Kerajaan Banggai

Wilayah zelfbestuur di Sulawesi Tengah

Kerajaan Banggai adalah sebuah kerajaan Islam di Indonesia yang terletak di semenanjung timur pulau Sulawesi dan Kepulauan Banggai. Kerajaan ini pada awalnya hanya meliputi wilayah Kepulauan Banggai, tetapi kemudian disatukan dengan wilayah Banggai oleh Adi Cokro.

Kerajaan Banggai ini merupakan kerajaan yang berbentuk kesultanan pertama di wilayah Sulawesi Tengah. Wilayahnya pada saat itu sampai di daerah (Bungku Utara, Morowali Utara,Bungku) yang masuk Kabupaten Poso. Kerajaan Banggai berpusat di Pulau Banggai yang saat ini masuk Kabupaten Banggai Laut.

Sejarah

Keraton Banggai di Pulau Banggai

Menurut cerita sejarah, awal mula terbentuknya Kerajaan Banggai karena ada pengaruh dari Kerajaan Ternate.Pada awal abad ke 16 Kerajaan Ternate membentuk Kerajaan Banggai yang terdiri dari empat distrik yaitu Babolau, Singgolok, Kookini, dan Katapean. Nama pemimpin dari setiap distrik disebut Basalo Sangkap yang terdiri dari Basalo Dodung (Raja babolu), Basalo Gong-gong (raja Singgolok), Basalo Bonunungan (Raja Kookini) dan Basalo Monsongan (Raja Katapean).Dengan adanya pembagian ini menjadikan Kerajaan Banggai merupakan salah satu kerajaan yang sudah menerapkan sistem demokrasi dimana pemimpin kerajaan dipilih bukan berdasarkan dari satu garis keturunan melainkan dari golongan bangsawan atau bahkan rakyat biasa yang dianggap mampu untuk memimpin suatu kerajaan.

Bukti bahwa kerajaan Banggai sudah di kenal sejak zaman Kerajaan Majapahit|Majapahit dengan nama Benggawi setidaknya dapat di lihat dari tulisan seorang pujangga Majapahit yang bernama Mpu Prapanca dalam bukunya, "Nagarakretagama bertarikh caka 1478 atau tahun 1365, yang dimuat dalam seuntai syair nomor 14 bait kelima sebagai berikut:

"Ikang Saka Nusa-Nusa Mangkasara, Buntun Benggawi, Kuni, Galiayo, Murang Ling". Raja pertama Kerajaan Banggai adalah Abu Kasim yang merupakan anak dari Adi Cokro, seorang Panglima perang dari Kerajaan Ternate. Dalam melaksanakan pemerintahannya, raja dibantu oleh empat menteri yaitu Mayor Ngopa yang merupakan Raja Muda, Kapitan laut yang merupakan panglima perang, Hukum Tua yang merupakan Pengadilan dan Jogugu yang merupakan staff yang mengatur dalam negeri Kerajaan Banggai.

Kerajaan Banggai memang kurang terkenal dari kerajaan-kerajaan di Pulau Jawa, karena Kerajaan Banggai tidak menjajah daerah lain di Nusantara. Sistem pemerintahan Kerajaan Banggai lebih memilih untuk mengurus urusan dalam negeri dibanding untuk urusan luar. Kepemimpinan Kerajaan Banggai berakhir pada raja yang ke 20 yaitu Syukuran Aminuddin Amir yang wafat pada tahun 1957. Raja Banggai ke-1 yaitu Iskandar Zaman ketika diangkat, Banggai telah menjadi kabupaten daerah tingkat II sehingga sistem pemerintahan daerah Banggai dipimpin oleh seorang bupati. Bahkan sampai sekarang, Basalo Sangkap tetap memilih raja untuk memimpin dan melestarikan peninggalan Kerajaan Banggai.

Pada tanggal 12 Desember 1959 dilakukan serah terima pemerintahan dari raja terakhir Kerajaan Banggai, Syukuran Aminuddin Amir selaku Pejabat Kepala Pemerintahan Negeri Banggai di Luwuk, kepada Bidin selaku bupati pertama Daerah Tingkat II Banggai.

Sejarah Luwuk jadi Ibukota

Menurut laporan bertarikh 1682 dari Gubernur Belanda di Ternate yaitu Robert Padtbrugge[1] (1637-1703), Kerajaan Banggai terdiri dari Pulau Banggai, Peling (atau Gapi), Labobo, ratusan pulau kecil, dan bagian tenggara Sulawesi yang dikenal sebagai Balantak dan Mondona, jadi tidak termasuk Tanjung Pati-pati yang merupakan batas timur wilayah Kerajaan Tojo, Tanjung Pati-pati yang sekarang terletak di wilayah Kecamatan Bualemo, Kabupaten Banggai. Dan dalam rentang waktu tahun 1905 sampai 1907 dibukalah Area Perkebunan baru dan membentuk Kecamatan Bunta, hal ini menjadi era kekuasaan baru bagi Pemerintahan Hindia Belanda dan akhir dari kekuasaan Kerajaan Tojo di bagian paling ujung timur dari Provinsi Sulawesi Tengah.

Di tahun 1908 Belanda mendeklarasikan berdirinya Landschap Banggai, yang bukan lagi Wilayah Kesultanan Ternate ataupun Kerajaan Tojo, Landschap Banggai —yang sebelumnya merupakan bagian dari Kesultanan Ternate ataupun Kerajaan Tojo— mulai berhubungan langsung dengan pemerintah Hindia Belanda sejak tanggal 1 April 1908, dan pemerintahannya telah menjadi pemerintahan sendiri. Landschap Banggai yang ibukotanya di Luwuk, merupakan Bentuk Pemerintahan Belanda yang merupakan saingan dari Kerajaan Banggai yang terletak di Pulau Banggai.

Melalui Staatsblad (Lembaran Negara) No. 367 Tahun 1907 yang mengatur penambahan salah satu pemerintahan mandiri di Ternate —termasuk Banggai— di Karesidenan Celebes en Onderhoorigheden, dan sebuah afdeling di Pantai Timur Sulawesi terbentuk dengan ibu kota Luwuk, yang terletak di bagian timur dari Sulawesi. Pada tahun 1911 (item No. 605), posisi ibu kota dialihkan ke Baubau. Melalui Staatsblad No. 365 Tahun 1924, beberapa landschap, termasuk Banggai, ditambahkan menjadi wilayah administratif Karesidenan Manado. Pada tahun yang sama, Afdeling Poso dibentuk dan Landschap Banggai dibagi menjadi dua onderafdeling, sesuai dengan isi Staatsblad No. 366. Pada dekade 1930-an, melalui Staatsblad No. 571 Tahun 1932, kedua onderafdeling tersebut digabungkan kembali ke Onderafdeling Banggai, dengan Luwuk sebagai ibu kota.

Daftar Raja Banggai

  • 1648 - 1689 Benteng Paudagar
  • 1689 - 1705 Balantik Mbulang
  • 1795 - 1728 Kota Abdul Gani
  • 1728 - 1753 Bacan Abu Kasim
  • 1753 - 1768 Mondonu Kabudo
  • 1768 - 1773 Padongko Ansyara
  • 1773 - 1809 Dinadat Mandaria
  • 1809 - 1821 Galila Atondeng
  • 1821 - 1827 Sau Tadja
  • 1827 - 1847 Tenebak Laota
  • 1847 - 1852 Bugis Agama
  • 1852 - 1858 Jere Tatu Tanga (Jere Dg.Masikki)
  • 1858 - 1870 Banggai Soak
  • 1870 - 1882 Raja Haji Labusana Nurdin
  • 1882 - 1900 Raja Haji Abdul Aziz
  • 1900 - 1922 Raja Haji Abdul Rahman
  • 1922 - 1925 Majelis Perwalian Banggai
  • 1925 - 1939 Raja Haji Awaluddin (lahir 1939)
  • 1939 - 1941 Raja Nurdin Daud-Pemangku Tomundu
  • 1959 - 14 Agustus 2005 perantaraan
  • 14 Agustus 2005 - 27 Januari 2010 Iskandar Zaman Awaluddin (lahir 1960 - wafat 2010)
  • 27 Januari 2010 - 28 Januari 2010 Raja Muda Irawan Zaman Awaluddin-Pemangku (pertama kali)
  • 27 Januari 2010 - 28 Januari 2010 Muhammad Fikran Ramadhan Iskandar Zaman (lahir 1993 - wafat 2010)
  • 28 Januari 2010 - Raja Muda Irawan Zaman Awaluddin-Pemangku (kedua kali)

Referensi

  1. ^ GUBERNUR VOC, Robert Padtbrugge (1638 tot na 1688), [1], Diakses 18 Juni 2023.

