Magic Tasbih |
---|
|
Genre | |
---|
Ditulis oleh |
- Chris Nathan
- Fatmaningsih
|
---|
Skenario |
- Chris Nathan
- Fatmaningsih
|
---|
Sutradara | Rievy Indriasari |
---|
Pemeran | |
---|
Penggubah lagu tema | Ungu |
---|
Lagu pembuka | "Cinta Gila" oleh Ungu |
---|
Lagu penutup | "Cinta Gila" oleh Ungu |
---|
Negara asal | Indonesia |
---|
Bahasa asli | Bahasa Indonesia |
---|
Jmlh. musim | 1 |
---|
Jmlh. episode | 10 (daftar episode) |
---|
|
Produser eksekutif |
- Fiaz Servia
- Mithu Nisar Riza
|
---|
Produser | Chand Parwez Servia |
---|
Sinematografi | M. Freeaji FH. |
---|
Penyunting | Ari Slavinovic |
---|
Pengaturan kamera | Multi-kamera |
---|
Durasi | 60 menit |
---|
Rumah produksi | Starvision |
---|
Distributor | Surya Citra Media |
---|
|
Jaringan | SCTV |
---|
Rilis | 13 April (2021-04-13) – 22 April 2021 (2021-4-22) |
---|
Magic Tasbih adalah serial televisi miniseri Ramadan produksi Starvision yang ditayangkan perdana 13 April 2021 pukul 12.20 WIB di SCTV. Serial ini disutradarai oleh Rievy Indriasari dan dibintangi oleh Michelle Ziudith, Jeff Smith, dan Bryan Andrew.
Mulai 28 Maret 2022, sinetron ini ditayangkan kembali di SCTV.
Sinopsis
Magic Tasbih mengisahkan tentang Mila (Michelle Ziudith), gadis muda yang terpaksa menjadi pencuri di pasar. Suatu hari, ia mencuri sebuah gelang tasbih, tetapi Mila tidak menyadari kalau gelang tersebut memiliki kekuatan ajaib. Karena ketahuan Mila hampir diamuk oleh banyak orang, saat yang tepat munculah seorang pria sholeh, baik hati dari pesantren bernama Alif (Jeff Smith) untuk menenangkan warga pasar. Setelah beberapa orang menjelaskan kalau wanita itu adalah pencuri, mereka kembali mengejar Mila. Kali ini, Dia berhasil kabur dari mereka berkat memanjat pohon. Untuk menyelamatkan diri, Mila masuk ke pesantren. Seorang anak kecil yaitu Ucil (Misca Fortuna) mengira kalau Mila adalah Nurul, sosok nama wanita dikenal oleh anak kecil itu. Sejak itu Mila terpaksa memutuskan untuk menyamar jadi orang bernama Nurul, santriwati alim, baik hati, anak dari sahabat seorang ustadz dari Jawa yang akan tinggal di pesantren tersebut. Di sana ia berteman dengan Aisyah (Puspa Ritchwary) dan para santri lainnya. Di sisi lain, Ryan adalah anak kota terpaksa masuk pesantren karena ibunya. Awalnya ia menganggap tinggal di pesantren pada zaman sekarang adalah hal norak, tetapi setelah berada di sana ia mulai menyesuaikan diri dan menyukainya. Ryan (Bryan Andrew) juga tertarik dengan Mila. Suatu hari, Candy (Dannia Salsabilla), seorang santriwati di sana meninggal dunia. Saat Mila ikut memandikan jenazahnya, tiba-tiba, ia dapat melihat sosok arwah penasaran Candy.[1]
Pemeran
Penghargaan dan nominasi
Referensi
Pranala luar
|
---|
Film | 1999 | |
---|
2002 | |
---|
2003 | |
---|
2004 | |
---|
2005 | |
---|
2006 | |
---|
2007 | |
---|
2008 | |
---|
2009 | |
---|
2010 | |
---|
2011 | |
---|
2012 | |
---|
2013 | |
---|
2014 | |
---|
2015 | |
---|
2016 | |
---|
2017 | |
---|
2018 | |
---|
2019 | |
---|
2020 | |
---|
2021 | |
---|
2022 | |
---|
2023 | |
---|
2024 | |
---|
| |
---|
Serial web | 2018 | |
---|
2019 | |
---|
2020 | |
---|
2021 | |
---|
2022 | |
---|
2023 |
- Wedding Agreement the Series 2
|
---|
|
---|
Serial televisi | | 2001—2005 |
---|
- Permata Hati
- Buah Hati yang Hilang
- Dua Cinta
- Bunga
- James Bonoo
- Bulan Purnama
- Indi Sang Bintang
- Rahasia Perkawinan
- Bayangan Adinda
- Srikandi
- Dewi Ular
- Bobby
- Reinkarnasi
- Di Antara Dua Dewi
- Telaga Air Mata
- Jasmine
- Mister Kabayan
- Satria
- Cinta Monyet
- Kafir the Series
- Kolor Sakti
- Komedi Putar
- Oom Pasikom
- Kuraih Dunia Impian
- Virgin the Series
- Me vs High Heels the Series
- Siti... Siti? Bang... Bang!
|
| | | | |
|
---|
|