Abstract: The exchange of information has begun since 1926 and constantly changed and improved. Initially, it had limitations regarding banking secrecy, but nowadays it has been conducted automatically. This research aims to analyze the trend of the development in the implementation of the taxation transparency in the form of exchange of financial information. This qualitative research collected data through library and in-depth interviews with informants from the Directorate General of Taxation, tax consultants, and academics. The results indicate a trend occurring in the tax regime has led to an era of taxation transparency of information, but some obstacles exist such as incompetent human resources, inadequate infrastructure, lack of an audit of the system information exchanged, banking secrecy, and lack of the protection of taxpayer rights.Abstrak: Pertukaran informasi sudah mulai dilakukan sejak tahun 1926 dan terus mengalami perubahan serta penyempurnaan ke arah yang lebih baik. Pertukaran informasi pada awalnya masih memiliki keterbatasan terkait kerahasiaan perbankan tetapi sekarang telah dilaksanakan secara otomatis. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tren perkembangan yang terjadi terhadap penerapan transparansi perpajakan berupa pertukaran informasi keuangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui studi pustaka dan studi lapangan yang dilakukan dengan wawancara mendalam terhadap narasumber yakni pihak Direktorat Jenderal Pajak, konsultan pajak, dan akademisi. Hasil penelitian menunjukkan tren yang terjadi di dalam rezim perpajakan telah mengarah kepada era keterbukaan informasi dalam bentuk transparansi perpajakan namun beberapa kendala ditemukan yakni sumber daya manusia belum kompeten, infrastruktur belum memadai, belum adanya sistem audit terhadap informasi yang dipertukarkan, kerahasiaan perbankan, dan masih minimnya perlindungan terhadap hak-hak wajib pajak.
Published by | Universitas Negeri Malang |
Journal Name | Jurnal Akuntansi Aktual |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kota malang, Jawa timur INDONESIA |
Website | jaa| http://journal2.um.ac.id/index.php/jaa| |
ISSN | ISSN : 20879695, EISSN : 25801015, DOI : -, |
Core Subject | Economy, Social, |
Meta Subject | Economics, Econometrics & Finance, Social Sciences, |
Meta Desc | Jurnal Akuntansi Aktual (p-ISSN: 2087-9695; e-ISSN: 2580-1015) is a peer-reviewed journal published by Department of Accounting, Faculty of Economics, Universitas Negeri Malang on a regular basis (January and June). Jurnal Akuntansi Aktual encourages academics and (or) researchers to disseminate the results of empirical research and conceptual critical review of contemporary accounting issues of national and international interest. Articles submitted can be drawn from any research paradigm such as positivism, interpretivism, criticism and postmodernism paradigm. |
Penulis | Rifan, Dinda Fali |
Publisher Article | Universitas Negeri Malang |
Subtitle Article | Jurnal Akuntansi Aktual VOLUME 7, NOMOR 1, FEBRUARI 2020 |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://journal2.um.ac.id/index… |
DOI | https://doi.org/10.17977/um004v7i12… |
DOI Number | DOI: 10.17977/um004v7i12020p23 |
Download Article [1] | http://journal2.um.ac.id/index.php/jaa/a… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan ANALISIS PENERAPAN TRANSPARANSI PERPAJAKAN BERUPA PERTUKARAN INFORMASI KEUANGAN
Analisis Analisis bingkai Analisis matematis Analisis pekerjaan Analisis jalur Analisis kebijakan Analisis struktur Analisis semantik Kimia analisis Analisis varians Analisis teknis Analisis numerik Analisis frekuensi Analisis isi Analisis Fourier Analisis leksikal Analisis jabatan Analisis SWOT Unit Analisis Perilaku Analisis biaya-manfaat Analisis tren Biro Analisis Ekonomi Analisis riil Analisis koliform Analisis paradigmatik Analisis diskriminan linear Analisis dimensi Analisis fundamental Analisis lima kekuatan Porter Analisis kelompok Analisis Korelasi Asimetris Analisis kejahatan Daftar…
topik analisis real Analisis unsur Analisis Lima Mengapa Analisis PEST Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Analisis wacana Analisis keuangan Analisis komponen utama Analisis data Analisis percakapan Analisis fungsional Analisis dampak lingkungan Analisis termal diferensial Analisis kriptografi Analisis laporan keuangan Analisis panel Tingkat analisis Analisis situasi Analisis lokal Analisis kompleks Analisis ekonomik Analisis sitiran Analisis kredit Gravimetri (kimia) Analisis media periklanan Analisis wacana kritis Analisis bahaya dan pengendalian titik kritis Analisis regresi Target analisis Pusat Analisis Jaringan Sosial Daftar topik analisis Fourier Analisis statistik Abu (analisis kimia) Daftar topik analisis fungsional Analisis sistem tenaga listrik Analisis perilaku klinis Analisis Bayes Daftar topik analisis numerik Statistika multivariat Sertifikat analisis Analisis kesalahan berbahasa Analisis faktor Analisis anorganik kualitatif Analisis retrosintetis Analisis kontrastif Daftar topik analisis kompleks Politeknik AKA Bogor Analisis profitabilitas Analisis dampak lalu lintas Analisis kebutuhan Analisis kebijakan luar negeri Analisis gugus ujung Analisis perila