Sistem agribisnis yang terdiri dari beberapa subsektor dimana setiap subsektor memiliki peran dalam kegiatan agribisnis kopi arabika. Perbaikan dan peningkatan sistem agribisnis kopi arabika merupakan hal yang penting bagi pelaku agribisnis kopi arabika. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem agribisnis kopi arabika. Metode penentuan daerah penelitian ini dilakukan secara sengaja (purposive method). Metode penelitian menggunakan metode deskriptif dan analitik. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis pendapatan, analisis nilai tambah metode hayami, dan analisis TOWS. Subsektor sarana input produksi terdiri dari penyediaan bibit unggul, pupuk, alat-alat usahatani, tenaga kerja dan modal. Subsektor usahatani memiliki pendapatan sebesar Rp 9.619.907,01 per Hektar dan nilai efisiensi sebesar 1,32. Subsektor pengolahan kopi gelondong merah menjadi kopi green bean memiliki nilai tambah sebesar Rp. 12.524,44/ kg, dan proses pengolahan kopi green bean menjadi kopi bubuk sebesar Rp 83.404,44/kg. Subsektor pemasaran yang efisien meliputi petani menjual kopi kepada UPH dan UPH menjual ke konsumen. Subsektor sarana penunjang meliputi Pemda Bondowoso, Bank Indonesia, Puslit, Bank Jatim, dan Perhutani. Strategi pengembangan di Desa Sukorejo adalah memanfaatkan bantuan dan pembinaan pemerintah dan stakeholder untuk memastikan dan menjaga penerapan MoU kluster kopi arabika dan pengolahan produk kopi arabika untuk menjaga dan meningkatkan kualitas harga kopi arabika.Kata kunci: sistem agribisnis, kopi arabika, pendapatan, nilai tambah, analisis TOWS
Published by | Universitas Trilogi |
Journal Name | JURNAL BIOINDUSTRI |
Contact Phone | +6221-7980011 |
Contact Name | Dr. Inanpi Hidayati Sumiasih |
Contact Email | jbio@trilogi.ac.id |
Location | Kota adm. jakarta selatan, Dki jakarta INDONESIA |
Website | jbi| http://www.trilogi.ac.id/journal/ks/index.php/jbi| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : 26545403, DOI : https://doi.org/10.31326/jbio, |
Core Subject | Science, Agriculture, Social, |
Meta Subject | Agriculture, Biological Sciences & Forestry, Energy, Environmental Science, |
Meta Desc | Jurnal Bioindustri merupakan publikasi ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Bioindustri Universitas Trilogi, Jakarta sebagai media penyebarluasan dan pertukaran informasi hasil penelitian atau ulasan ilmiah di bidang agroekoteknologi (budidaya pertanian, pemuliaan dan genetika, dan pascapanen), agribisnis (ekonomi pertanian, sosial ekonomi, kebijakan pertanian, pemasaran produk pertanian, penyuluhan dan supply chain) dan teknologi pangan (kimia pangan, biokimia pangan, rekayasa proses pangan dan mikrbiologi pangan). |
Penulis | Hariyono Dede Cristantoa, Alvin Dwi , Soetriono, Soetriono , Mulyo Aji, Joni Murti |
Publisher Article | Universitas Trilogi |
Subtitle Article | JURNAL BIOINDUSTRI Vol 1, No 1 (2018): Jurnal BioIndustri |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://www.trilogi.ac.id/journ… |
DOI | https://doi.org/10.31326/jbio.v1i1.… |
DOI Number | DOI: 10.31326/jbio.v1i1.95 |
Download Article [1] | http://www.trilogi.ac.id/journal/ks/inde… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan KAJIAN SISTEM AGRIBISNIS KOPI ARABIKA DI DESA SUKOREJO KECAMATAN SUMBERWRINGIN KABUPATEN BONDOWOSO
Kajian budaya Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia Kajian wilayah Universitas Kajian Asing Tokyo Kajian Hawthorne Kajian Lingkungan Hidup Strategis Kajian akademik tentang Wikipedia Kajian perempuan Kajian komunikasi Kajian media Kajian Asia Timur Kajian film Kajian gim Katsushi Kajii Kajian kohort Kajian Dunia Timur Wilayah kajian liar Reformasi Administrasi: Kajian Komparatif Pemerintahan Tiga Presiden Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia Kajian gender Kajian pembangunan Daftar wilayah kajian liar Kajian penerjemahan Kajian Islam Akira Kaji Yūki Kaji Kajian pot…
ong-lintang Daftar Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Pusat Pengkajian Strategi Penelitian dan Pengembangan Tentara Nasional Indonesia Kursus Linguistik Umum Skandal Kajian Keluh-Kesah Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia Kajian longitudinal Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Kajian observasional Kajian genosida Kaji Mediatisasi (kajian media) Stasiun Kaji Motojirō Kajii Pusat Pelatihan dan Pengembangan dan Kajian Hukum Administrasi Negara Maki Kaji Kelompok sel Museum dan Pusat Kajian Etnografi Universitas Airlangga KedaiKOPI Institut Kepausan Yohanes Paulus II untuk Pengkajian masalah Pernikahan dan Keluarga Manten Kaji Kajian Bizantium Mayumi Kaji Organisasi Riset Pengkajian dan Penerapan Teknologi Disiplin ilmiah Institut Max Planck untuk Penelitian Pemuliaan Tanaman Kajian kasus–kontrol Badan Kebijakan Perdagangan Komisi Pengkajian Diakonat Wanita Abad Pertengahan Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia Kacang parang Kesultanan Utsmaniyah