Laguboti, Toba

Laguboti
Gapura selamat datang di Kecamatan Laguboti
Peta lokasi Kecamatan Laguboti
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Utara
KabupatenToba
Pemerintahan
 • CamatPintor Pangaribuan
Populasi
 • Total19,500 (2.019) jiwa
Kode Kemendagri12.12.02 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS1206040 Edit nilai pada Wikidata
Luas73,90 km²
Desa/kelurahan22 Desa
1 Kelurahan


Laguboti adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Toba, Sumatera Utara, Indonesia.

Geografi

Kecamatan Laguboti memiliki luas wilayah 73,90 km².[1] Luasnya sama dengan 3,66% dari total luas Kabupaten Toba.[butuh rujukan]Kecamatan Laguboti berada pada 2°13’- 2°23’ Lintang Utara dan 98°08’ - 99°15’ Bujur Timur.[butuh rujukan] Ketinggian wilayah Kecamatan Laguboti berada di antara 905 hingga 1.500 meter di atas permukaan laut.[2]

Batas wilayah

Utara Danau Toba
Timur Kecamatan Sigumpar, Silaen, dan Habinsaran
Selatan Kecamatan Borbor
Barat Kecamatan Balige

Pemerintahan

Kantor Kecamatan Laguboti

Wilayah Kecamatan Laguboti terbagi menjadi 22 desa dan 1 kelurahan.[3] Selain itu, wilayahnya terbagi ke dalam 100 dusun dan lingkungan.[4] Kelurahan Pasar Laguboti adalah ibu kota dan pusat pemerintahan Kecamatan Laguboti.

Desa Haunatas II merupakan desa dengan wilayah terluas di Kecamatan Laguboti. Luas wilayahnya yaitu 13,02 km2.[5] Persentase luasnya mencakup 17,62% dari total luas Kecamatan Laguboti.[6] Sementara Kelurahan Pasar Laguboti merupakan wilayah terkecil di Kecamatan Laguboti. Luas wilayahnya yaitu 0,50 km2.[7] Persentase luas wilayahnya adalah 0,68% dari total luas Kecamatan Laguboti.[8]

Desa Sidulang merupakan desa yang paling jauh dari ibu kota Kecamatan Laguboti.[9] Jaraknya sekitar 7,1 kilometer.

Daftar desa/kelurahan di Kecamatan Laguboti

Pembagian Wilayah di Kecamatan Laguboti
Desa /
Kelurahan
Nama Kepala Desa /
Lurah
Luas (km²) /
Rasio Terhadap Luas Kecamatan
Jumlah penduduk /
Kepadatan (2015)
Desa Aruan Bintang Aruan 01,86 km² (2,52%) 749 (402,69 jiwa/km²)
Desa Gasaribu Mangatas Hutahaean 01,80 km² (2,44%) 458 (254,44 jiwa/km²)
Desa Haunatas I Muctar Lubis 04,45 km² (6,02%) 209 (46,97 jiwa/km²)
Desa Haunatas II Henry Pasaribu 13,02 km² (17,62%) 449 (34,49 jiwa/km²)
Desa Lumban Bagasan Danner Hutajulu 01,50 km² (2,03%) 734 (489,33 jiwa/km²)
Desa Lumban Binanga Bobby Hutajulu 01,03 km² (1,39%) 234 (227,18 jiwa/km²)
Desa Ompu Raja Hatulian Sahat Hutajulu 02,00 km² (2,70%) 452 (226,00 jiwa/km²)
Desa Ompu Raja Hutapea Kalvin Hutapea 01,56 km² (2,11%) 709 (454,49 jiwa/km²)
Desa Ompu Raja Hutapea Timur Jaya M. Hutapea 03,12 km² (4,23%) 1.105 (353,04 jiwa/km²)
Desa Pardinggaran Juli Pangaribuan 01,67 km² (2,26%) 427 (255,69 jiwa/km²)
Desa Pardomuan Nauli Muktar Hutahaean 03,95 km² (5,34%) 1.216 (307,85 jiwa/km²)
Desa Pintu Bosi Henri Pangaribuan 02,07 km² (2,80%) 1.048 (506,28 jiwa/km²)
Desa Sibarani Nasampulu Soltan Sibarani 02,84 km² (3,84%) 1.654 (582,39 jiwa/km²)
Desa Sibuea Charles Sibuea 01,50 km² (2,03%) 1.172 (781,33 jiwa/km²)
Desa Sidulang Maharuddin Sibarani 09,82 km² (13,27%) 819 (83,40 jiwa/km²)
Desa Simatibung Ahmad Bastian Hutahaean 01,95 km² (2,64%) 822 (421,54 jiwa/km²)
Desa Sintong Marnipi Baktiar Hutapea 04,67 km² (6,32%) 1.267 (271,31 jiwa/km²)
Desa Siraja Gorat Arnold R. Pasaribu 03,06 km² (4,14%) 198 (64,92 jiwa/km²)
Desa Sitangkola Ronald Sibarani 01,07 km² (1,45%) 644 (601,87 jiwa/km²)
Desa Sitoluama (Pj) Melda Friska Sinurat 04,51 km² (6,10%) 1.685 (373,61 jiwa/km²)
Desa Tinggir Ni Pasir Linggo Hutajulu 01,25 km² (1,69%) 431 (344,80 jiwa/km²)
Desa Ujung Tanduk Anton Sinurat 04,70 km² (6,36%) 948 (201,70 jiwa/km²)
Kelurahan Pasar Laguboti Renata M. Simbolon, SP 00,50 km² (0,68%) 1.628 (3.256,00 jiwa/km²)

