Winter (penyanyi)

Winter
Winter pada tahun 2024
LahirKim Min-jeong
1 Januari 2001 (umur 24)
Busan, Korea Selatan
Pekerjaan
  • Penyanyi
  • penari
Karier musik
InstrumenVokal
Tahun aktif2020–sekarang
Label
Situs webSitus web resmi
Nama Korea
Hangul
김민정
Alih AksaraGim Minjeong
McCune–ReischauerKim Minchŏng
Nama panggung
Hangul
윈터
Alih AksaraWinteo
McCune–ReischauerWintŏ
Tanda tangan
IMDB: nm12194560 Instagram: lm__winter Musicbrainz: 767bc8d7-05e0-4f6d-8afa-342ce57997e3 Discogs: 11109131 Modifica els identificadors a Wikidata

Kim Min-jeong (Hangul김민정; lahir 1 Januari 2001), secara profesional dikenal sebagai Winter (윈터), adalah penyanyi dan penari Korea Selatan.[1] Ia adalah anggota dari grup vokal wanita Aespa yang debut dibawah SM Entertainment pada November 2020. Pada Januari 2022, ia menjadi anggota grup super Got the Beat.

Kehidupan awal

Kim Min-jeong lahir pada 1 Januari 2001, di Nampo-dong, Busan, Korea Selatan.[2][3][4]

Referensi

  1. ^ Cheon, Yun-hye (October 27, 2020). "SM 새 걸그룹 에스파, 첫 멤버 윈터 공개..뛰어난 보컬+댄스 실력 겸비" [SM's new girl group Aespa unveils first member Winter, who has excellent vocal and dance skills]. Herald Pop (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal August 11, 2023. Diakses tanggal March 7, 2024 – via Naver. 
  2. ^ Lee, Soo-hyun (July 19, 2023). "즉흥적으로 계속 불렀다"...에스파 윈터, 댄스 페스티벌 캐스팅→오디션 일화 공개 ["I just kept improvising and singing"...Aespa Winter reveals dance festival casting to audition secrets]. Top Star News (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal November 28, 2023. Diakses tanggal November 27, 2023. 
  3. ^ "Born and Raised". Magazine B (dalam bahasa Korean). Vol. 96. Busan, South Korea. September 28, 2023. hlm. 111–112. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 28, 2023. Diakses tanggal November 27, 2023. 
  4. ^ "What about the slogans made by aespa? [The Manager Ep 159]". The Manager. Episode ke-159 (dalam bahasa Korean). June 30, 2021. KOCOWA TV. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 28, 2023. Diakses tanggal November 27, 2023. 

Pranala luar

Templat:Got the Beat

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia