ABSTRAK PT. SCG Readymix Indonesia adalah sebuah perusahaan bidang produksi dan penjualan beton siap pakai (ready-mix). Dalam proses pembuatan readymix, dibutuhkan bahan baku atau material seperti pasir, semen, dan kerikil. Selama ini perusahaan kurang tepat (optimal) dalam melakukan pengendalian persedian bahan baku. Oleh karena itu, optimasi persediaan bahan baku menjadi aspek penting yang harus diperhitungkan oleh perusahaan, salah satu cara pengendalian persediaan bahan baku adalah dengan menggunakan metode Linear Programming. Linear progamming merupakan suatu teknik yang membantu pengambilan keputusan dalam mengalokasikan sumber daya (mesin, tenaga kerja, uang, waktu, kapasitas gudang, dan bahan baku). Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kuantitatif sebab dalam penelitian ini menuntut penggunaan angka, mulai dari pengumpulan data, pengolahan data hingga keluaran yang dihasilkan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan metode Linear Programming, Persediaan Pengaman, Titik Pemesanan Kembali, Persediaan Maksimum, Total Biaya Persediaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan metode Linear Programming akan menekan biaya persediaan hingga Rp 59.853.433,00 dibandingkan dengan metode yang dipakai oleh perusahaan sebelumnya. Maka dari itu, metode ini sangat direkomendasikan ke perusahaan sebagai salah satu pertimbangan dalam pengendalian material agar dapat meminimalkan biaya persediaan material dan memaksimalkan keuntungan. Kata Kunci: Pengendalian Material, Linear Programming, Total Biaya Persediaan. ABSTRACT PT. SCG Readymix Indonesia is a company of production and sale of ready-mix concrete. In the process of making readymix, it takes raw materials such as sand, cement, and gravel. So far, the company is not right (optimum) in controlling the supply of raw materials. Therefore, optimization of raw material inventory becomes an important aspect that must be taken into account by the company, one way of controlling raw material inventory can use the Linear Programming method. Linear programming is a technique that helps make decisions in allocating resources (machinery, labor, money, time, warehouse capacity, and raw materials). This research includes quantitative descriptive research because in this study requires the use of numbers, starting from data collection, processing data to the output produced. Data collection techniques used were interviews, observation, and documentation. The data analysis technique uses the Linear Programming method, Safety Inventory, Return Order Point, Maximum Inventory, Total Inventory Cost. The results of the study indicate that using the Linear Programming method will reduce inventory costs up to Rp. 59,853,433.00 compared to the method used by the previous company. Therefore, this method is highly recommended to companies as one of the considerations in material control so as to minimize the cost of material inventory and maximize profits. Keywords: Material Control, Linear Programming, Total Inventory Cost

Published by Universitas Negeri Surabaya
Journal Name Rekayasa Teknik Sipil
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota surabaya, Jawa timur INDONESIA
Website rekayasa-teknik-sipil| https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/rekayasa-teknik-sipil|
ISSN ISSN : -, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Engineering,
Meta Subject Civil Engineering, Building, Construction & Architecture,
Meta Desc
PenulisKURNIAWATI, NIA , DWI HANDAYANI, KRISNA
Publisher ArticleRekayasa Teknik Sipil
Subtitle Article Rekayasa Teknik Sipil Vol 2, No 2 (2019)
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttps://jurnalmahasiswa.unesa.…
DOI
DOI Number
Download Article [1]
Download Article [2]

 

Pengendalian mutu Pengendalian intern Pengendalian proses Sistem pengendalian manajemen Pengendalian kas Sistem pengendalian anggaran Sistem pengendalian sosial Pengendalian banjir Pengendalian hama Pengendalian unsur dalam serial Avatar: The Legend of Aang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Pengendalian Sungai Donau di Wina Pengendalian bahaya Covid-19 di tempat kerja Pengendalian diri Direktorat Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim Pengendalian kerusuhan Standar Pengendalian Mutu Pengendalian sosial Badan Karantina Ikan, Pengendalian Mutu, dan Keamanan Hasil Perikanan Retribusi pengendal…

ian lalu lintas Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Analisis bahaya dan pengendalian titik kritis Pengendalian hama biologis Pengendalian vektor Badan Kebijaksanaan dan Pengendalian Perumahan dan Permukiman Nasional Pengendalian parkir Pengendalian banjir IKN Pengendalian mikroba Pengendalian harga Direktorat Jenderal Pengendalian Pemanfaatan Ruang dan Penguasaan Tanah Unit Kerja Presiden Bidang Pengawasan dan Pengendalian Pembangunan Direktorat Jenderal Pengendalian dan Penertiban Tanah dan Ruang Konvensi Kerangka Kerja Pengendalian Tembakau WHO Pengendalian perhatian Direktorat Jenderal Penanggulangan Penyakit Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Eropa Pengendalian gulma Deputi Bidang Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan Manajemen hama terpadu Masalah pengendalian persediaan Badan Pengendalian Pembangunan dan Investigasi Khusus Pengendalian panas wahana antariksa Badan Pengendalian dan Pengawasan Mutu Hasil Kelautan dan Perikanan Balai Pengendalian Perubahan Iklim Pengendalian kerumunan Konferensi Tingkat Tinggi Vladivostok tentang Pengendalian Senjata Direktorat Jenderal Pengelolaan D