Nol-COVID

Sebuah barrier pada perbatasan negara bagian Queensland dan New South Wales mencegah perjalanan antar-negara bagian pada April 2020 pada masa pandemi Covid-19 di Australia.

Zero-COVID ("Nol-COVID"), juga dikenal sebagai "Find, Test, Trace, Isolate and Support" (FTTIS, "Temukan, Uji, Lacak, Isolasi, dan Dukung"), adalah sebuah strategi yang diberlakukan oleh beberapa negara pada pandemi Covid-19. Pengendalian dan strategi penekanan maksimum dilibatkan melalui tindakan-tindakan kesehatan masyarakat seperti pelacakan kontak, pengujian massal, karantina perbatasan, karantina wilayah dan perangkat lunak mitigasi dalam rangka menghentikan penyebaran Covid-19 saat penyebaran tersebut terdeteksi, dengan tujuan membuat wilayah tersebut kembali pada jumlah nol dalam hal infeksi yang terdeteksi serta meneruskan kegiatan ekonomi dan sosial yang normal.[1][2][3]

Referensi

  1. ^ Li, Zhongjie; Chen, Qiulan; Feng, Luzhao; Rodewald, Lance; Xia, Yinyin; Yu, Hailiang; Zhang, Ruochen; An, Zhijie; Yin, Wenwu; Chen, Wei; Qin, Ying; Peng, Zhibin; Zhang, Ting; Ni, Daxin; Cui, Jinzhao; Wang, Qing; Yang, Xiaokun; Zhang, Muli; Ren, Xiang; Wu, Dan; Sun, Xiaojin; Li, Yuanqiu; Zhou, Lei; Qi, Xiaopeng; Song, Tie; Gao, George F; Feng, Zijian (4 June 2020). "Active case finding with case management: the key to tackling the COVID-19 pandemic". The Lancet. 396 (10243): 63–70. doi:10.1016/S0140-6736(20)31278-2. 
  2. ^ Bociurkiw, Michael. "Opinion: Omicron and the Olympics could be on a collision course with China's zero-Covid strategy". CNN. Diakses tanggal 2022-01-02. 
  3. ^ Fay Cortez, Michelle; Thomson, Ainsley. "China, Isolated From the World, Is Now the Last Major Country Still Pursuing a 'Zero COVID' Strategy". Time. Diakses tanggal 2022-01-02. 

Bacaan tambahan

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41