Javi Martínez

Javi Martínez
Martínez di Denmark
Informasi pribadi
Nama lengkap Javier Martínez Aginaga
Tanggal lahir 2 September 1988 (umur 36)
Tempat lahir Estella, Spanyol
Tinggi 189 cm (6 ft 2+12 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Qatar SC
Nomor 8
Karier junior
1993–1995 Berceo
1995–1997 Logroñés
CD Arenas
2000 Izarra
2001–2005 Osasuna
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2005–2006 Osasuna B 32 (3)
2006–2012 Athletic Bilbao 201 (22)
2012–2021 FC Bayern München 165 (9)
2021– Qatar SC 5 (0)
Tim nasional
2005 Spanyol U-17 5 (0)
2006–2007 Spanyol U-19 5 (0)
2007–2011 Spanyol U-21 24 (1)
2010–2014 Spanyol 18 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 9 November 2013
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 15 Agustus 2013

Javier "Javi" Martínez Aginaga (pengucapan bahasa Spanyol: [ˈxaβi marˈtineθ aɣiˈnaɣa]) (lahir 2 September 1988)[1] adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Spanyol yang bermain untuk klub Qatar SC pada posisi gelandang.[2][3]

Tahun 2006 saat berumur kurang dari 18 tahun dia bermain untuk Athletic Bilbao dan dengan cepat menjadi pemain inti. Ia memainkan 251 pertandingan resmi dan mencetak 26 gol selama berseragam Athletic Bilbao.

Sejak tahun 2010 dia menjadi bagian dari skuat tim nasional Spanyol, termasuk saat Spanyol menjuarai Piala Dunia 2010 dan Piala Eropa 2012.

Karier klub

Athletic Bilbao

Martínez lahir di Estella-Lizarra, Navarre. Athletic Bilbao membeli dia saat berumur 17 tahun dengan harga €6 Juta euro pada saat musim panas tahun 2006 dari CA Osasuna padahal ia belum pernah bermain di tim utama klub tersebut.

Martínez langsung bermain secara reguler di musim pertamanya di Athletic Bilbao.

Pada musim 2009–10 pelatih baru Athletic Bilbao yaitu Marcelo Bielsa memindahkan posisinya menjadi seorang bek tengah dan ia pun bermain reguler di posisi tersebut.

FC Bayern München

Pada tanggal 29 Agustus 2012, ia dibeli oleh FC Bayern München dengan harga €40 Juta euro, Martínez menandatangani kontrak selama 5 tahun bersama FC Bayern München. Dia menjadi rekor transfer termahal di Bundesliga dalam kurun 50 tahun terakhir.

Referensi

  1. ^ "J.Martínez". Athletic Club. Diakses tanggal 11 August 2010. 
  2. ^ "Javi Martínez sueña con volver al centro del campo pero Bielsa le quiere de central" (dalam bahasa Spanish). El Confidencial. 22 January 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-01-24. Diakses tanggal 24 January 2012. 
  3. ^ "Spain omit Marcos Senna from 2010 World Cup squad". BBC Sport. 20 May 2010. Diakses tanggal 20 May 2010. 

Pranala luar


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41