Willy Sagnol
William Sagnol (lahir 18 Maret 1977) adalah pelatih dan mantan pemain sepak bola asal Prancis yang bermain sebagai bek. Dia adalah pelatih tim nasional Georgia. Sagnol menghabiskan sebagian besar karir profesionalnya bermain untuk Bayern Munich di Bundesliga Jerman. Dia juga merupakan bagian dari skuad Prancis di Kejuaraan Pemuda Dunia FIFA 1997, Piala Dunia FIFA 2002, UEFA Euro 2004, Piala Dunia FIFA 2006 dan UEFA Euro 2008. Sebagai seorang manajer, ia pernah bertugas selama dua tahun di Bordeaux sebelum ditunjuk sebagai pelatih tim nasional Georgia pada tahun 2021, kemudian memimpin mereka ke turnamen besar pertama dengan lolos ke UEFA Euro 2024. Statistik karier
PrestasiMonaco Bayern Munich
Prancis
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Willy Sagnol.
|