Read other articles:

American game designer Robert J. SchwalbRobert Schwalb, 2015NationalityAmericanOccupationGame designerKnown forDungeons & Dragons Robert J. Schwalb is a writer in the role-playing game industry, and has worked as a game designer and developer for such games as Dungeons & Dragons, A Song of Ice and Fire Roleplaying, Warhammer Fantasy Roleplay, and many other RPG supplements. Career Robert J. Schwalb has worked for Wizards of the Coast. His works for Dungeons & Dragons include: Fi…

Final table of the 1990–91 season of the French Championship of Rugby League. Final table Team Pld Pts 1 St-Estève 22 60 2 Carcassonne 22 3 XIII Catalan 22 52 4 RC Saint-Gaudens 22 47 5 Avignon 22 46 6 Toulouse Olympique 22 45 7 Villeneuve-sur-Lot 22 44 8 Pia 22 42 9 Pamiers 22 41 10 FC Lézignan 22 38 11 Carpentras 22 34 12 Limoux 22 23 Final Teams Saint-Gaudens - Villeneuve-sur-Lot Score 10-8 Date 26 May 1991 Venue Stadium Municipal, Toulouse Referee Claude Alba Line-up Saint-Gaudens John M…

River in California, United StatesMcWay CreekMcWay CanyonIn McWay CanyonLocation of the mouth of McWay Creek in CaliforniaLocationCountryUnited StatesStateCaliforniaRegionJulia Pfeiffer Burns State ParkPhysical characteristicsSource  • locationCoast Range, Partington Ridge, California • coordinates36°11′13″N 121°39′15″W / 36.18694°N 121.65417°W / 36.18694; -121.65417[1] • elevation3,000 ft …

Town in Georgia, United StatesPine Mountain, Georgia ChipleyTownGateway to Callaway GardensLocation in Harris County and the state of GeorgiaCoordinates: 32°51′53″N 84°51′14″W / 32.86472°N 84.85389°W / 32.86472; -84.85389CountryUnited StatesStateGeorgiaCountiesHarris, MeriwetherArea[1] • Total3.18 sq mi (8.24 km2) • Land3.08 sq mi (7.97 km2) • Water0.10 sq mi (0.27 km2)Ele…

صاحب السمو الملكي الأمير محمد بن سلمانبن عبد العزيز آل سعود محمد بن سلمان في 2019 ولي العهد في المنصب21 يونيو 20176 سنواتٍ و10 أشهرٍ و27 يومًا – حتى الآن محمد بن نايف بن عبد العزيز آل سعود   ولي العهد ورئيس مجلس الوزراء في المنصب27 سبتمبر 2022سنةً واحدةً و7 أشهرٍ و21 يومًا – حتى ا…

Concept in materials science A carbon atom below a dislocation in iron, forming a Cottrell atmosphere In materials science, the concept of the Cottrell atmosphere was introduced by A. H. Cottrell and B. A. Bilby in 1949[1] to explain how dislocations are pinned in some metals by boron, carbon, or nitrogen interstitials. Cottrell atmospheres occur in body-centered cubic (BCC) and face-centered cubic (FCC) materials, such as iron or nickel, with small impurity atoms, such as boron,[2&#…

Victorian criminal trial Crown vs Felicia Dorothea Kate DoverCourtLeeds Winter Assizes 1882Decided8 February 1882 (1882-02-08)Court membershipJudge(s) sittingLewis CaveKeywordsArsenic poisoningManslaughterPenal servitudeLife imprisonment The trial of Kate Dover of February 1882, before Mr Justice Cave, was a major event at the criminal court in Leeds Town Hall, Leeds, West Yorkshire, England. It was attended by many people, and attracted much newspaper publicity. It followed the d…

New RulesAlbum mini karya Weki MekiDirilis08 Oktober 2020 (2020-10-08)GenreK-popHip hopR&BDurasi16:59Label Fantagio Music Kakao M Produser Jake K Jere Särkkä Ylva Dimberg RHeaT Tysha Tiar Audi Mok Ciara Muscat Kim Mong-yi Village real-fantasy Ji Suyeon Kronologi Weki Meki Hide and Seek(2020) New Rules(2020) I Am Me.(2021) Singel dalam album New Rules CoolDirilis: 8 Oktober 2020 New Rules (ditulis sebagai NEW RULES) adalah album mini keempat dari girl grup Korea Selatan Weki Meki. …

Australian sportsman This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article may be in need of reorganization to comply with Wikipedia's layout guidelines. Please help by editing the article to make improvements to the overall structure. (May 2019) (Learn how and when to remove this message) This article may need to be rewritten to comply with Wikipedia's quality standards. You can help…

British game show This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Fifteen to One – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2010) (Learn how and when to remove this message) Fifteen to OneThe logo used by the revival series.Also known as15 to 1GenreQuiz showCreated byJohn M. LewisPresented byWilliam G.…

Practice of carrying water craft or cargo over land For other uses, see Portage (disambiguation). Portaging a tandem prospector in Algonquin Park Canoe rest along a portage trail Portage or portaging (CA: /pɔːrˈtɑːʒ/; US: /ˈpɔːrtɪdʒ/) is the practice of carrying water craft or cargo over land, either around an obstacle in a river, or between two bodies of water. A path where items are regularly carried between bodies of water is also called a portage. The term comes from French, where…

