Ciparay, Bandung
Ciparay adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Ciparay terletak 26 km di sebelah tenggara Kota Bandung atau sekitar 28 km dari Soreang, ibu kota Kabupaten Bandung. Ciparay merupakan kecamatan yang memiliki banyak potensi dari berbagai sektor seperti pertanian, home industry, dan tempat wisata. PemerintahanPembagian administratifKecamatan Ciparay memiliki 14 desa, 196 RW dan 991 RT, yakni: Tokoh
Referensi
Pranala luar
|