Michael Waltrip
Michael Curtis Waltrip (lahir 30 April 1963) merupakan seorang mantan pembalap mobil Amerika Serikat yang saat ini berprofesi sebagai komentator TV, pengarang dan jurnalis. Ia merupakan adik dari Darrell Waltrip. Ia merupakan pemenang lomba Daytona 500 edisi 2001 dan 2003. Ia juga sempat menjadi pemilik tim Michael Waltrip Racing di NASCAR Seri Piala.[2] Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Michael Waltrip.
|