Kerajaan Tawaeli

Kerajaan Tawaeli adalah salah satu Kerajaan yang ada di Lembah Palu (Kota Palu Sekarang). Kerajaan Tawaeli pada masa jayanya merupakan Kerajaan yang memiliki wilayah cukup luas mulai dari Ogoamas (Kecamatan Sojol Utara, Donggala. sekarang) sampai Lasoani (Kecamatan Mantikulore, Palu. sekarang).

Sejarah

Sebelum abad ke 16 atau lebih tepatnya sebelum lembah palu terbentuk, telah berdiri sebuah kerajaan tua di Boya Peramba (Desa Nupabomba, sekarang). Tidak diketahui secara pasti tahun berdirinya, karena kurangnya literatur atau bukti fisik mengenai kerajaan ini salah satu faktornya karena masyarakat Suku Kaili sejak dahulu tidak mengenal Budaya Tulis.

Berdasarkan cerita rakyat yang di ceritakan secara turun temurun, Kerajaan Boya Peramba memiliki lima orang Langganunu. Langganunu adalah gelar asli bagi pemimpin kerajaan sebelum istilah MAGAU populer di tanah kaili. Adapun susunan Langganunu di kerajaan Boya Peramba adalah sebagai berikut:

  • Langganunu I Boya Peramba: ANAK WUMBULANGI
  • Langganunu II Boya Peramba: DJAELANGGA
  • Langganunu III Boya Peramba: PIALEMBAH (SIOLEMBAH)
  • Langganunu IV Boya Peramba: (P) BASANURINA (BASANUAMA)
  • Langganunu V Boya Peramba: (P) MARUKALULI (Dia yang pertama menciptakan motif bunga dari daun

bomba di kain ivo, kemudian di kain sutera, sehingga populer sampai sekarang disebut Sarung Bomba (Vuya Bomba dalam Bahasa Kaili)

Sekitar tahun 1550 anak Langganunu Marukaluli yang bernama Yuntonulembah setelah pulang dari Bone dan Luwu mulai memperkenalkan istilah baru untuk pemerintahan sebagai berikut:

  • MAGAU = MAHARAJA
  • MADIKA MALOLO = RAJA MUDA
  • MADIKA MATUA = Pelaksana Pemerintahan
  • BALIGAU = KETUA ADAT
  • GALARA = HAKIM
  • PABISARA = PEMBICARA
  • PUNGGAVA = Urusan Tani dan Ekonomi

Ada pula istilah lain yang telah lama digunakan di lingkungan Kerajaan Suku Kaili (istilah ini juga di gunakan di Kerajaan Kulawi, Kerajaan Sigi, dan Kerajaan Parigi) adalah sebagai berikut:

  • TADULAKO = Panglima Perang atau Urusan Keamanan
  • SABANDARA Bendahara atau Bandar Pelabuhan

Setelah peristiwa surutnya air laut dan terbentuknya dataran Lembah Palu, ramailah masyarakat yang sebelumnya bermukim di pegunungan untuk turun dan menetap di daerah baru tersebut. Tidak terkecuali mayarakat Boya Peramba di bawah pimpinan Labulembah yang menggantikan Langganunu Marukaluli, mengajak rakyatnya untuk turun dari pegunungan dan mulai membuka lokasi pemukiman yang dikenal sekarang dengan sebutan TAVA-ILI (Tawaeli) sekitar pertengahan abad ke 16. Maka dengan itu Kerajaan tua yang dikenal dengan nama Boya Peramba secara otomatis berubah penyebutannya menjadi Kerajaan Tavaili (Tawaeli).

Masa kejayaan Kerajaan Tawaeli adalah sekitar tahun 1888 ketika dipimpin oleh Magau ke VI Yangge Bodu di mana pada masanya dia berhasil meluaskan wilayah Kerajaan Tawaeli sampai ke Ogoamas (Kecamatan Sojol Utara, Donggala. sekarang) dan Lasoani (Kecamatan Mantikulore, Palu. sekarang).

Hingga pada tahun 1936 ketika Magau ke XI Lamakampali Djaelangkara (Raja terakhir Tawaeli) membagi wilayah Kerajaan Tawaeli menjadi 2 wilayah distrik.

