Dalam upaya mengembalikan tujuan pendidikan Islamkepada jalan yang selama ini terlupakan, diperlukan usaha-usahayang nyata untuk menggapai hal tersebut. Baik usaha yangbersifat membangun kembali atau bahkan lebih cenderungkepada memperbaiki system yang sudah ada sesuai dengankonsep dasar yang telah digariskan. Salah satu usaha membangunkembali orientasi pendidikan Islam yang mulai terintimidasioleh romanisasi adalah mengembalikan konsep pendidikan Islamyang mengedepankan taâdib. Taâdib sebagai suatu konsep pendidikanIslam yang lebih beroreintasi kepada pembentukan individu yangberakhlak al-karimah tanpa mengesampingkan kemampuanintelektual dan skill merupakan salah satu usaha yang sangatperlu untuk dibangkitkan pada masa modern ini.Tulisan ini mengkaji lebih dalam konsep pendidikan IslamAt-taâdib yang digagas oleh Syed Naquib Al-Attas. Hal tersebutmerupakan bentuk usaha mereoriginalisasi kembali konseppendidikan Islam yang selama ini mulai berbelok arah darikonsep dasar pendidikan yang ditanamkan oleh Islam. Sehinggaakan terdetik kembali ruh pendidikan Islam yang selama initelah melayang jauh dari sarangnya.
Published by | Universitas Darussalam Gontor |
Journal Name | AT TA´DIB |
Contact Phone | - |
Contact Name | Saiful Anwar |
Contact Email | saifulanwar@unida.gontor.ac.id |
Location | Kab. ponorogo, Jawa timur INDONESIA |
Website | TADIB| https://ejournal.unida.gontor.ac.id/index.php/tadib| |
ISSN | ISSN : 02169142, EISSN : 25033514, DOI : -, |
Core Subject | Religion, Humanities, Education, Art, Social, |
Meta Subject | Religion, Arts, Humanities, Education, Languange, Linguistic, Communication & Media, Social Sciences, |
Meta Desc | At-Ta'dib adalah media ilmiah bidang kependidikan Islam, baik berupa studi kepustakaan, hasil penelitian maupun karya ilmiah terkait. Terbit dua kali dalam setahun, sebagai sarana pengembangan tradisi keilmuan insan tarbiyah dan pendidikan pada umumnya. Jurnal kependidikan Islam ini diterbitkan oleh Fakultas Tarbiyah Universitas Darussalam Gontor. |
Penulis | Hasib, Kholili |
Publisher Article | Fakultas Tarbiyah, Universitas Darussalam Gontor |
Subtitle Article | AT TADIB Vol 5, No 1 (2010): Prinsip Pendidikan Islam |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://ejournal.unida.gontor.a… |
DOI | |
DOI Number | |
Download Article [1] | http://ejournal.unida.gontor.ac.id/index… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan PENDIDIKAN KONSEP TAâ??DIB SEBAGAI SOLUSI PENDIDIKAN ISLAM DI ERA GLOBAL
Pendidikan Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah Pendidikan di Filipina Pendidikan anak usia dini Pendidikan yang memanusiakan Filsafat pendidikan Pendidikan keagamaan Dasar Pendidikan Administrasi pendidikan Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah Republik Indonesia Pendidikan vokasi Kementerian Pendidikan Malaysia Pendidikan khusus Pendidikan di Finlandia Departemen Pendidikan Amerika Serikat Perenialisme pendidikan Pendidikan di Indonesia Pendidikan di Jepang Teknologi pendidikan Daftar Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Indonesia Sarj…
ana Pendidikan Pendidikan matematika Pendidikan sepanjang hayat Pendidikan di Malaysia Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Pendidikan kimia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Kementerian Pendidikan (Suriah) Pendidikan karakter Universitas Pendidikan Indonesia Skadron Pendidikan 801 Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Pendidikan Khusus, dan Pendidikan Layanan Khusus Pendidikan olahraga Pendidikan jasmani Pendidikan kedokteran Pendidikan seksual Ikatan Mahasiswa Manajamen Pendidikan dan Administrasi Pendidikan Seluruh Indonesia Pendidikan di Jerman Pusat Pendidikan Khusus Komando Pendidikan Operasi Laut Pendidikan di Sri Lanka Pendidikan menengah di Prancis Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Universitas Pendidikan Indonesia Menteri Pendidikan Nasional Pendidikan ilmu pengetahuan sosial Hari Pendidikan Nasional Taman Pendidikan Al-Qur'an Kredit Pendidikan Pusat Pendidikan Kesehatan Pendidikan di Singapura Komando Pendidikan Marinir Wing Pendidikan Terbang Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Republik Indonesia Kementerian Pendidikan Republik Rakyat Tiongkok Standa