Penelitian ini bertujuan untuk mengidenfikasi dan menganalisis faktor-faktor yang menjadi penyebabketerlambatan pekerjaan proyek konstruksi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survey denganinstrumen kuesioner terhadap sampel penelitian berjumlah dari 30 responden. Data yang dikumpulkan berupapersepsi responden tentang pengaruh faktor-faktor penyebab keterlambatan yang dibuat suatu ranking denganindeks kepentingan. Faktor utama penyebab keterlambatan diketahui berdasarkan rangking tersebut. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa terdapat 6 faktor yang berpengaruh terhadap proyek konstruksi, antara lain:kesalahan pada gambar dan spesifikasi, terlambatnya penyerahan lokasi dari pemilik proyek, ketersediaan danakontraktor, terlambatnya persetujuan atas gambar fabrikasi, kurangnya ketersediaan tenaga kerja, danterlambatnya pendetailan pekerjaan. Faktor yang paling berpengaruh terhadap keterlambatan proyek konstruksifaktor kesalahan pada gambar dan spesifikasi.Kata kunci: konstruksi, keterlambatan, faktor, penyebab.
Published by | Universitas Wijayakusuma Purwokerto |
Journal Name | Teodolita: Media Komunikasi Ilmiah di Bidang teknik |
Contact Phone | +6281804888643 |
Contact Name | Teguh Triyono |
Contact Email | teknik@unwiku.ac.id |
Location | Kab. banyumas, Jawa tengah INDONESIA |
Website | JT| http://e-journal.unwiku.ac.id/teknik/index.php/JT/index| |
ISSN | ISSN : 14111586, EISSN : 27226204, DOI : -, |
Core Subject | Education, Engineering, |
Meta Subject | Civil Engineering, Building, Construction & Architecture, Control & Systems Engineering, Electrical & Electronics Engineering, Transportation, Other, |
Meta Desc | Teodolita adalah jurnal imiah Fakultas Teknik Universitas Wijayakusuma Purwokerto yang merupakan wadah informasi berupa hasil penelitian, studi literatur maupun karya ilmiah terkait. Jurnal Teodolita terbit 2 kali setahun pada bulan Juni dan Desember. Memuat materi yang membahas tentang ilmu-ilmu teknik seperti sipil, arsitektur, elektro dan informatika. Pembahasan yang diberikan diharapkan dapat menambah wawasan bagi siapa saja yang membacanya. Kontribusi makalah dari berbagai pihak baik di dalam lingkungan kampus maupun di luar lingkungan kampus sangat redaksi harapkan agar dapat memberikan pengetahuan tentang perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang ada |
Penulis | LAKSONO, TAUFIK DWI |
Publisher Article | Teodolita ( Media Komunikasi Ilmiah di Bidang Teknik ) |
Subtitle Article | Teodolita ( Media Komunikasi Ilmiah di Bidang Teknik ) Vol 17, No 1 (2016) |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://e-journal.unwiku.ac.id/… |
DOI | |
DOI Number | |
Download Article [1] | http://e-journal.unwiku.ac.id/teknik/ind… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan FAKTOR FAKTOR YANG MENYEBABKAN K ETERLAMBATAN PADA PELAKSANAAN PROYEK K ONSTRUKSI D I K ARISIDENAN BANYUMAS
Faktor mental Faktor Hageman Persamaan faktor gesekan Darcy Paradigma Faktor Lin Faktor persekutuan terbesar Autentikasi dua faktor Faktor Yamanaka Faktor Debye-Waller Faktor dampak Faktor muat penumpang Faktor komplemen D Faktor risiko kanker payudara Faktor NE Faktor resiko terhadap genosida Faktor komplemen H Faktor risiko Pendapatan faktor Faktor koagulasi Faktor PTA Faktor produksi Faktor transkripsi Faktor komplemen B Faktor retardasi Faktor keamanan Analisis faktor Faktori (pos perdagangan) Teori dua faktor Faktor Lorentz Faktor kompresibilitas Faktor reumatoid Faktor pertumbuhan Faktor…
daya listrik Faktor stimulasi koloni granulosit Pasar faktor produksi tanah Faktor pertumbuhan perubahan Faktor pertumbuhan platelet turunan Plasmokinin Faktor van 't Hoff Faktor momen inersia Faktor pertumbuhan endotel vaskular Faktor nekrosis tumor-alfa Faktor pertumbuhan epidermal Faktor pencilan setempat Faktor stimulasi koloni makrofaga granulosit Faktor pertumbuhan saraf Faktor ekonomi Faktor pertumbuhan hepatosit Faktor orang ketiga Setara dengan TNT Protromboplastin beta Tiga Belas Pabrik