Daftar Camat yang pernah menjabat di Kecamatan Laguboti

Sosial Kemasyarakatan

Suku

Mayoritas penduduk Kecamatan Laguboti berasal dari suku Toba.

Agama

Gereja HKBP Godung Laguboti
Gereja HKBP Sitoluama
Gereja HKBP Pniel Aruan

Mayoritas penduduk Kecamatan Laguboti memeluk agama Kristen. Kecamatan Laguboti juga terdapat penduduk yang meyakini ajaran aliran kepercayaan seperti Parmalim dan sudah memiliki rumah ibadah yang disebut Rumah Parsaktian. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik kabupaten Toba tahun 2020 mencatat penduduk kecamatan ini yang menganut agama Kekristenan sebanyak 95,85% (Protestan 92,90% dan Katolik 2,95%), dan selebihnya memeluk agama Islam 3,36%, Budha 0,10% dan kepercayaan Parmalim sebanyak 0,69%.[10] Dan di Kecamatan Laguboti terdapat 33 sarana ibadah yang terdiri dari 30 bangunan Gereja, 1 Masjid, dan 1 Langgar, dan 1 Rumah Parsaktian.

Sarana ibadah menurut desa/kelurahan di Kecamatan Laguboti

Pendidikan

Pada tahun 2015, terdapat 34 bangunan sekolah di Kecamatan Laguboti yang terdiri dari 19 sekolah SD, 4 sekolah SMP, 3 sekolah SMP, 4 sekolah SMK, dan 4 Perguruan Tinggi.[11]

Sarana pendidikan menurut desa/kelurahan di Kecamatan Laguboti

Kesehatan

Kecamatan Laguboti memiliki 61 unit sarana kesehatan yang terdiri dari:

Perekonomian

Pertanian & Peternakan

Sumber penghasilan utama penduduk di Kecamatan Laguboti adalah di sektor pertanian dan perkebunan rakyat. Tanaman selain padi yang diupayakan adalah tanaman palawija, yaitu tanaman jagung dan ubi kayu.

Dari jenis ternak besar yang diusahakan di Kecamatan Laguboti pada umumnya adalah kerbau dan sapi. Sedangkan pada ternak kecil, yang paling dominan diusahakan adalah ternak babi. Untuk pemeliharaan pada ternak unggas, masyarakat di Kecamatan Laguboti umumnya memelihara ternak ayam dan itik. Masyarakat di Kecamatan Laguboti juga mengupayakan dari hasil perikanan air tawar.

Perdagangan

Kecamatan Laguboti memiliki 1 unit pasar yang terdiri dari:

  • 1 unit pasar dengan bangunan permanen, terletak di Kelurahan Pasar Laguboti

Industri

Perindustrian yang ada di Kecamatan Laguboti pada umumnya adalah industri mikro. Secara umum, industri yang ada di Kecamatan Laguboti bergerak pada bidang penggilingan padi dan juga makanan/minuman, salah satunya yakni industri tapioka.

Sarana & Prasarana

Seluruh desa/kelurahan di Kecamatan Laguboti sudah dialiri listrik PLN. Sedangkan PAM sudah menjangkau 15 desa/kelurahan.

Komunikasi

Kecamatan Laguboti memiliki 7 menara BTS yaitu di Desa Ompu Raja Hutapea, Ompu Raja Hutapea Timur, Pardomuan Nauli, Sidulang, Sitangkola, Sitoluama, dan Kelurahan Pasar Laguboti.

