Pertama kali metode perkuatan tanah tersebut menggunakan potongan logam sebagai perkuatantanah pada struktur perkuatan tanah. Jenis teknik perkuatan tanah tersebut sangat cocokdigunakan pada struktur dinding penahan tanah, struktur jalan, fondasi jembatan dan perbaikanlereng. Penggunaan tulangan baja sebagai perkuatan tanah menunjukkan bahwa selain strukturlebih stabil dan pemasangan lebih mudah, namun juga mampu mengurangi deformasi dalamarah vertikal dan lateral. Pasir bergradasi baik (SW) digunakan pada studi ini. Alasanpenggunaan pasir gradasi baik sebagai media uji karena pasir gradasi baik merupakan materialyang seharusnya digunakan sebagai material timbunan pada dinding penahan tanah, selainalasan tersebut di atas, pasir bukan merupakan tanah kohesif, jadi kekuatan geser tanah tersebuttidak dipengaruhi oleh kadar air. Sifat studi ini merupakan pengujian skala laboratorium. Padapengujian tahanan cabut ini menggunakan tulangan baja diameter 10mm. Pengujian tariktulangan baja dilakukan pada arah longitudinal, arah transversal, dalam bentuk persegi dan segitiga serta kombinasi bentuk persegi dan segi tiga. Pada setiap pengujian tarik tersebutdilakukan pada kondisi OMC (optimum water content) dan tegangan normal terhadap bajatulangan tersebut adalah overburden tanah. Dari berbagai variasi bentuk baja tulangan, hasilpengujian menunjukkan bahwa bentuk persegi mempunyai tahanan cabut yang paling besardibandingkan tahanan cabut bentuk lainnya, sedangkan bentuk longitudinal memberikantahanan cabut yang paling rendah.Kata kunci: baja tulangan, OMC, tahanan, pasir.
Published by | Universitas Riau |
Journal Name | Proceedings ACES (Annual Civil Engineering Seminar) |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kota pekanbaru, Riau INDONESIA |
Website | | https://ejournal.unri.ac.id/index.php/ACES| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : -, DOI : -, |
Core Subject | Engineering, |
Meta Subject | Civil Engineering, Building, Construction & Architecture, |
Meta Desc | |
Penulis | Fatnanta, Ferry , ', Muhardi , Putra, Hadiyan |
Publisher Article | Proceedings ACES (Annual Civil Engineering Seminar) |
Subtitle Article | Proceedings ACES (Annual Civil Engineering Seminar) Vol 1 (2015): Annual Civil Engineering Seminar (ACES) |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://ejournal.unri.ac.id/in… |
DOI | |
DOI Number | |
Download Article [1] | https://ejournal.unri.ac.id/index.php/AC… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan TAHANAN CABUT TULANGAN BAJAPADA TANAH BERPASIR
Narapidana Rumah Tahanan Negara Tahanan rumah Negosiasi perjanjian pertukaran tahanan Australia–Indonesia Tahanan politik Dilema tahanan Pertukaran tahanan Gilad Shalit Tahanan Zion Pertukaran tahanan Arab–Bizantium Hak tahanan Pertukaran tahanan Narapidana di Australia Kamp Tahanan Teluk Guantánamo Koloni tahanan Tahanan pentanahan Penahanan pra-persidangan Tahanan Nirbaya Badan Sarana Pertahanan Penyiksaan dan pelecehan tahanan Abu Ghraib Pertahanan Kementerian Pertahanan Republik Indonesia Tahanan hati nurani Kementerian Pertahanan Jepang Direktorat Jenderal Perencanaan Pertahanan Dire…
ktorat Jenderal Potensi Pertahanan Direktorat Jenderal Strategi Pertahanan Direktorat Jenderal Sarana Pertahanan Kementerian Pertahanan Indonesia Daftar Menteri Pertahanan Indonesia Pelecehan tahanan dan penyiksaan Bagram Dinding penahan tanah Direktorat Jenderal Kekuatan Pertahanan Diplomasi pertahanan Rumah Tahanan Negara Salemba Menteri pertahanan Tahanan vaskular paru Pertahanan Total Tahanan Palestina di Israel Daftar Wakil Menteri Pertahanan Indonesia Menteri Pertahanan (India) Charlie Tahan Universitas Pertahanan Badan Teknologi Informasi dan Komunikasi Pertahanan Departemen Pertahanan Penahanan sendiri Daftar Menteri Pertahanan Israel Basilika Santa Maria dari Tahanan, Prato Daftar Menteri Pertahanan Finlandia Daftar Menteri Pertahanan Prancis Kamp pengasingan Moncongloe Mana Tahan (singel) Pertahanan titik Mana Bisa Tahan Kementerian Pertahanan Malaysia Kapal pertahanan pesisir kelas Etorofu Menteri Pertahanan (Uni Soviet) Tawanan perang Pusat Pelaporan dan Pembinaan Keuangan Pertahanan Buku Putih Pertahanan Pertahanan udara Pertahanan negara Pertahanan menara Departemen Pertahanan Amerika Serikat Dewan Ketahanan Nasional Menteri Pertahanan Amerika Serikat Pasukan Pertahan