Minimarket merupakan toko yang menjual segala macam barang dan makan yang menerapkan sistem mesin kasir poin sale. Minimarket X mempekerjakan 8 karyawan dengan sistem shift. Empat karyawan pada shift pagi mulai dari jam 07.00-15.00 wib dan 4 orang pada shift sore mulai dari jam 15.00-11.00 wib. Waktu yang dibutuhkan seorang kasir untuk melayani satu konsumen bermacam-macam tergantung dari banyaknya jumlah belanjaan konsumen dan kecepatan karyawan. Dengan waktu tersebut kita tidak dapat menentukan waktu standar dengan menggunakan metode time watch study namun bisa menggunakan metode work sampling dengan melihat aktifitas bekerja dan tidak berkerjanya. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi melalui pengamatan langsung selama 5 hari. Waktu pengamatan dilakukan untuk karyawan shift pagi berdasarkan waktu yang terpilih menggunakan tabel bilangan acak. Hasil pengujian BKA dan BKB setelah data di perolah tidak ada yang keluar dari batas kontrol yaitu 0,94 untuk batas atas dan 0,70 untuk batas bawah sedangkan hasil uji kecukupan data di dapati data cukup karena nilai N hitung < dari N pengamatan yaitu 88<200. Jumlah konsumen yang dilayani adalah 217 orang. Presentasi produktifitas yang diperoleh adalah 82,00%. Oleh karena itu waktu baku yang diperoleh adalah 12,52 menit dengan nilai faktor penyesuaian 1,16 dan nilai kelonggaran yang diberikan adalah 19%.
Published by | Sekolah Tinggi Teknologi Dumai |
Journal Name | Jurnal UNITEK |
Contact Phone | +6282388453527 |
Contact Name | Wetri Febrina |
Contact Email | wetri.febrina@gmail.com |
Location | Kota dumai, Riau INDONESIA |
Website | unitek| https://ejurnal.sttdumai.ac.id/index.php/unitek| |
ISSN | ISSN : 20893957, EISSN : 25802585, DOI : http://doi.org/10.52072/unitek.v13i2, |
Core Subject | Science, Engineering, |
Meta Subject | Chemistry, Civil Engineering, Building, Construction & Architecture, Computer Science & IT, Decision Sciences, Operations Research & Management , Industrial & Manufacturing Engineering, |
Meta Desc | JURNAL UNITEK Adalah Jurnal blind peer-review yang diterbitkan dua kali dalam setahun (Juni dan Desember) Jurnal UNITEK bertujuan untuk menyediakan forum diskusi dan pertukaran Informasi antara peneliti dan akademisi di bidang Teknik Industri, Teknik Informatika, Teknik Sipil, Teknik Elekto, Teknik Mesin dan Rumpun Ilmu Teknik Lainnya. Jurnal ini hanya menerima artikel dari hasil penelitian, studi kasus dan artikel review ilmiah. Jurnal ini menerbitkan hasil penelitian dalam bentuk artikel, studi literatur dan artikel dalam bentuk konsep dan kebijakan dalam bidang komputer pada umumnya: Keamanan dan Jaringan Teori Komputasi dan Model Komputasi E-Learning, E-Bisnis, E-Government, E-Commerce Komputasi Seluler Rekayasa Perangkat Lunak Komputasi Lunak Perangkat Lunak dan Aplikasi Komputer Pengolahan citra Database, Data Mining, Data Warehouse Sistem Cerdas Sistem Tertanam |
Penulis | Fitra, Fitra |
Publisher Article | Sekolah Tinggi Teknologi Dumai |
Subtitle Article | JURNAL UNITEK Vol. 13 No. 2 (2020): Juli - Desember |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://ejurnal.sttdumai.ac.id… |
DOI | |
DOI Number | |
Download Article [1] | https://ejurnal.sttdumai.ac.id/index.php… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan Perhitungan Waktu Standar Pelayanan Kasir Minimarket X Di Kota Dumai
Perhitungan Terakhir Sistem perhitungan poin bulu tangkis Mesin hitung Sejarah alat hitung Alat hitung respons hadirin Mistar hitung Menghitung Hari Kalender Hitung Panjang Hitungan borda Kalkulasi waktu kerja Penghitung waktu mundur Aritmetika cepat Penghitungan Keluarga Hitung-Hitungan Lembar sebar Pencacah biner Penghitung gandar Himpunan terhitung Penghitungan suara Hitung cepat Menghitung domba Hitung mundur Papan hitung arus bolak-balik Sistem Penghitungan Karbon Nasional Indonesia Tongkat hitungan Penghitungan usia Asia Timur Dimensi Minkowski–Bouligan Aritmetika Penghitungan Omer Ton…
gkat penghitung Hitung darah lengkap Kalkulasi dalam barang Penghitungan suntingan Cacahan lalu lintas Blaise Pascal Operasi (matematika) Barisan dan deret aritmetika Jenis pertandingan gulat profesional