Chloroflexi

Klorofleksi
Chloroflexi Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
FilumChloroflexi Edit nilai pada Wikidata
Tata nama
Sinonim takson
  • "Chlorobacteria" Cavalier-Smith, 1992
  • Chloroflexaeota Oren et al. 2015
  • Thermomicrobaeota Oren et al. 2015
Kelas

Chloroflexi adalah kelompok bakteri yang memproduksi energi melalui fotosintesis. Mereka dinamakan atas dasar pigmen mereka yang hijau, biasanya ditemukan pada klorosom.

Chloroflexi berbentuk filamen dan dapat berpindah dengan cara meluncur (bacterial gliding). Mereka bersifat aerob fakultatif, tetapi tidak memproduksi oksigen selama fotosintesis, dan memiliki metode berbeda untuk mengikat karbon (fotoheterotrofi) dari bakteri fotosintetik lainnya.

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41