Pengakuan internasional terhadap Kosovo

Peta negara-negara yang telah mengakui kemerdekaan Kosovo (hingga 4 September 2020)
  Kosovo
  Negara yang mengakui Kosovo sebagai negara merdeka
  Negara yang tidak mengakui Kosovo sebagai negara merdeka
  Negara yang mengakui Kosovo dan kemudian mencabut pengakuan itu

Templat:Politik Kosovo

Sejak deklarasi kemerdekaan dari Serbia (berlaku pada 17 Februari 2008),[1][2] pengakuan internasional Kosovo bersifat campuran, dan komunitas internasional masih terbagi tentang masalah tersebut.

Per 4 September 2020, Republik Kosovo telah meraih 118 pengakuan diplomatik sebagai negara independen. Diantara jumlah tersebut, 97 dari 193 (50%) negara anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB, 22 dari 27 (81%) negara anggota Uni Eropa (UE), 26 dari 30 (87%) negara anggota NATO, dan 34 dari 57 (60%) negara anggota Organisasi Kerjasama Islam (OKI) mengakui Kosovo. Pemerintah Serbia telah mengakuinya sebagai negara berdaulat, tetapi mulai menormalisasi hubungan dengan Pemerintah Kosovo sejalan dengan Perjanjian Brussels.

Referensi

  1. ^ Kosovo MPs proclaim independence, BBC, 2008-02-17
  2. ^ The world's newest state, The Economist, 2008-02-21

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41