  • Tawaeli Utara = Ibu kota Sirenja di bawah pimpinan H. Djamaludin Labulembah
  • Tawaeli Selatan = Ibu kota Tawaeli di bawah pimpinan Abd. Muluk Yoto Labulembah

Pada tahun 1954 Kerajaan Tawaeli di bubarkan dgn Magau Lamakampali Djaelangkara sebagai Raja terakhir. Wilayahnya yang terdiri dari 2 Distrik di gabungkan dengan Kabupaten Donggala (dibentuk berdasarkan bekas wilayah Kerajaan Tua Pudjananti, dan Kerajaan Banawa) yang telah diresmikan pada tahun 1952.

Daftar Raja Kerajaan Tawaeli

Magau Ke I Labulembah alias Madika Tonavu Jara

Dia adalah cucu dari Langganunu Ke 3 Boya Peramba yang bernama Pialembah. Dia juga yang pertama membuka lokasi pemukiman yang dikenal sekarang dengan sebutan TAVA-ILI (Tawaeli) sekitar pertengahan abad ke 16

MADIKA MALOLO: YUNTONULEMBAH alias Langgo

Magau Ke II Yuntonulembah alias Langgo

Dia adalah anak dari Langganunu Ke 5 Boya Peramba yang bernama Marukaluli. Dia yang pertama membentuk susunan pemerintahan sepulangnya dari Bone dan Luwu dan sekaligus juga memperkenalkan sistem pemerintahan legislatif dengan istilah Libu Ntodea dan membentuk satu dewan adat bernama Kotta Pattanggota (empat penjuru wilayah).

Kotta Pattanggota terdiri dari empat Kepala Kampung yang mewakili masyarakat di masing-masing kampung tersebut, dan empat Kepala Kampung tadi di pimpin lagi oleh seorang BALIGAU (Ketua Dewan Adat)

Pada masa kepemimpinan Dia masyarakat Kaili mulai mengenal tingkatan strata sosial, dan membaginya menjadi empat tingkatan:

  • Madika = Golongan Keturunan Raja atau Bangsawan
  • To Tua = Golongan Tokoh-Tokoh Masyarakat dan Keturunannya
  • To Dea = Golongan Masyarakat Biasa
  • Batua = Golongan Hamba atau Budak

Magau Ke III Daesalembah alias Madika Baka Tolu

Daesalembah adalah anak dari Rendanuama (Saudara Magau Yuntonulembah). Pada masa kepemimpinannya pusat kerajaan dipindahkan ke Sampaga Biru Liku (Lambara). Dia pula yang pertama kali menerima agama Islam di Tawaeli yang di bawa oleh Dg. Konda Alias Bulangisi asal dari Mandar, Murid Syech Yusuf di Gowa sekitar abad ke 17.

Magau Ke IV Mariama alias Magau Dusu

Mariama adalah anak ke empat dari Magau Daesalembah. Dia juga merupakan Magau Perempuan pertama setelah Pusat Kerajaan dipindahkan ke Tawaeli. Di masa kepemimpinan dia pertama kali kedatangan ulama besar Syech Husein Djalaludin Al-Ydrus alias Topo Sakaya Ompa (dari Iraq), berlabuh di pelabuhan IPI Kadongo.

MADIKA MALOLO: WUMBULABU (Kakak Sulung Mariama)

MADIKA MATUA: NURUDIN (Kakak ketiga Mariama)

Magau Ke V Dg. Pangipi alias Madika Beli

Dg. Pangipi adalah anak dari Daeasia (Daeasia merupakan cucu dari Yuntonulembah). Dia juga adalah Magau Perempuan ke dua setelah Mariama. Pada masa kepemimpinannya Dia kembali memindahkan pusat kerajaan dari Sampaga Biru Liku ke pemukiman Tavaili

MADIKA MALOLO: LAMAREWA

MADIKA MATUA: DATUMPEDAGI

BALIGAU: GASIMBULAVA

-Pemangku Jabatan Magau, Datumpedagi alias Pue Oge Nganga

Datumpedagi adalah saudara tiri Dg. Pangipi. Diangkat menjadi pelaksana harian sebagai Magau, atau pengganti Magau sementara karena Magau ke 6 dianggap belum cukup umur.