Pariwisata

Beberapa desa di Kecamatan Laguboti yang berbatasan dengan Danau Toba memiliki potensi sebagai destinasi objek wisata alam, seperti lokasi pemandangan Danau Toba di Desa Lumban Binanga dan Ompu Raja Hatulian.

Mual Sisingamangaraja yang berada di Desa Sibarani Nasampulu juga adalah salak satu objek wisata lainnya yang berada di Kecamatan Laguboti.

Tokoh Terkenal

Referensi

  1. ^ Samosir, Lely Kustinova (2023). Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2023. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba. hlm. 5. ISSN 2461-0186. 
  2. ^ Samosir, Lely Kustinova (2021). Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2021. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba. hlm. 5. ISSN 2461-0186. 
  3. ^ Samosir, Lely Kustinova (2022). Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2022. hlm. 3. ISSN 2461-0186. 
  4. ^ Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2017. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba Samosir. 2017. hlm. 13. ISSN 2461-0186. 
  5. ^ Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2020. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba. 2020. hlm. 3. ISSN 2461-0186. 
  6. ^ Samosir, Lely Kustinova (2019). Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2019. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba Samosir. hlm. 3. ISSN 2461-0186. 
  7. ^ Samosir, Lely Kustinova (2018). Kecamatan Laguboti Dalam Angka 2018. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba Samosir. hlm. 3. ISSN 2461-0186. 
  8. ^ Kecamatan Laguboti dalam Angka 2017. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba Samosir. hlm. 3. ISSN 2461-0186. 
  9. ^ Penanggung Jawab Koordinator Statistik Kecamatan Laguboti (2016). Statistik Daerah Kecamatan Laguboti 2016. Badan Pusat Statistik Kabupaten Toba Samosir. hlm. 2. ISBN 978-602-70782-4-6. 
  10. ^ "Kabupaten Toba Samosir Dalam Angka 2020" (pdf). www.tobasamosirkab.bps.go.id. hlm. 189-190. Diakses tanggal 17 November 2020. 
  11. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-02-01. Diakses tanggal 2017-01-19. 

Pranala luar

Read other articles:

Species of shark Broadfin shark Conservation status Endangered  (IUCN 3.1) Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Chondrichthyes Subclass: Elasmobranchii Subdivision: Selachimorpha Order: Carcharhiniformes Family: Carcharhinidae Genus: Lamiopsis Species: L. temminckii Binomial name Lamiopsis temminckii(J. P. Müller & Henle, 1839) Range of the broadfin shark Synonyms Carcharhinus microphthalmus Carcharhinus temmincki Carcharias temminc…

Medieval ruling dynasty in South India Musunuri dynastyc. 1335–1368CapitalWarangalGovernmentMonarchyHistory • Established c. 1335• Disestablished 1368 Preceded by Succeeded by Kakatiya dynasty Delhi Sultanate Recherla Nayaks Bahmani Sultanate Part of a series onAndhra Pradesh and TelanganaChronology of the Telugu people, Andhra Pradesh, and Telangana history Geography Political history History and Kingdoms Dynasties Assaka Satavahanas Andhra Ikshvaku Ananda Gotri…

Fashion industry event in Paris, France Paris Fashion WeekMagdalena Frackowiak in Elie Saab at Paris Fashion Week F/W 2011GenreClothing and fashion exhibitionsDate(s)spring and fallFrequencysemi annualLocation(s)Paris, FranceInauguratedOctober 1–9, 1973Organised byFédération de la Haute Couture et de la ModeWebsiteOfficial website Paris Fashion Week (French: Semaine de la mode de Paris) is a series of designer presentations held semi-annually in Paris, France, with spring/summer and autumn/w…

Lega Nazionale A 1983-1984Lega Nazionale Competizione Lega Nazionale A Sport Calcio Edizione 86ª Organizzatore Lega Nazionale A (LNA) Luogo  Svizzera Partecipanti 16 Risultati Vincitore  Grasshoppers(20º titolo) Retrocessioni  Bellinzona Chiasso Statistiche Miglior marcatore Bregy (21) Cronologia della competizione 1982-1983 1984-1985 Manuale L'edizione 1983-1984 della Lega Nazionale A vide la vittoria finale del Grasshopper Club Zürich. Capocannoniere del torneo fu G…

