Pacaran merupakan suatu hubungan yang tumbuh di antara anak laki-laki dan perempuan menuju kedewasaan. Pacaran merupakan masa pencarian pasangan, penjajakan, dan pemahaman akan berbagai sifat yang berbeda antara laki-laki dan perempuan. Tujuan penelitian adalah mengetahui faktor internal dan eksternal yang mendorong siswa-siswi untuk berpacaran sehat dan tidak sehat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan rancangan studi fenomenologi. Teknik pengumpulan data melalui wawancara mendalam dan observasi. Pengolahan data dengan metode content analysis. Jumlah informan sebanyak 11 orang. Hasil penelitian bahwa faktor internal yang dianggap sebagai faktor pendorong untuk berpacaran karena rasa ingin tahu serta motivasi karena adanya ajakan teman sedangkan faktor eksternal yang dianggap sebagai faktor pendorong untuk berpacaran adalah teman sebaya oleh karena tekanan dan lingkungan pergaulan. Sedangkan faktor eksternal yang dianggap sebagai faktor pendorong untuk berpacaran sehat adalah karena adanya larangan berpacaran dan larangan keluar di malam hari dari orang tua (keluarga). Kesimpulanya adalah faktor internal yang dianggap sebagai faktor pendorong untuk berpacaran tidak sehat adalah kurangnya pengetahuan mereka terhadap dampak penyakit yang disebabkan perilaku seksual yang berisiko. Sedangkan faktor eksternal yang dianggap sebagai faktor pendorong untuk berpacaran tidak sehat adalah media informasi karena informan menyatakan seringnya melihat media pornografi.

Published by Universitas Hasanuddin
Journal Name Media Kesehatan Masyarakat Indonesia
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota makassar, Sulawesi selatan INDONESIA
Website mkmi| http://journal.unhas.ac.id/index.php/mkmi|
ISSN ISSN : -, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Health,
Meta Subject Public Health,
Meta Desc
PenulisEvi, Evi , Sudirman, Sudirman , Suriah, Suriah
Publisher ArticleFaculty Of Public Health, Hasanuddin University, Makassar
Subtitle Article Media Kesehatan Masyarakat Indonesia Vol 9, No 4: DESEMBER 2013
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://journal.unhas.ac.id/ind…
DOIhttps://doi.org/10.30597/mkmi.v9i4.…
DOI Number DOI: 10.30597/mkmi.v9i4.463
Download Article [1] http://journal.unhas.ac.id/index.php/mkm…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…

 

Perilaku Perilaku kesehatan Perilaku keorganisasian Perilaku sosial Perilaku konsumen Perilaku administrasi publik Modernitas perilaku Unit Analisis Perilaku Perilaku manusia Modifikasi perilaku Normal (perilaku) Etologi Terapi perilaku Perilaku agonistik Ekonomi perilaku Perilaku suspensori Aktivasi perilaku Perilaku kawanan Dukungan perilaku positif Perilaku nonverbal dalam pendekatan konseling Genetika perilaku Teori perilaku politik Perilaku antisosial Ila Perilaku menyimpang Parasit pengubah perilaku Ila (putri Manu) Ekologi perilaku Analisis perilaku klinis Perilaku prososial Perilaku ku…

cing Intervensi dan Dukungan Perilaku Positif Perilaku seksual berisiko Analisis perilaku terapan Teori permainan perilaku Perilaku menyakiti diri sendiri Perilaku Suara Karyawan Lordosis (perilaku seksual) Abnormalitas Terapi perilaku kognitif Ila (putri Daksa) Perilaku religius pada hewan Kepatuhan (perilaku manusia) Perilaku homoseksual pada hewan Terapi perilaku rasional-emotif Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Daftar hewan yang menampilkan perilaku homoseksual Terapi Perilaku Dialektika Kegiatan seksual manusia Ila Lóth Jangan menilai buku dari sampulnya Asosiasi Hukum Internasional Norma sopan santun Sungai Ilai, Beduai, Sanggau Seks bebas Adila Fitri