Penelitian ini dilakukan di Kelompok tani “Si Cantik†Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Tujuan penelitian ini adalah: 1) menganalisis pengaruh luas lahan, populasi tanaman, pupuk organik dan curahan waktu tenaga kerja terhadap produksi salak pondoh pada kelompok tani “Si Cantikâ€. 2) menganalisis optimalisasi penggunaan faktor produksi pada kelompok tani “Si Cantikâ€. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Metode pelaksanaan penelitian menggunakan metode survei. Metode penentuan lokasi penelitian dilakukan secara purposive. Metode pengambilan responden menggunakan metode sampel jenuh (sensus). Macam data yang digunakan berupa data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yaitu melalui observasi, wawancara, dan kuisioner. Teknik analisis yang digunakan adalah Cobb-Douglas untuk analisis faktor produksi, untuk menghitung penggunaan input yang optimal dengan cara menghitung rasio antara Marginal Value Product (MVP) dengan harga input (Px). Hasil penelitian diperoleh bahwa : 1) luas lahan, populasi tanaman, pupuk organik dan curahan waktu tenaga kerja berpengaruh terhadap produksi salak pondoh di kelompok tani “Si Cantikâ€. 2) faktor produksi yang meliputi luas lahan, populasi tanaman dan pupuk organik belum optimal, sedangkan curahan waktu tenaga kerja tidak optimal.
Published by | Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta |
Journal Name | Jurnal Dinamika Sosial Ekonomi |
Contact Phone | - |
Contact Name | Liana Fatma Leslie Pratiwi |
Contact Email | jdse@upnyk.ac.id |
Location | Kab. sleman, Daerah istimewa yogyakarta INDONESIA |
Website | jdse| http://jurnal.upnyk.ac.id/index.php/jdse| |
ISSN | ISSN : 1411593X, EISSN : 27213137, DOI : -, |
Core Subject | Economy, Agriculture, Social, |
Meta Subject | Agriculture, Biological Sciences & Forestry, Economics, Econometrics & Finance, Environmental Science, Social Sciences, |
Meta Desc | Manajemen Agribisnis Manajemen Keuangan Manajemen Usahatani Manajemen Risiko Manajemen Pemasaran Manajemen Sumber Daya Manusia Manajemen Strategik Agribisnis Manajemen Produksi Pertanian Bisnis Internasional Ekonomi Internasional Ekonomi Sumberdaya Alam dan Lingkungan Ekonomi Produksi Pertanian Pemasaran Pertanian Value Chain Agribisnis Supply Chain Agribisnis Komunikasi Pertanian Sosiologi Pertanian Kewirausahan Topik terkait berkaitan dengan sosial ekonomi dan agribisnis |
Penulis | Prajoko, Mutasab Arung , Santosa, Agus , Juarini, Juarini |
Publisher Article | Agribusiness Department, Faculty of Agriculture, UPN "Veteran" Yogyakarta |
Subtitle Article | Jurnal Dinamika Sosial Ekonomi Vol 20, No 2 (2019): Jurnal Dinamika Sosial Ekonomi |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://jurnal.upnyk.ac.id/inde… |
DOI | https://doi.org/10.31315/jdse.v20i2… |
DOI Number | DOI: 10.31315/jdse.v20i2.3489 |
Download Article [1] | http://jurnal.upnyk.ac.id/index.php/jdse… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan ANALISIS OPTIMALISASI FAKTOR FAKTOR PRODUKSI SALAK PONDOH DI KELOMPOK TANI “SI CANTIK†KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN
Analisis Analisis matematis Analisis bingkai Analisis pekerjaan Analisis jalur Analisis kebijakan Analisis struktur Analisis semantik Kimia analisis Analisis varians Analisis teknis Analisis numerik Analisis isi Analisis frekuensi Analisis jabatan Analisis SWOT Analisis Fourier Unit Analisis Perilaku Analisis leksikal Analisis tren Analisis biaya-manfaat Biro Analisis Ekonomi Analisis riil Analisis paradigmatik Analisis koliform Analisis fundamental Analisis lima kekuatan Porter Analisis kejahatan Analisis diskriminan linear Analisis dimensi Analisis Korelasi Asimetris Daftar topik analisis re…
al Analisis unsur Analisis kelompok Analisis Lima Mengapa Analisis keuangan Analisis wacana Analisis data Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Analisis PEST Analisis komponen utama Analisis percakapan Analisis fungsional Analisis termal diferensial Analisis situasi Analisis dampak lingkungan Analisis panel Analisis lokal Analisis ekonomik Analisis kriptografi Analisis kompleks Analisis laporan keuangan Tingkat analisis Analisis sitiran Analisis kredit Analisis regresi Gravimetri (kimia) Analisis bahaya dan pengendalian titik kritis Target analisis Analisis media periklanan Pusat Analisis Jaringan Sosial Analisis wacana kritis Daftar topik analisis Fourier Analisis statistik Daftar topik analisis fungsional Analisis sistem tenaga listrik Analisis Bayes Analisis kesalahan berbahasa Sertifikat analisis Analisis anorganik kualitatif Abu (analisis kimia) Analisis faktor Analisis retrosintetis Analisis perilaku klinis Analisis kontrastif Daftar topik analisis numerik Statistika multivariat Daftar topik analisis kompleks Politeknik AKA Bogor Analisis profitabilitas Analisis kebutuhan Analisis kebijakan luar negeri Analisis dampak lalu lintas Analisis gugus ujung Analisis perila