Class of naval ship Osprey 55-class gunboat P-19 HS Navmachos at Faliron Bay, Greece. Class overview Builders Hellenic Shipyards, Scarmanga (Greek ships) Danyard A/S, Frederikshaven, Denmark Operators  Hellenic Navy  Royal Moroccan Navy  Senegal Navy Built1986–1990 Completed7 Active7 General characteristics Armatolos class (after re-arming)[1] TypeGunboat Displacement555 long tons (564 t) full load Length54.8 m (179 ft 9 in) Beam10.5 m (34 f…

2015 studio album by Major LazerPeace Is the MissionStudio album by Major LazerReleasedJune 1, 2015 (2015-06-01)Recorded2014–15GenreDancehallEDMreggaetonLength32:02LabelMad DecentProducerDiploBoaz van de BeatzDJ SnakeGent & JawnsJr BlenderSonny MooreMOTiPicard BrothersAndrew SwansonDavid TaylorTicklahWiwekMajor Lazer chronology Apocalypse Soon(2014) Peace Is the Mission(2015) Know No Better(2017) Singles from Peace Is the Mission Lean OnReleased: March 2, 2015 Powerf…

Comune in Lombardy, ItalyValdisotto Val de Sota (Lombard)ComuneComune di Valdisotto Coat of armsLocation of Valdisotto ValdisottoLocation of Valdisotto in ItalyShow map of ItalyValdisottoValdisotto (Lombardy)Show map of LombardyCoordinates: 46°25′N 10°21′E / 46.417°N 10.350°E / 46.417; 10.350CountryItalyRegionLombardyProvinceSondrio (SO)FrazioniAquilone, Capitania, Cepina, Oga, Piatta, Piazza, San Pietro, Santa Lucia, Santa Maria, Sant'Antonio Morignone, Tola…

Endah LarasLahirEndah Sri Murwani(1976-08-03)3 Agustus 1976Sukoharjo, Jawa Tengah, IndonesiaNama lainEndah LarasAlmamaterInstitut Seni Indonesia SurakartaPekerjaanPenyanyiaktrispenariKeluargaSruti Respati (adik)Karier musikGenreKeroncongInstrumenVokalukulelepianoTahun aktif1992—sekarang Endah Sri Murwani, lebih dikenal dengan nama Endah Laras (lahir 3 Agustus 1976) adalah penyanyi, aktris, dan penari berkebangsaan Indonesia. Endah mengawali kariernya pada 1992 dengan menjadi konduktor ter…

第三十二届夏季奥林匹克运动会柔道比賽比賽場館日本武道館日期2021年7月24日至31日項目數15参赛选手393(含未上场5人)位選手,來自128(含未上场4队)個國家和地區← 20162024 → 2020年夏季奥林匹克运动会柔道比赛个人男子女子60公斤级48公斤级66公斤级52公斤级73公斤级57公斤级81公斤级63公斤级90公斤级70公斤级100公斤级78公斤级100公斤以上级78公斤以上级团体混合…

The sky god kills the dragon Illuyanka. Behind him is his son Sarruma. The twisting body of the snake is depicted in undulating lines with human figures sliding along Museum of Anatolian Civilizations, Ankara, Turkey In Hittite mythology, Illuyanka was a serpentine dragon slain by Tarḫunz (dIM), the Hittite incarnation of the Hurrian god of sky and storm.[1] It is known from Hittite cuneiform tablets found at Çorum-Boğazköy, the former Hittite capital Hattusa. The contest is a ritua…

Palestinian news agency in Gaza Gaza Now News NetworkArabic: غزة الآنFormation2006FounderMustafa Ayyash[1]TypeNews agencyHeadquartersGaza City, Gaza, PalestineArea served WorldwideProductsWire service, News, Photos, VideoOfficial language Arabic, EnglishWebsitegazaalan.net Gaza Now News Network is a Hamas-aligned[2][3][4][5] Palestinian news agency based in Gaza. Its Telegram channel, Facebook page, and television station are among the most popular …

Henry DodwellLahir(1641-10-00)Oktober 1641DublinMeninggal7 Juni 1711 – 1641; umur -71–-70 tahunShottesbrookeKebangsaanInggris-IrlandiaAlmamaterTrinity College, Dublin Henry Dodwell (Oktober 1641 – 7 Juni 1711) adalah seorang sarjana, teolog dan penulis kontroversial Inggris-Irlandia. Kehidupan Dodwell lahir di Dublin pada 1641. Ayahnya, William Dodwell, yang kehilangan propertinya di Connacht pada masa pemberontakan Irlandia, menikah dengan Elizabeth Slingsby, putri dari Sir F…