Magau ke VI Yangge Bodu alias Magau Pungu

Yangge Bodu adalah anak pertama Dg. Pangipi dengan Andi Tondrang. Di angkat oleh adat pada umur 12 tahun sehingga ditunjuk Wali Magau Datumpedagi untuk menggantikannya sementara. Yangge Bodu memerintah dari tahun 1888-1900, dia pula yang berjasa meluaskan kerajaan Tawaeli dari Ogoamas Damsol sampai Lasoani Mantikulore. Susunan pemerintahan pada masa dia adalah sebagai berikut:

MADIKA MALOLO: LINGGULEMBAH kemudian di ganti SEPELEMBAH (Adik Yangge Bodu)

MADIKA MATUA: DATUMPEDAGI alias Pue Oge Nganga

BALIGAU: Dg. MANTAKILA alias Papa Soso

GALARA: SABARISI

PABISARA: LASALOGO

MADIKA Baiya: PENGALEMBAH alias Madika Bobo

MADIKA Kayumalue: TANDALEMBAH

MADIKA Mamboro: KARAENG GALESONG

Penasehat Magau: YODO RADJALANGI alias Mangge Sule (Tokoh pembaharu yang pertama kali memperkenalkan huruf latin di Tawaeli)

Magau Ke VII Djaelangkara alias Mangge Dompo

Djaelangkara merupakan keturunan ke 5 dari Magau Daesalembah melalui anak terakhirnya yang bernama Daetika. Magau Djaelangkara dilantik hari selasa, 22 mei 1900, dan wafat 1906. Dia satu-satunya Raja Tawaeli yang mati diracun oleh Belanda di atas kapal ketika memeriksa wilayah perbatasannya dengan wilayah Kerajaan Toli-toli di perairan pantai Baerumu (Tompe). Djaelangkara adalah salah satu Magau yang keras terhadap penjajah Belanda, Dia selalu menentang kebijakan Belanda yang di anggap merugikan Kerajaan (sebelumnya hubungan Kerajaan Tawaeli dan Pihak Belanda terbilang harmonis) itulah salah satu alasan Belanda ingin menyingkirkan Magau Djaelangkara. Djaelangkara juga adalah ayah dari Magau Lamakampali (Raja Terakhir Tawaeli)

MADIKA MATUA: I VODJO

BALIGAU: Dg. MANTAKILA alias Papa Soso

GALARA: TANDALEMBAH

PABISARA: IEDO

Magau Ke VIII Tumpalembah alias Madika Bugi

Tumpalembah adalah anak dari Magau Yangge Bodu, kepemimpinan Magau Tumpalembah terbilang singkat hanya berlangsung selama 2 tahun 1906-1908. Faktornya karena situasi di Kerajaan Tawaeli masih belum kondusif pasca terbunuhnya Magau Djaelangkara oleh pihak Belanda. Tumpalembah akhirnya menyerahkan tahta kerajaan kepada adik dari Magau Djaelangkara yang bernama Labulembah.

Magau Ke IX Labulembah alias Madika Kejo

Labulembah adalah adik kandung dari Magau Djaelangkara. Labulembah memerintah dari 1908 sampai 1912, pada masa dia, dihapuslah istilah Baligau, Galara, Pabisara dan Punggava (Tetap mempertahankan istilah Madika Malolo dan Madika Matua) sehingga untuk urusan pertanian dan sebagainya dikelola oleh masing-masing kepala kampung di wilayahnya.

Magau Ke X Yoto Labulembah alias Papa Itjesale

Yoto Labulembah atau lebih dikenal dengan nama Yotolembah alias Papa intjesale merupakan anak dari Magau Labulembah. Pada masa kepemimpinan Magau Yotolembah ini istilah penyebutan Madika Malolo masih sempat dipertahankan namun kemudian di ganti dengan istilah Kepala Distrik. Susunan pemerintahan Magau Yotolembah adalah:

  • MADIKA MALOLO (sempat dijabat oleh): BORMAN LEMBAH alias Papa Maskia
  • MADIKA MATUA: MADUSILA DATUMPEDAGI alias Pue Nggalevo

kemudian Madika Malolo diganti dengan Kepala Distrik

  • KEPALA DISTRIK Ke-1: MANGALA ULU LABULEMBAH alias Mangge Anditalo

-Pemangku Jabatan Magau, Radja Tiangso

Radja Tiangso dilantik menjadi pejabat Magau karena Pewaris sah Tahta Kerajaan yaitu Lamakampali masih sangat muda untuk diangkat sebagai Magau. Radja Tiangso memerintah dari tahun 1926-1930.