一中同表,是台灣处理海峡两岸关系问题的一种主張,認為中华人民共和国與中華民國皆是“整個中國”的一部份,二者因為兩岸現狀,在各自领域有完整的管辖权,互不隶属,同时主張,二者合作便可以搁置对“整个中國”的主权的争议,共同承認雙方皆是中國的一部份,在此基礎上走向終極統一。最早是在2004年由台灣大學政治学教授張亞中所提出,希望兩岸由一中各表的…

Souls for SablesTitolo originaleSouls for Sables Lingua originaleinglese Paese di produzioneStati Uniti d'America Anno1925 Durata70 min Dati tecniciB/Nrapporto: 1,33 : 1film muto Generedrammatico RegiaJames C. McKay SceneggiaturaA.P. Younger Titoli: Philbin Stoneman Casa di produzioneTiffany Productions FotografiaPaul P. Perry (con il nome Paul Perry) MontaggioF. Haddon Ware ScenografiaEdwin B. Willis Interpreti e personaggi Claire Windsor: Alice Garlan Eugene O'Brien: Fred Garlan Edith Yor…

LGBT rights in BoliviaBoliviaStatusLegal since 1832Gender identityRight to change legal gender since 2016Discrimination protectionsSexual orientation and gender identity protectionsFamily rightsRecognition of relationshipsFree unions officially recognised starting in 2020; nationwide since 2023RestrictionsSame-sex marriage banned by ConstitutionAdoptionSame-sex couples in a free union are permitted to adopt Lesbian, gay, bisexual, and transgender (LGBT) rights in Bolivia have expanded significan…

zat

Keakuratan artikel ini diragukan dan artikel ini perlu diperiksa ulang dengan mencantumkan referensi yang dapat dipertanggungjawabkan. Diskusi terkait dapat dibaca pada the halaman pembicaraan. Harap pastikan akurasi artikel ini dengan sumber tepercaya. Lihat diskusi mengenai artikel ini di halaman diskusinya. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Petir juga merupakan wujud zat yang sering disebut plasma. Zat atau substansi dapat diartikan sebagai sesuatu yang berad…

Amirul Isnaini Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus ke-18Masa jabatan2000 – 2002PendahuluMayjen TNI Syahrir MSPenggantiMayjen TNI Sriyanto Muntasram Informasi pribadiLahir(1952-03-24)24 Maret 1952Malang, Jawa TimurMeninggal8 Juni 2003(2003-06-08) (umur 51) SingapuraMakamTaman Makam Pahlawan KalibataSuami/istriNy. Hari Puji LestariAnak1. Amir Harry Wibowo2. Wahyu Handayani Amalia IsnainiAlma materAKABRI (1975)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan Dara…

1946–1947 provisional government Interim Government of IndiaCabinet of British IndiaNehru with members of the Interim government faction leaving Viceroy's House after swearing in on 2 September 1946Date formed2 September 1946 (1946-09-02)Date dissolved15 August 1947 (1947-08-15)People and organisationsEmperorGeorge VIViceroy and Governor-General The Viscount Wavell (1946–47) The Viscount Mountbatten of Burma (1947) Head of GovernmentJawaharlal Nehru (as Vice Pre…

For the defunct federal electoral district, see Portage la Prairie (federal electoral district). Provincial electoral district in Manitoba, Canada Portage la Prairie Manitoba electoral districtProvincial electoral districtLegislatureLegislative Assembly of ManitobaMLA    Jeff BerezaProgressive ConservativeDistrict created1870First contested1870Last contested2023DemographicsPopulation (2016)21,755Electors (2019)14,279Area (km²)2,119Pop. density (per km²)10.3 Portage la Prairie (F…

Bài viết hoặc đoạn này cần được wiki hóa để đáp ứng tiêu chuẩn quy cách định dạng và văn phong của Wikipedia. Xin hãy giúp sửa bài viết này bằng cách thêm bớt liên kết hoặc cải thiện bố cục và cách trình bày bài. (tháng 4 năm 2020) Đại học Quốc gia Thành phố Hồ Chí MinhTrường Đại học Khoa học Xã hội và Nhân vănUniversity of Social Sciences and Humanities, Viet Nam National University Ho Chi Minh Ci…

Eastern Catholic eparchy in Lebanon Eparchy of Byblos (Maronite)Eparchia Bybliensis MaronitarumLocationCountryLebanonMetropolitanMichel AounStatisticsPopulation- Catholics(as of 2013)160,000 (n/a%)Parishes68InformationSui iuris churchMaroniteRiteWest Syro-Antiochene RiteEstablished9 June 1990CathedralSaint John Mark CathedralCurrent leadershipPopeFrancisPatriarchBechara Boutros al-RahiEparchMichel Aoun Maronite Catholic Eparchy of Byblos (in Latin: Eparchia Bybliensis Maronitarum) is a…