Este artículo se refiere o está relacionado con un evento deportivo futuro. La información de este artículo puede cambiar frecuentemente. Por favor, no agregues datos especulativos y recuerda colocar referencias a fuentes fiables para dar más detalles. Turquía en los Juegos Paralímpicos Bandera de TurquíaCódigo CPI TURCPN Comité Paralímpico Nacional Turco(pág. web)Juegos Paralímpicos de París 2024Historia paralímpicaJuegos de verano 1992 • 1996 • 2000 &#…

ATBO에이티비오ATBO pada Agustus 2022Informasi latar belakangAsalKorea SelatanGenreK-popTahun aktif2022–sekarangLabelIST EntertainmentAnggota Oh Junseok Ryu Junmin Bae Hyunjun Seok Rakwon Jeong Seunghwan Kim Yeonkyu Won Bin ATBO (bahasa Korea: 에이티비오; akronim dari At The Beginning of Originality) adalah grup idola pria Korea Selatan yang dibentuk pada tahun 2022 melalui acara survival IST Entertainment The Origin – A, B, Or What?. Grup ini terdiri dari tujuh anggota: Oh Jun-…

كأس رابطة الأندية الإنجليزية المحترفة 1983–84 تفاصيل الموسم كأس رابطة الأندية الإنجليزية المحترفة  النسخة 24º  البلد المملكة المتحدة  التاريخ بداية:29 أغسطس 1983  نهاية:28 مارس 1984  المنظم دوري كرة القدم الإنجليزية  البطل نادي ليفربول  عدد المشاركين 92   كأس رابط…

Designated marksman rifle FN FNAR TypeDesignated marksman riflePlace of originBelgiumProduction historyManufacturerFN HerstalProduced2008–present [citation needed]Variants FN FNAR-H (Heavy Barrel)[1] FN FNAR-L (Light Barrel)[1] SpecificationsMass 9 lb (4.1 kg) (FNAR-L)[1] 10 lb (4.5 kg) (FNAR-H)[1] Length41.5 in (105 cm)[1]Barrel length20 in (51 cm)[1]Cartridge7.62×51mm NATOActionSho…

Gempa bumi di Indonesia beralih ke halaman ini. Untuk Daftar gempa bumi di Indonesia, lihat Daftar gempa bumi di Indonesia. Untuk Gempa bumi pada tahun ini, lihat Daftar gempa bumi tahun 2024. Gempa bumi dengan skala magnitudo 6,0+ dari tahun 1900 sampai 2017 Bangunan hancur akibat dari Gempa bumi Yogyakarta Mei 2006 Gempa bumi (bahasa Inggris: Earthquake) adalah fenomena guncangan yang terjadi pada permukaan bumi. Terdapat beberapa jenis gempa bumi [1]berdasarkan penyebabnya, antara…

Greek-derived alphabets used to write the Carian language of Anatolia CarianInscription in Carian of the name 𐊨𐊣𐊠𐊦𐊹𐊸, qlaλiś[1]Script type Alphabet Time period7th to 1st centuries BCEDirectionLeft-to-right, right-to-left script LanguagesCarian languageRelated scriptsParent systemsEgyptian hieroglyphs[2]Proto-SinaiticPhoenicianGreek alphabet ? [3][4][5]CarianSister systemsLycian, Lydian, PhrygianISO 15924ISO 15924Cari (201),&#x…

التوافقية هو الاعتقاد بأن حرية الإرادة والحتمية متوافقتان بشكل متبادل وأنه من الممكن الايمان بكلاهما دون أن يكونا مفهومين متناسقين منطقيا. يؤمن التوافق أن الحرية من الممكن أن تكون حاضره أو غائبه في الحالات لأسباب لا علاقة لها بالغيبية.هم يعرفون الإرادة الحرة كحرية أن يتصرف…

Bora–Witoto language of Brazil BoranGeographicdistributionnorthwestern AmazonLinguistic classificationindependent family or Bora–WitotoBoranGlottologbora1262 Boran (also known as Bora–Muinane, Bora–Muiname, Bóran, Miranyan, Miranya, Bórano) is a small language family, consisting of just two languages. Languages The two Boran languages are: Boran Bora (a.k.a. Bora–Miranya, Boro, Meamuyna) of western Brazil (Amazonas State) Muinane (a.k.a. Bora Muinane, Muinane Bora, Muinani, Muename) …