Limbah biomassa (daun) sangat potensial digunakan sebagai bahan bakar alternatif dalam bentuk briket. Keistimewaan konversi bahan baku limbah menjadi briket antara lain: meningkatkan nilai kalor per unit volume, memudahkan pengemasan dan pendistribusian, menyeragamkan ukuran dan kualitas. Penelititan ini bertujuan merancang dan membangun briquetter jenis screw press untuk membuat briket berbahan baku daun, serta mengetahui kinerjanya, memproduksi bahan bakar padat alternatif berupa briket limbah daun dengan metode screw press dan mengetahui karakter briket yang dihasilkan. Screw press briquett…

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan efektivitas aktivitas antioksidan antara madu randu (Ceiba petandra) dan madu kelengkeng (Nephelium longanum) dalam memperbaiki profil lipid darah dan MDA serum darah tikus hiperlipidemik. Tiga kelompok perlakuan masing-masing 5 ulangan diperlakukan sebagai berikut kelompok I : kontrol negatif, II: diberi madu randu dan III diberi madu kelengkeng masing-masing dengan dosis 10 ml/kg BB tikus dilarutkan dalam 5 ml air /hari, Madu diberikan selama 15 hari, pada hari ke 16 diukur profil lipid darahnya meliputi kolesterol, trigliserida, LDL, HDL…

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya perkembangan industri kecil di daerah binaan Unnes yaitu di kecamatan Gunungpati Semarang. Disamping itu, ada keluhan dari pelaku industri kecil tentang penggunaan energi listrik yang makin meningkat, yang pada akhirnya biaya listriknya juga semakin meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membuat model kapasitor bank yang cocok digunakan untuk kebutuhan industri kecil/usaha kecil di kecamatan Gunungpati kota Semarang Hasil penelitian adalah (1) dapat diketahui beban listrik terbanyak di industri kecil/usaha kecil Keurahan Sekaran, Suk…

Semakin padatnya kendaraan bermotor di jalan-jalan protokol akan berdampak pada semakin tingginya tingkat pencemaran udara di suatu wilayah. Permasalahan yang dihadapi Kota Semarang adalah semakin padatnya kendaraan bermotor yang nantinya berdampak pada menurunnya kualitas udara. Tujuan penelitain ini adalah untuk mengetahui tingkat kualitas udara di jalan-jalan protokol Kota Semarang dan mengetahui kualitas dan kuantitas penghijauan di jalan-jalan protokol Kota Semarang terkait dengan kualitas udara. Variabel yang akan diukur dalam penelitian ini adalah : kualitas udara yang terdiri dari suhu…

Taman Kehati Unnes merupakan salah satu kawasan yang dirancang sebagai kawasan konservasi tanaman lokal Jawa Tengah.Penelitian tahun sebelumnya telah dilakukan analisis keanekaragaman jenis fauna di Taman Kehati Unnes. Penelitian sebelumnya (2013) menunjukan di Taman Kehati Unnes tercatat sebanyak 24 jenisburung, 63 jenis kupu-kupu, dan 26 jenis herpetofauna (amfibi dan reptil) berhasil diidentifikasi. Keanekaragaman fauna juga ditentukan oleh kondisi habitatnya, oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah melakukan analisis profil habitat. Pengambilan data vegetasi dilakukan menggunakan meto…

PLC terdiri dari perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). Adapun jenis hardware dapat berupa unit PLC berbagai merek, seperti OMRON, Siemens, LG, dan lain lain. Agar lebih mengenal fungsi dan cara kerja PLC pada umumnya, perlu dibuat modul simulasi untuk keperluan pelatihan bagi mahasiswa, siswa maupun praktisi industri agar lebih mendalami dan memahaminya. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang dan membangun/ membuat modul simulasi sistem kendali sederhana berbasis PLC yang akan digunakan sebagai salah satu media / sumber belajar pada perkuliahaan PLC di lingkungan juru…

Teknik penyulingan yang dilakukan pengrajin minyak atsiri belum benar, sehingga minyak atsiri yang dihasilkan berkualitas crude. Minyak terlihat gelap kehijauan akibat kontaminasi logam Fe dan Cu. Adanya bahan asing akan merusak mutu minyak atsiri, menyebabkan harga jual turun. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh parameter-parameter yang mempengaruhi proses adsorbsi pada pemurnian minyak daun cengkeh. Pemurnian minyak cengkeh dengan metode adsorbsi terdiri dari 2 tahap. Tahap pertama aktivasi bentonit dengan asam sulfat selama 24 jam, kemudian disaring, dicuci dan dikeringkan. Tahap kedu…

Tujuan penelitian ini (1) menjelaskan hubungan antara jumlah H sebagai blowing agent yang ditambahkan terhadap sifat fisika dan struktur kimiawi geopolimer berbusa yang dihasilkan; dan (2) menjelaskan jumlah optimum H 2 O 2 yang ditambahkan untuk menghasilkan geopolimer berbusa dengan sifat kuat, densitas rendah dan isolator panas. Metode yang digunakan dalam sintesis geopolimer berbusa adalah dengan menggunakan abu layang sebagai sumber silika alumina yang diaktifkan dengan larutan pengaktif NaOH dan Na Silikat. Karakterisasi struktur kimiawi dilakukan dengan analisis fasa mineral dengan XRD …