  • KEPALA DISTRIK Ke-2: LAMAKAMPALI DJAELANGKARA

Magau ke XI Lamakampali Djaelangkara

Lamakampali adalah anak dari Magau Djaelangkara. Diangkat menjadi Magau pada tahun 1930 namun baru pada tahun 1936 Lamakampali aktif menjalankan tugasnya sebagai Magau. Dia pula yang membagi wilayah Kerajaan Tawaeli menjadi 2 Distrik yang masing-masing dipimpin oleh Kepala Distrik yaitu:

Distrik Tawaeli Selatan

  • Kepala Distrik Tawaeli Selatan ke 1 = Abd. Muluk Yoto Labulembah
  • Kepala Distrik Tawaeli Selatan ke 2 = Moh. Duddin Borman Lembah
  • Kepala Distrik Tawaeli Selatan ke 3 = Radja Umar Yoto Labulembah

Distrik Tawaeli Utara

  • Kepala Distrik Tawaeli Utara ke 1 = H. Djamaludin Labulembah
  • Kepala Distrik Tawaeli Utara ke 2 = Moh. Duddin Borman Lembah
  • Kepala Distrik Tawaeli Utara ke 3 = Dg. Maladja Lamakampali
  • Kepala Distrik Tawaeli Utara ke 4 = Syaifudin Lamakampali
  • Kepala Distrik Tawaeli Utara ke 5 = Yuslin Borman Lembah

Dia adalah Raja terakhir di kerajaan Tawaeli karena pada tahun 1954 Kerajaan Tawaeli digabungkan dengan bekas wilayah Kerajaan Banawa dan mendirikan Kabupaten Donggala.

Peninggalan Kerajaan Tawaeli

Saat ini peninggalan Kerajaan Tawaeli hampir tidak dapat di temukan, selain hanya reruntuhan bekas Istana Raja.

Foto saudara dari Magau Ke X Yoto Labulembah. Berdiri di belakang dari kiri ke kanan adalah:

  1. Dg. Mabela
  2. Latandripapa
  3. Magau Yoto Labulembah

Duduk di depan dari kiri ke kanan adalah:

  1. Raja Dato
  2. Rawe Intan
  3. Daya Intan
  4. Busa Bulava
  5. H. Djamaludin (Kepala Distrik Tawaeli Utara Ke 1 Masa Kepemimpinan Magau Lamakampali)

Read other articles:

Gowa pada Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022 Jumlah atlet 325 di 25 cabang olahraga Pembawa bendera TBD Total medali Emas14 Perak23 Perunggu28 65 (Urutan ke-11 ) Kontingen Gowa berkompetisi pada Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022 di Sinjai dan Bulukumba, Sulawesi Selatan pada 22 sampai 30 Oktober 2022. Kontingen ini menempati posisi ke-11 pada tabel klasemen perolehan medali Porprov Sulsel XVII/2022 setelah meraih total medali 65 dengan rincian 14 medali emas, 23 medal…

Cléber Nazionalità  Brasile Altezza 182 cm Peso 90 kg Calcio Ruolo Allenatore (ex difensore) Termine carriera 2006 - giocatore2013 - allenatore CarrieraSquadre di club1 1989-1991 Atlético Mineiro37 (2)1991-1993 CD Logroñés43 (3)1993-1999 Palmeiras131 (3)2000-2001 Cruzeiro22 (1)2001-2002 Santos22 (3)2002-2003 Yverdon14 (2)2003-2006 Figueirense113 (7)2006 São Caetano12 (1)Nazionale 1990-2000 Brasile11 (0)Carriera da allenatore 2010 Rio Claro2…

Warren Leight nel 2010 Warren Leight (Queens, 17 gennaio 1957) è un drammaturgo, sceneggiatore, produttore televisivo e regista statunitense, vincitore di un Tony Award per il suo dramma Side Man. Indice 1 Biografia 2 Filmografia parziale 2.1 Produttore 2.2 Regista 2.3 Sceneggiatore 2.3.1 Cinema 2.3.2 Televisione 3 Teatro (parziale) 4 Note 5 Altri progetti 6 Collegamenti esterni Biografia Figlio di un trombettista jazz, Warren Leight è cresciuto in ristrettezze economiche a New York prima di l…

