Abstrak Struktur mikro dan sifat mekanik pada suatu produk cor sangat tergantung dari ukuran cetakan produk cor tersebut. Pada penelitian ini menggunakan tiga jenis ukuran cetakan logam yaitu L-bow 1â? (Als1), L-bow 1 ½â?? (Als2), dan L-bow 2â? (Als3). Logam yang dicor adalah Aluminium skrap sedangkan tungku pengecoran yang digunakan adalah tungku krus dengan menggunakan bahan bakar batubara. Pengujian yang dilakukan dengan uji kekerasan, uji struktur mikro dan uji komposisi kimia. Hasil dari pengujian kekerasan yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa produk cor dengan ukuran terkecil yaitu Als1 memiliki nilai kekerasan tertinggi yaitu rata-rata 76,82 kgf/mm², sedangkan Als2 memiliki nilai kekerasan rata-rata 73,38 kgf/mm²,dan Als3 memiliki nilai kekerasan rata-rata 72,57 kgf/mm². Jika dilihat dari proses pengujian, didapatkan hasil bahwa semakin kecil ukuran cetakan produk cor, maka nilai kekerasannya akan semakin tinggi. Demikian juga dengan pertumbuhan butir yang terbentuk, semakin kecil ukuran suatu produk cor, maka pertumbuhan butir yang terjadi pun akan semakin kecil.  Kata kunci : struktur mikro, ukuran cetakan, nilai kekerasan. Abstract Microstructure and mechanical properties in a cast product depends on the size of the mold cast product. In this study, using three kinds of metal mold size is L-bow 1 "(Als1), L-bow 1 ½" (Als2), and L-bow 2 "(Als3). Casted metal is scrap aluminum casting furnace while the furnace crucible used is by using coal fuel. Tests were conducted with hardness test, test microstructure and chemical composition test. Results of hardness testing has been done showed that the cast product with the smallest size that is Als1 has the highest hardness value is an average of 76.82 kgf / mm ², while Als2 has an average hardness value of 73.38 kgf / mm ², and has Als3 hardness value of the average 72.57 kgf / mm ².If viewed from the testing process, showed that the smaller the size of the mold cast product, the hardness value will be higher. Similarly, the grain growth is formed, the smaller the size of a cast product, the grain growth that occurs would be even smaller. Keywords: microstructure, print size, hardness value.
Published by | Universitas Sriwijaya |
Journal Name | Jurnal Rekayasa Mesin |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kab. ogan ilir, Sumatera selatan INDONESIA |
Website | jrm| https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jrm| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : -, DOI : -, |
Core Subject | Engineering, |
Meta Subject | Mechanical Engineering, |
Meta Desc | |
Penulis | Pratiwi, Diah Kusuma , Paramitha, Nurhabibah |
Publisher Article | Sriwijaya University |
Subtitle Article | Jurnal Rekayasa Mesin Vol 13, No 1 (2013): Journal of Mechanical Engineering |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://ejournal.unsri.ac.id/i… |
DOI | http://download.garuda.ristekdikti.… |
DOI Number | Full PDF (1072.929 KB) |
Download Article [1] | https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/j… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan KAJIAN EKSPERIMENTAL PENGARUH VARIASI UKURAN CETAKAN LOGAM TERHADAP PERUBAHAN STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIK PRODUK COR ALUMINIUM
Kajian budaya Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia Kajian wilayah Universitas Kajian Asing Tokyo Kajian Hawthorne Kajian Lingkungan Hidup Strategis Kajian akademik tentang Wikipedia Kajian perempuan Kajian komunikasi Kajian media Kajian film Kajian Asia Timur Katsushi Kajii Kajian gim Kajian kohort Kajian Dunia Timur Wilayah kajian liar Reformasi Administrasi: Kajian Komparatif Pemerintahan Tiga Presiden Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia Daftar wilayah kajian liar Kajian gender Kajian penerjemahan Kajian pembangunan Kajian Islam Akira Kaji Yūki Kaji Kajian pot…
ong-lintang Daftar Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Kursus Linguistik Umum Pusat Pengkajian Strategi Penelitian dan Pengembangan Tentara Nasional Indonesia Skandal Kajian Keluh-Kesah Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia Kajian longitudinal Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Kajian observasional Kaji Kajian genosida Mediatisasi (kajian media) Stasiun Kaji Motojirō Kajii Maki Kaji Pusat Pelatihan dan Pengembangan dan Kajian Hukum Administrasi Negara Kelompok sel Museum dan Pusat Kajian Etnografi Universitas Airlangga KedaiKOPI Institut Kepausan Yohanes Paulus II untuk Pengkajian masalah Pernikahan dan Keluarga Manten Kaji Kajian Bizantium Mayumi Kaji Organisasi Riset Pengkajian dan Penerapan Teknologi Disiplin ilmiah Institut Max Planck untuk Penelitian Pemuliaan Tanaman Kajian kasus–kontrol Badan Kebijakan Perdagangan Komisi Pengkajian Diakonat Wanita Abad Pertengahan Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia Kacang parang Kesultanan Utsmaniyah