Kecamatan Kuta Alam mempunyai luas wilayah 10,05 Km2 dengan tinggi rata-rata 0,80 meter diatas permukaan laut. Lokasi bukit yang cukup jauh dari pinggir pantai (±10 Km), dengan jumlah penduduk 42.217 jiwa dan kepadatan penduduk 4200.70 jiwa/km², hal ini menimbulkan masalah yang serius bila mana bencana gempa bumi dan tsunami melanda, yaitu pada saat warga berusaha menyelamatkan diri ke bukit atau dataran tinggi lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi jalan Gampong Lampulo, Gampong Mulia dan Lamdingin, yang digunakan sebagai jalur evakuasi, mengetahui persepsi masyarakat terhadap efektivitas jalur evakuasi yang tersedia, dan analisis tingkat efektivitas penggunaan jalan desa sebagai jalur evakuasi pada saat terjadi bencana. Penelitian ini dilaksanakan dengan melakukan pengamatan dan pengukuran secara langsung di lokasi penelitian, membagikan quesioner untuk mengetahui persepsi responden. Pengolahan dan analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lebar dan kondisi jalan Gampong Lampulo, Gampong Mulia dan Lamdingin yang diteliti memenuhi kriteria sebagai jalur evakuasi sebagaimana diisyaratkan oleh SDC (Sea Defense Consultant) dan penelitian ITS ( Institut Teknologi Sepuluh November ). Dari hasil penelitian yang dilakukan dapat disarankan antara lain perlu diadakan sosialisasi mengenai pentingnya melakukan evakuasi pada saat terjadi gempa bumi dan pengenalan kepada masyarakat mengenai jalan gampong yang efektif untuk digunakan sebagai jalur evakuasi.
Published by | Universitas Syiah Kuala |
Journal Name | The Jurnal Arsip Rekayasa Sipil dan Perencanaan (Journal of Archive in Civil Engineering and Planning) |
Contact Phone | +62811680041 |
Contact Name | Sugiarto |
Contact Email | jts.mts@unsyiah.ac.id |
Location | Kab. aceh besar, Aceh INDONESIA |
Website | JARSP| http://jurnal.unsyiah.ac.id/JARSP| |
ISSN | ISSN : 26207567, EISSN : 26151340, DOI : 10.24815/jarsp.v3i1.16372, |
Core Subject | Engineering, |
Meta Subject | Civil Engineering, Building, Construction & Architecture, Transportation, |
Meta Desc | The Jurnal Arsip Rekayasa Sipil dan Perencanaan (Journal of Archive in Civil Engineering and Planning) is a peer-reviewed journal published four times a year (March, June, September, and December) that publishes reviewed articles which contribute new results in all areas of the Civil Engineering and Planning. The journal is devoted to the publication of high quality papers on theoretical and practical aspects of Civil Engineering and Planning. The aim of this journal is to bring together researchers and practitioners from academia and industry to focus on Civil Engineering and Planning advancements and establishing new collaborations in these areas. Theoretical papers, practice-oriented papers including case studies, state-of-the-art reviews are all welcomed and encouraged for the advance of science and engineering in Civil Engineering and Planning. All submissions must describe original research, currently under review or not published for another conference or journal. |
Penulis | Sahwilliza, Sahwilliza , Isya, Muhammad , Fatimah, Eldina |
Publisher Article | Prodi Magister Teknik Sipil Unsyiah |
Subtitle Article | Jurnal Arsip Rekayasa Sipil dan Perencanaan Vol 1, No 3 (2018): Jurnal Arsip Rekayasa Sipil dan Perencanaan |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://jurnal.unsyiah.ac.id/JA… |
DOI | https://doi.org/10.24815/jarsp.v1i3… |
DOI Number | DOI: 10.24815/jarsp.v1i3.11774 |
Download Article [1] | http://jurnal.unsyiah.ac.id/JARSP/articl… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan ANALISIS KETERSEDIAAN JALUR EVAKUASI BENCANA TSUNAMI DI KECAMATAN KUTA ALAM KOTA BANDA ACEH (STUDI KASUS LAMPULO, KAMPUNG MULIA, LAMDINGIN )
Analisis Analisis bingkai Analisis matematis Analisis pekerjaan Analisis jalur Analisis kebijakan Analisis struktur Analisis semantik Analisis varians Kimia analisis Analisis teknis Analisis numerik Analisis frekuensi Analisis isi Analisis Fourier Analisis jabatan Analisis leksikal Analisis SWOT Unit Analisis Perilaku Analisis biaya-manfaat Analisis tren Biro Analisis Ekonomi Analisis riil Analisis koliform Analisis paradigmatik Analisis diskriminan linear Analisis dimensi Analisis fundamental Analisis lima kekuatan Porter Analisis kelompok Analisis Korelasi Asimetris Analisis kejahatan Daftar…
topik analisis real Analisis unsur Analisis Lima Mengapa Analisis PEST Analisis wacana Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Analisis keuangan Analisis komponen utama Analisis data Analisis percakapan Analisis fungsional Analisis dampak lingkungan Analisis termal diferensial Analisis kriptografi Analisis laporan keuangan Analisis panel Analisis situasi Tingkat analisis Analisis lokal Analisis kompleks Analisis ekonomik Analisis sitiran Analisis kredit Gravimetri (kimia) Analisis media periklanan Analisis wacana kritis Analisis bahaya dan pengendalian titik kritis Analisis regresi Target analisis Pusat Analisis Jaringan Sosial Daftar topik analisis Fourier Analisis statistik Abu (analisis kimia) Daftar topik analisis fungsional Analisis sistem tenaga listrik Analisis perilaku klinis Analisis Bayes Daftar topik analisis numerik Statistika multivariat Sertifikat analisis Analisis kesalahan berbahasa Analisis anorganik kualitatif Analisis faktor Analisis retrosintetis Analisis kontrastif Daftar topik analisis kompleks Politeknik AKA Bogor Analisis profitabilitas Analisis dampak lalu lintas Analisis kebutuhan Analisis kebijakan luar negeri Analisis gugus ujung Analisis perila