Vous lisez un « article de qualité » labellisé en 2018. Boeing 757 Un Boeing 757-200 de Delta Air Lines en approche finale. Rôle Avion de ligne à réaction à fuselage étroit Constructeur Boeing Commercial Airplanes Premier vol 19 février 1982 Mise en service 1er janvier 1983 Premier client Eastern Airlines Client principal Delta Air Lines, United Airlines, American Airlines, UPS Airlines Coût unitaire 757-200 : 65 millions US$ (2002)757-300 : 80 millions U…

Arts organization based in Oklahoma Oklahoma City BalletGeneral informationNameOklahoma City BalletPrevious namesOklahoma Civic City Ballet Ballet OklahomaFoundersYvonne Chouteau Miguel TerekhovPrincipal venueCivic Center Music HallSenior staffExecutive DirectorJo Lynne JonesCompany managerStephanie AaronOtherOrchestraOklahoma City PhilharmonicOfficial schoolThe Oklahoma City Ballet Yvonne Chouteau School - Racheal Nye, Director The Oklahoma City Ballet is a professional dance company and school…

2020年夏季奥林匹克运动会波兰代表團波兰国旗IOC編碼POLNOC波蘭奧林匹克委員會網站olimpijski.pl(英文)(波兰文)2020年夏季奥林匹克运动会(東京)2021年7月23日至8月8日(受2019冠状病毒病疫情影响推迟,但仍保留原定名称)運動員206參賽項目24个大项旗手开幕式:帕维尔·科热尼奥夫斯基(游泳)和马娅·沃什乔夫斯卡(自行车)[1]闭幕式:卡罗利娜·纳亚(皮划艇)[2…

1964 studio album by Jo StaffordThe Joyful Season2005 CD reissue coverStudio album by Jo StaffordReleased1964GenreTraditional popChristmasLabelCapitol (LP)DRG (CD)[1]ProducerLee GilletteJo Stafford chronology Jo Stafford's Sweet Hour of Prayer(1964) The Joyful Season(1964) Getting Sentimental over Tommy Dorsey(1964) Professional ratingsReview scoresSourceRatingAllmusic[2] The Joyful Season is a 1964 Christmas album by Jo Stafford. It is unique in that it features Stafford…

Universitas ChiliUniversidad de ChileJenisPublikDidirikan17 September 1842PresidenVíctor Pérez VeraStaf akademik3.523 (2004)Sarjana23,400Magister4,108Lokasi Santiago, RM, ChiliKampusPerkotaanKampus13MaskotBurung hantuSitus webwww.uchile.cl Universitas Chili (bahasa Spanyol: Universidad de Chile) adalah institut pendidikan tinggi terbesar dan tertua di Santiago, Chili. Universitas ini didirikan pada 17 September 1842 dan merupakan salah satu universitas tertua di Amerika Latin. Organisasi F…

سعدون حمادي معلومات شخصية الميلاد 22 يونيو 1930(1930-06-22)كربلاء الوفاة 14 مارس 2007 (76 سنة)ألمانيا  سبب الوفاة ابيضاض الدم  مواطنة العراق  الديانة مسلم شيعي مناصب رئيس وزراء العراق   في المنصب23 مارس 1991  – 13 سبتمبر 1991  الحياة العملية المدرسة الأم جامعة ويسكونسن-ماديسون ش…

Species of snake This article is about the European grass snake or ringed snake, Natrix natrix. Grass snake is also used in the United Kingdom to refer to the barred grass snake (N. helvetica) and in North America to refer to the smooth green snake (Opheodrys vernalis) and the rough green snake (O. aestivus). Grass snake Conservation status Least Concern  (IUCN 2.3)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Reptilia Order: Squamata Subo…

Completely removing the limbs from a living or dead being Dismember redirects here. For other uses, see Dismember (disambiguation). 15th century depiction of Adoni-Bezek being mutilated. The Martyrdom of St. Hippolytus by Dieric Bouts Aztec stone disk depicting a dismembered Coyolxauhqui which was found during construction in 1978 in Mexico City. Its discovery led to the excavation of the Templo Mayor. Dismemberment is the act of completely disconnecting and or removing the limbs from a living o…

Veterans FieldAddress1 Veterans Field RoadLocationChatham, MassachusettsCoordinates41°41′04″N 69°57′45″W / 41.684579°N 69.9626°W / 41.684579; -69.9626Capacity8,000Field sizeLeft Field: 325 ftCenter Field: 385 ftRight Field: 314 ftSurfaceGrassOpened1927TenantsChatham Anglers Veterans Field is a baseball venue in Chatham, Massachusetts, home to the Chatham Anglers of the Cape Cod Baseball League (CCBL). The ballpark is located in downtown Chatham …

