Teluk Adang

1°43′14.02″S 116°20′12.31″E / 1.7205611°S 116.3367528°E / -1.7205611; 116.3367528

Teluk Adang
LetakPaser, Kalimantan Timur, Indonesia, Asia Tenggara
Jenis perairanTeluk
Aliran masuk utamaSungai Pakusau
Sungai Samuntai
Sungai Sekurau
Sungai Tempayang
Aliran keluar utamaSelat Makassar
Terletak di negaraIndonesia

Teluk Adang adalah sebuah teluk di perairan Selat Makassar yang terletak di sebelah timur dari wilayah Kabupaten Paser, Provinsi Kalimantan Timur, di Pulau Kalimantan, Indonesia.

Lokasi

Teluk Pamukan terletak di sisi barat dari perairan Selat Makassar. Teluk Pamukan yang berbatasan beberapa daerah.

Utara Kabupaten Paser
Timur Selat Makassar
Selatan Kabupaten Paser
Barat Kabupaten Paser

Pelabuhan

Disepanjang perairan Teluk Pamukan ini terdapat beberapa pelabuhan diantaranya:

  • Pelabuhan Jangkar
  • Pelabuhan Pondong[1]
  • Pelabuhan TMCT PT Kideco Jaya Agung[2]

Cagar Alam

Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kehutanan Nomor 79/Kpts-II/2001 tanggal 15 Maret 2001, kawasan sekitar perairan dan pesisir dari Teluk Adang ditetapkan menjadi Cagar Alam Teluk Adang[3].

Referensi

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41