ABSTRAK Fakta kebergaman agama dan kepercayaan masyarakat adalah sebuah keniscayaan di Indonesia. Keberagaman ini disatu sisi bisa menjadi sumber kekuatan dan potensi bangsa dalam membangun sebuah peradaban manusia, namun disisi lain jika tidak dikelola dan dirawat dengan baik bisa menjadi sumber konflik yang justeru dapat menghancurkan kemanusiaan itu sendiri. Tentunya itu juga bertentangan dengan fitra yang melandasi mengapa manusia harus beragama di bumi ini. Untuk itu, cerita konflik selalu melahirkan berbagai bentuk analisa dan paradigma bagi siapapun yang menyorotnya. Di kota Kendari dapat dimasukan sebagai kota yang multi kultur dan agama. Beberapa data yang diperoleh saat ini ada lima agama yang memiliki penganut dan tersebar pada 10 kecamatan yang ada di kota Kendari yaitu Islam, Katolik, Kristen, Hindu dan Budha. Secara teoritis sosiologis keberagaman (pluralitas) pasti menyimpan potensi konflik sehingga dalam konteks hubungan umat beragama sangat tergantung dari pola komunikasi dan toleransi yang dibangun oleh masing-masing umat beragama. Melalui penelitian penggambungan antara kuantitatif dan kualitatif yang dipusatkan di 2 kecamatan yaitu Kadia dan Kecamatan Mandonga dengan jumlah responden 130 orang yang diambil dari unsur-unsur umat beragama, diperoleh hasil bahwa Kota Kendari termasuk daerah yang memiliki tingkat toleransi yang kuat namun disisi lain pada tingkatan grashroot dan aspek-aspek tertentu  masih menyimpan masalah dan ketegangan walaupun memang tidak meluas dan terkuak. Dari 4 aspek yang dilihat yaitu hubungan sosial, hubungan keagamaan, nilai yang melandasi hubungan kerukunan, dan peran pemerintah menunjukan hubungan keagamaan masih rendah yaitu indeks 2,7 sedangkan hubungan sosial dan peran pemerintah relatif baik yang berada pada indeks 3,0, akan tetapi belum berada pada posisi maksimal. Dengan demikian diperlukan upaya dan penguatan kerukunan sebagai bentuk preventif aproach dan perawatan kerukunan umat beragama di Kota Kendari. Kata Kunci:   Umat Beragama, Potret dan Kerukunan

Published by Universitas Halu Oleo
Journal Name Jurnal Penelitian Pendidikan Sejarah UHO
Contact Phone+6285241919232
Contact Name buhari
Contact Email pend.sejarah.fkip@uho.ac.id
Location Kota kendari, Sulawesi tenggara INDONESIA
Website p_sejarah_uho| http://ojs.uho.ac.id/index.php/p_sejarah_uho|
ISSN ISSN : 25026666, EISSN : 25026674, DOI : https://doi.org/10.36709/jpps,
Core Subject Education, Social,
Meta Subject Education, Environmental Science, Social Sciences, Other,
Meta DescJurnal Penelitian Pendidikan Sejarah UHO diterbitkan oleh Jurusan Pendidikan Sejarah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Halu Oleo. Jurnal ini terbit empat kali dalam setahun yaitu pada bulan Februari, Mei, Agustus dan November. Terbitan awal Jurnal Penelitian Pendidikan Sejarah UHO yaitu Volume 1 nomor 1 Maret 2016. Tujuan dari adanya publikasi pada jurnal ini adalah untuk menyebarluaskan pemikiran konseptual dan hasil penelitian. Jurnal Penelitian Pendidikan Sejarah UHO merupakan wadah ilmiah untuk mempublikasikan berbagai hasil penelitian mahasiswa, dosen, maupun guru, dengan Ruang lingkup Jurnal memuat tentang kajian Pendidikan Sosial-Budaya khususnya aspek: Pendidikan Sejarah, Etnopedagogik, Kajian Sejarah Lokal, Kajian kearifan lokal sebagai modal pendidikan dan penguatan karakter.
PenulisAbas, Muh. , Hak, Pendais
Publisher ArticleJurusan Pendidikan Sejarah, Universitas Halu Oleo
Subtitle Article Jurnal Penelitian Pendidikan Sejarah UHO Vol 1, No 1 (2016): Jurnal Penelitian Pendidikan Sejarah UHO
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://ojs.uho.ac.id/index.php…
DOIhttps://doi.org/10.36709/jpps.v1i1.…
DOI Number DOI: 10.36709/jpps.v1i1.7350
Download Article [1] http://ojs.uho.ac.id/index.php/p_sejarah…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…

 

Indeks Indeks Kompas100 Indeks Pembangunan Manusia Indeks Komponen SZSE Indeks AEX Indeks SET Indeks RTS Indeks pasar saham Indeks SZSE 300 Indeks prestasi Indeks setana Indeks Jaccard Indeks bias Indeks FTSE 100 Indeks FTSE 250 Indeks LQ45 Indeks Singh Indeks Komposit SZSE Indeks NZX 50 Indeks Komposit SSE Indeks Bovespa Indeks Pertambangan Indeks vegetasi Indeks Kebahagiaan Indeks EGX 30 Indeks Pertanian Indeks Straits Times Indeks harga konsumen Indeks glikemik Indeks Harga Milanka Indeks Negara Gagal Indeks Hang Seng Indeks Persepsi Korupsi Indeks Big Mac Indeks Harga Ritel Indeks Pembangu…

nan Manusia di Sulawesi Indeks SRI-KEHATI Indeks Harga Semua Saham Indeks pembangunan manusia Indonesia Indeks Kualitas Hidup Indeks kekentalan Indeks harga Indeks sesuaian warna Indeks Kemudahan Berbisnis Indeks-h Mineral indeks Indeks Standar Pencemar Udara Indeks Komposit Kuala Lumpur Indeks Harga Saham Gabungan Angka indeks Daftar negara menurut Indeks Pembangunan Manusia Indeks kualitas udara Daftar negara menurut Indeks Negara Gagal Indeks Umum Bursa Saham Madrid Indeks ultraviolet Indeks polarisasi Indeks Luas Daun Indeks FBI Indeks Kebebasan Ekonomi Daftar negara-negara Afrika menurut Indeks Pembangunan Manusia Himpunan indeks Indeks harga produsen Indeks Kebebasan Pers Indeks IDX30 Indeks warna Daftar indeks pasar saham DAX Indeks Theil Indeks Demokrasi Indeks IDX Quality30 Indeks sitasi Indeks IDX Value30 Indeks Bursa Syariah Indonesia Nikkei 225 Swiss Market Index Indeks Bioteknologi NASDAQ S&P 500 IBEX 35 Indeks jantung Indeks bangunan tinggi Indeks Inovasi Global Indeks Ekonomi Hijau Indeks IDX Growth30 Indeks kinerja ilmiah Indeks Pusat Keuangan Global Indeks Kemampuan Bahasa Inggris EF Koefisien Gini Warna terindeks Keluarga berindeks (matematika) Social Sciences Cit