Ringkasan dari campuran bahan bakar etanol yang digunakan di seluruh dunia Ada banyak macam campuran bahan bakar etanol umum yang digunakan di seluruh dunia. Penggunaan etanol murni dalam mesin pembakaran dalam hanya bisa dipakai jika mesin itu didesain atau dimodifikasi agar bisa menggunakan bahan bakar tersebut. Etanol anhidrat dapat dicampur dengan bensin dalam perbandingan yang beragam sehingga dapat digunakan di mesin bensin biasa. Mesin bensin dengan sedikit perubahan (minor) dapat menggun…

Neighborhood of Philadelphia in Philadelphia County, Pennsylvania, United StatesMayfairNeighborhood of PhiladelphiaThe intersection of Frankford and Cottman Avenues in MayfairMayfairCoordinates: 40°01′59″N 75°02′02″W / 40.033°N 75.034°W / 40.033; -75.034Country United StatesStatePennsylvaniaCountyPhiladelphia CountyCityPhiladelphiaArea code(s)215, 267 and 445 Mayfair is a working class neighborhood in lower Northeast Philadelphia, Pennsylvania, United Sta…

Flag of a Navy vice admiral The rank of vice admiral (or three-star admiral) is the second-highest rank normally achievable in the U.S. Navy, and the first to have a specified number of appointments set by statute. It ranks above rear admiral (two-star admiral) and below admiral (four-star admiral). There have been 107 vice admirals in the U.S. Navy from 2000 to 2009, 20 of whom were promoted to four-star admiral. All 107 achieved that rank while on active duty in the U.S. Navy. Admirals entered…

Para otros usos de este término, véase El Pardo. Palacio Real de El Pardo bien de interés cultural Fachada principal del palacioLocalizaciónPaís España EspañaComunidad Comunidad de Madrid Comunidad de MadridUbicación MadridDirección C/ Manuel Alonso, 8. 28048. MadridCoordenadas 40°31′17″N 3°46′30″O / 40.521288, -3.77506Información generalUsos Residencia real, museoEstilo Renacentista, clasicista, tardobarrocoDeclaración 3 de junio de 1931Código RI-…

هذه قائمة كاملة لجميع المدن والبلدات في بلغاريا مرتبة تنازليًا حسب التعداد السكاني. العواصم تظهر بالخط الغليط. المصادر الأولية هي المعهد الوطني للإحصاء (NSI)[1] وأكاديمية العلوم البلغارية.[2] أكبر مدينة هي صوفيا بحوالي 1.2 مليون نسمة وأصغر مدينة هي ملنيك بحوالي 300. أصغر ا…

Cet article est une ébauche concernant l’astronautique. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. Le SpaceShipThree (SS3) était un avion spatial développé par Virgin Galactic et Scaled Composites au milieu des années 2000. La mission proposée à l'origine pour le SpaceShipThree en 2005 était un vol orbital, dans le cadre d'un programme appelé «Tier 2» par Scaled Composites[1],[2]. En 2021, le nom S…

Field hockey at the 1962 Asian GamesVenueSenayan Hockey StadiumLocationJakarta, IndonesiaDates25 August – 3 SeptemberTeams9Medalists   Pakistan  India  Malaya← 19581966 → Field hockey at the 1962 Asian Games on a stamp of Indonesia The men's field hockey event at the 1962 Asian Games was the second edition of the field hockey event for men at the Asian Games. It was held at the Senayan Hockey Stadium in Jakarta, Indonesia from 25 August …

Christian Clavier al Festival di Cannes 2013 Christian Clavier (Parigi, 6 maggio 1952) è un attore, sceneggiatore e produttore cinematografico francese. Indice 1 Biografia 2 Filmografia parziale 2.1 Cinema 2.2 Televisione 2.3 Regista 2.4 Doppiaggio 3 Doppiatori italiani 4 Note 5 Altri progetti 6 Collegamenti esterni Biografia Figlio di Jean Claude Clavier, chirurgo e otorino, e Phanette Rousset-Rouard, casalinga, sorella del produttore Yves Rousset-Rouard. Ha un fratello, Stéphane, noto regist…