Arthur PeacockeArthur Robert Peacocke MBE (29 November 1924 – 21 Oktober 2006) adalah seorang teolog Anglikan dan biokimiawan Inggris. BiografiArthur Robert Peacocke lahir di Watford pada 29 November 1924. Ia dididik di Watford Grammar School for Boys, Exeter College, Oxford (BA 1945, MA 1948, BSc 1947, DPhil 1948, DSc 1962, DD 1982), dan Universitas Birmingham (DipTh 1960, BD 1971). Lihat pulaBacaan tambahan
Referensi
Pranala luar
|