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) perbedaan motivasi dan prestasi belajar siswa setelah menggunakan sumber belajar yang berupa limbah tapioka pada materi Archaebacteria dan Eubacteria; dan (2) pengaruh sumber belajar yang berupa limbah tapioka terhadap motivasi dan hasil belajar siswa kelas X MAN 2 Pati. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan desain randomized control group, pretest-post test. Populasi penelitian adalah seluruh siswa MAN 2 Pati kelas X, sedangkan sampel penelitian adalah kelas X-2 sebagai kelompok kontrol dan kelas X-3 sebagai kelompok eksperi…

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji penerapan sikap toleransi dalam pendidikan multi- kulturalisme di kalangan siswa SMA. Analisis dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian studi kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prinsip “rumah bersama” menjadi contoh penting dalam menumbuhkan sikap toleransi di antara siswa. Siswa diperlakukan sebagai anggota keluarga dekat dalam pergaulan dengan sivitas akademika lainnya. Prinsip “rumah bersama” ini seperti melting pot, tempat semua perbedaan ras, suku, agama, dan lainnya dilebur menjadi satu identita…

Kenyataan membuktikan bahwa ranah afektif merupakan bagianyang dirasakim kurang mendapat perhatian dalam proses pendidikan. Halitu mengakibatkan siswa kurang memiIik:i pertimbangan rasa dan kepekaan.Berbagai perilaku yang menunjukkan agresivitas, penggunaanobat-obatan terlarang, kekerasan, kekejaman dan kecenderungan tindakankriminaIitas sebagaian besar bersumber dari adanya rasa "hampa"harga diri pada diri siswa. IMenghdapai kondisi demikian itu, pendidikan moral agamamutIak diperlukan sebagai sarana penanaman niIai-niIai serta normanormabudi pikerti. Di samping itu, salah satu hal yang perlu…

AbstractThe effort of preparation manpower quality can be done not only by vocational education but also by other institutions. The output quality of vocational education has been valued that it is not enough optimum in the some qualification of business and industrial sectors. So that, the kind of this school has been improving continuously its performance to increase output quality.Many kinds of the programs have been applicated likes link and match education system, life skill programe and nowadays the Competency Based Curriculum is being actively socialized. By implementing this curriculum…

Salah satu alasan kuat orang melakukan perjalanan wisata adalah ingin menyaksikan bentuk-bentuk kebudayaan lain yang tidak pernah dijumpai di tempat asalnya.

This study investigated the determinants of students’ success in completing creativity programs. A survey design was used in this study. A total of 351 respondents completed a survey on the factors that theoretically were related to students’ creativity. Exploratory factor analysis (EFA) was then conducted to explore the factors that emerge as the correlates of students self-efficacy in completing the creativity program. Subsequently, confirmatory factor analysis (CFA) was performed to confirm the pattern proposed in the EFA. Finally, Structural Equation Modelling with Mplus was …

Student's collective violence may be caused by moral crisis. Over sensitivity and reactive also caused ofsensitivity student's collective violence. Based on those problems the research was executed. Meanwhile, the goals of research are to investigate the factors that caused the sensitivity of student's violence, to describe the group and collective violence form, and to handle the student's collective violence. The sample consisted of 118 students from higher school at Semarang city that chosen by cluster-proportional random sampling­ technique. The data wer..t< collected by questionare and…

It is not avoidable that today's human life cannotbe separated from the need for electric energy. SriSoewasti Soesanto (1996: 6) states that many studieshave shown the effects of the electromagnetic fieldcaused by electrical equipment on human health in theform of leukemia, brain cancer, and barrenness. Becausethere is such an indication that the radiation ofthe electromagnetic field is dangerous for human health,preventive measures have, therefore, to be taken to reducethe negative effects by avoiding direct contact withthe source of radiation, by providing a protective coverappropriate with …

The multiculturaleducation concept is analtemative solution to reducingracial antagonisms in our·country. Multicultural education is·education thatvalues cultural pluralism or an education model that aims to promote thetransformation ofthe educational process to reflect the ideals of democracy inapluralistic society and structural· equality within a larger society. This. conceptaffirms that schools should be oriented toward the cultural enrichment of. allchildrenand recognize cultural diversity as· reality in. Indonesia that should.bepreserved and extended. Thus, one of its important goals…

Tujuan Penelitian ini adalah  (1) Mengetahui peningkatan keyakinan efikasi mengajar sebelum dan sesudah melakukan field experience dan (2) Mengetahui peningkatan pengelolaan kelas (manajemen kelas) sebelum dan sesudah melakukan field experience. Desain penelitian yang digunakan adalah Design One Group Pretest-Postes dengan menggunakan uji paired sample t-test. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada peningkatan keyakinan efikasi mengajar calon guru setelah melakukan micro teaching/field experience. Keyakinan efikasi mengajar yang tinggi dapat menentukan kepercayaan diri mahasiswa dalam mengaj…

Disclosure of public information is one manifestation of the implementation of good governance where the public information disclosure is the duty of government and public institutions. It refers to the fact that the public information is public property and is not owned by the government and public institutions. Therefore, to be able to meet these conditions, the Freedom of Information Law was established, despite the fact that the law is not so popular in the community, so it is still necessary

This study aimed to analyze the depiction of violence experienced by women in the film "7 heart, 7 love, 7 women". These research method used textual analyses to interpret the signs that are produced in a media text are elements of violence experienced by women. The results showed that violence to the women include (a) physical violence, among others: strangling, pulling, injuring a pregnant woman, and rape, (b) symbolic violence, among others: (1) psychological violence: deceive, insult, infidelity; (2) financial violence: lack of accountability husband; (3) functional violence: restrictions …