AbstrakLatar Belakang: Komplikasi akibat penyakit degeratif merupakan salah satu penyebab penurunan aktifitas pada masyarakat, khususnya lansia, selain merupakan salah satu penyebab mortalitas. Ketika kemampuan manusia dalam melakukan aktifitas individu terganggu, maka pemenuhan kebutuhan personal akan tergantung kepada bantuan orang lain.Subjek dan Metode: Penelitian ini dilakukan pada bulan Agustus sampai September 2018 dengan mengumpulkan data hasil pemeriksaan Tekanan darah, gula dara sewaktu, kolesterol dan asam urat lansia peserta di Posbindu PTM FKD Kemuning yang ada di desa Candirejo Kecamatan Ungaran Kabupaten Semarang. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 35 subjek penelitian. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif untuk menganalisis kejadian penyakit degeratif pada posbindu sebagai sarana deteksi dini beberapa kejadian penyakit degeneratif yang meliputi pemeriksaan Tekanan darah, gula darah sewaktu, kolesterol dan asam urat. Hasil: sebagian besar responden berjenis kelamin perempuan sebesar 77.1%, Tekanan Darah normal 82.9%, Gula Darah Sewaktu (GDS) normal 85.7%, Asam Urat (AU) Tinggi 54.3% dan kolesterol tinggi 62.9%Kesimpulan: Sebagian besar responden (82,9%) di dapatkan hasil pemeriksaan Tekanan Darah dalam kategori normal. Sebagian besar reponden (85,7%) di dapatkan hasil pemeriksaan gula darah swwaktu dalam kategori normal.Lebih dari setengah responden (54,3%) di dapatkan hasil pemeiksaan asam urat dalam darah dalam kategori tinggi. Lebih dari setengah responden (62,9%) di dapatkan hasil pemeriksaan kolesterol darah dalam kategori tinggi Kata Kunci/Keywords: penyakit degeneratif, deteksi dini
Published by | Universitas Ngudi Waluyo |
Journal Name | Indonesian Journal of Midwifery (IJM) |
Contact Phone | +6287747996725 |
Contact Name | Ida Sofiyanti |
Contact Email | idasofiyanti@gmail.com |
Location | Kab. semarang, Jawa tengah INDONESIA |
Website | ijm| http://jurnal.unw.ac.id:1254/index.php/IJM| |
ISSN | ISSN : 26561506, EISSN : 26155095, DOI : http://dx.doi.org/10.35473, |
Core Subject | Health, |
Meta Subject | Health Professions, |
Meta Desc | This journal received midwifery research articles and literature reviews on the results of previous midwifery research. |
Penulis | Ningrum, Cahya , Masruroh, Masruroh |
Publisher Article | Universitas Ngudi waluyo |
Subtitle Article | Indonesian Journal of Midwifery (IJM) Vol 2, No 1: March 2019 |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://jurnal.unw.ac.id:1254/i… |
DOI | https://doi.org/10.35473/ijm.v2i1.1… |
DOI Number | DOI: 10.35473/ijm.v2i1.145 |
Download Article [1] | http://jurnal.unw.ac.id:1254/index.php/i… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan ANALISIS KEJADIAN PENYAKIT DEGENERATIF MELALUI DETEKSI DINI DI POSBINDU PTM KELURAHAN CANDIREJO
Analisis Analisis matematis Analisis bingkai Analisis pekerjaan Analisis jalur Analisis kebijakan Analisis struktur Analisis semantik Analisis varians Kimia analisis Analisis teknis Analisis numerik Analisis isi Analisis frekuensi Analisis jabatan Analisis Fourier Analisis SWOT Unit Analisis Perilaku Analisis leksikal Analisis tren Analisis biaya-manfaat Biro Analisis Ekonomi Analisis riil Analisis paradigmatik Analisis koliform Analisis lima kekuatan Porter Analisis fundamental Analisis diskriminan linear Analisis dimensi Analisis kejahatan Analisis Korelasi Asimetris Daftar topik analisis re…
al Analisis kelompok Analisis unsur Analisis Lima Mengapa Analisis keuangan Analisis wacana Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Analisis data Analisis PEST Analisis komponen utama Analisis percakapan Analisis fungsional Analisis termal diferensial Analisis dampak lingkungan Analisis panel Analisis situasi Analisis kriptografi Analisis laporan keuangan Analisis lokal Analisis ekonomik Tingkat analisis Analisis kompleks Analisis sitiran Analisis kredit Gravimetri (kimia) Analisis bahaya dan pengendalian titik kritis Analisis regresi Analisis media periklanan Analisis wacana kritis Target analisis Pusat Analisis Jaringan Sosial Daftar topik analisis Fourier Analisis statistik Analisis sistem tenaga listrik Daftar topik analisis fungsional Analisis Bayes Abu (analisis kimia) Analisis kesalahan berbahasa Sertifikat analisis Analisis perilaku klinis Analisis anorganik kualitatif Daftar topik analisis numerik Analisis faktor Statistika multivariat Analisis retrosintetis Analisis kontrastif Daftar topik analisis kompleks Politeknik AKA Bogor Analisis profitabilitas Analisis kebutuhan Analisis dampak lalu lintas Analisis kebijakan luar negeri Analisis gugus ujung Analisis perila