Eropa Pengembangan budaya Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia Pusat Pengembangan Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Publik Direktorat Utama Pembinaan dan Pengembangan Hukum Pemeriksaan Keuangan Negara Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian Badan Pengembangan Kebudayaan dan Pariwisata Pengembangan sumber daya manusia Indonesia Dew