Uji Tarik adalah suatu metode yang digunakan untuk menguji kekuatan suatu bahan/material dengan cara memberikan beban gaya yang sesumbu. Hasil yang didapatkan dari pengujian tarik sangat penting untuk rekayasa teknik dan desain produk karena menghasilkan data kekuatan material. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil uji tarik. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pengujian tarik.Dalam proses pengujian menggunakan sampel dari merk Indoparts dan Suzuki Genuine Parts.yang dimana setiap sampel terdiri dari 6 rangkaian rantai, 3 sample rangkaian rantai bermerk Indoparts dan 3 sample rangkaian rantai bermerk Suzuki Genuine Parts, yang seanjutnya dilakukan proses pengujian tarik.Hasil peneitian yang telah dilakukan menunjukan bahwa nilai kekuatan tarik pada 6 sample rangkaian rantai yang masing-masing terdiri dari 3 sample untuk setiap merk yang diuji adalah, sample pertama Indoparts menghasilkan kekuatan tarik sebesar 14900,00 N, sample ke dua sebesar 15700,00 N , kemudian sample ke tiga 10700 N. Setelah mendapat hasil pengujian tarik dari 3 sample Indoparts kemudian dilanjutkan kembali proses pengujian tarik terhadap 3 sample rantai merk Suzuki Genuine Parts. Dari hasil pengujian 3 sample Suzuki Genuine Parts pada sample pertama pengujian tarik menghasilkan nilai tarik sebesar 18700,00 N, sample kedua sebesar 17000,00 N, dan sample ketiga menghasilkan nilai tarik sebesar 18500,0 N. Sesuai data tersebut dapat diketahui hasil uji tarik pada rantai Indopart dan Suzuki Genuine Parts, nilai rata-rata uji tarik rantai sebesar 18066,7 N adalah rantai dengan hasil uji tarik yang baik.
Published by | Universitas Musamus |
Journal Name | MUSTEK ANIM HA |
Contact Phone | - |
Contact Name | Damis Hardiantono |
Contact Email | damiz@unmus.ac.id |
Location | Kab. merauke, P a p u a INDONESIA |
Website | MUSTEK| http://ejournal.unmus.ac.id/index.php/mustek| |
ISSN | ISSN : 20896697, EISSN : 23547707, DOI : -, |
Core Subject | Engineering, |
Meta Subject | Electrical & Electronics Engineering, Engineering, Mechanical Engineering, |
Meta Desc | MUSTEK ANIM HA (p-ISSN :2089-6697, e-ISSN : 2354-7707) adalah pusat publikasi yang memuat tentang karya ilmiah bidang keteknikan dan rekayasa teknologi. |
Penulis | Wullur, Christian Wely , Andriyono, Andriyono |
Publisher Article | Universitas Musamus, Merauke, Papua |
Subtitle Article | MUSTEK ANIM HA Vol 8 No 2 (2019): MUSTEK ANIM HA |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://ejournal.unmus.ac.id/i… |
DOI | https://doi.org/10.35724/mustek.v8i… |
DOI Number | DOI: 10.35724/mustek.v8i2.2533 |
Download Article [1] | https://ejournal.unmus.ac.id/index.php/m… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan ANALISIS PERBANDINGAN KEKUATAN TARIK ROLLER CHAIN (SUZUKI GENUINE PARTS) DAN (INDOPARTS) SATRIA FU 150
Analisis Analisis bingkai Analisis matematis Analisis pekerjaan Analisis jalur Analisis kebijakan Analisis struktur Analisis semantik Kimia analisis Analisis varians Analisis teknis Analisis numerik Analisis frekuensi Analisis isi Analisis Fourier Analisis jabatan Analisis leksikal Analisis SWOT Unit Analisis Perilaku Analisis biaya-manfaat Analisis tren Biro Analisis Ekonomi Analisis riil Analisis koliform Analisis paradigmatik Analisis diskriminan linear Analisis dimensi Analisis fundamental Analisis lima kekuatan Porter Analisis kelompok Analisis Korelasi Asimetris Analisis kejahatan Daftar…
topik analisis real Analisis unsur Analisis Lima Mengapa Analisis PEST Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Analisis wacana Analisis keuangan Analisis komponen utama Analisis data Analisis percakapan Analisis fungsional Analisis dampak lingkungan Analisis termal diferensial Analisis kriptografi Analisis laporan keuangan Analisis panel Analisis situasi Tingkat analisis Analisis lokal Analisis kompleks Analisis ekonomik Analisis sitiran Analisis kredit Gravimetri (kimia) Analisis media periklanan Analisis wacana kritis Analisis bahaya dan pengendalian titik kritis Analisis regresi Target analisis Pusat Analisis Jaringan Sosial Daftar topik analisis Fourier Analisis statistik Abu (analisis kimia) Daftar topik analisis fungsional Analisis sistem tenaga listrik Analisis Bayes Analisis perilaku klinis Daftar topik analisis numerik Statistika multivariat Sertifikat analisis Analisis kesalahan berbahasa Analisis anorganik kualitatif Analisis faktor Analisis retrosintetis Analisis kontrastif Daftar topik analisis kompleks Politeknik AKA Bogor Analisis profitabilitas Analisis dampak lalu lintas Analisis kebutuhan Analisis kebijakan luar negeri Analisis gugus ujung Analisis perila