John Henry Newman, C.O., (21 Februari 1801 – 11 Agustus 1890)[6][7] adalah seorang teolog, penyair, dan pastor Anglikan, serta seorang kardinalKatolik di kemudian hari, yang dipandang sebagai seorang tokoh penting dan kontroversial dalam sejarah religius Inggris pada abad ke-19. Ia dikenal secara nasional pada pertengahan tahun 1830-an.[8]
Pada awalnya Newman adalah seorang akademisi evangelikalUniversitas Oxford dan pastor dalam Gereja Inggris, dan kemudian tertarik pada tradisi gereja tinggi dalam Anglikanisme. Ia lalu dikenal sebagai salah seorang pemimpin Gerakan Oxford dan ahli polemik yang cakap di dalamnya. Gerakan tersebut merupakan suatu kelompok umat Anglikan yang berpengaruh dan kontroversial, yang ingin mengembalikan banyak keyakinan dan ritual liturgis Katolik dari masa sebelum terjadinya Reformasi Inggris ke dalam Gereja Inggris. Gerakan Oxford berhasil meraih sejumlah keberhasilan. Namun, pada tahun 1845, Newman, bersama dengan sejumlah pengikutnya, meninggalkan Gereja Inggris dan melepaskan jabatannya sebagai pengajar di Universitas Oxford serta diterima di dalam Gereja Katolik. Tidak lama kemudian ia ditahbiskan sebagai imam Katolik dan tetap menjadi seorang pemimpin religius yang berpengaruh, yang berbasis di Birmingham. Pada tahun 1879, ia diangkat menjadi kardinal oleh Paus Leo XIII sebagai pengakuan atas jasanya kepada Gereja Katolik di Inggris. Ia berperan penting dalam pendirian Universitas Katolik Irlandia,[9] yang kelak berkembang menjadi University College Dublin, universitas terbesar di Irlandia pada saat ini.
Tracts Theological and Ecclesiastical (serba-serbi/1871)
Discussions and Arguments (serba-serbi/1872)
Historical Sketches (serba-serbi/1872)
Addresses to Cardinal Newman and His Replies, dengan Biglietto Speech (1879)
Karya pilihan
(Inggris)Realizations: Newman's Own Selection of His Sermons (edited by Vincent Ferrer Blehl, S.J., 1964). Liturgical Press, 2009. ISBN 978-0-8146-3290-1
(Inggris) Newman, John Henry (2006). Earnest, James David; Tracey, Gerard, ed. Fifteen Sermons Preached Before the University of Oxford. Oxford University Press.
Artikel ini menyertakan teks dari suatu terbitan yang sekarang berada pada ranah publik: Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Newman, John Henry". Encyclopædia Britannica. 19 (edisi ke-11). Cambridge University Press. hlm. 516–520.
Bacaan lanjutan
(Inggris)Aguzzi, Steven (2010). "John Henry Newman's Anglican Views on Judaism", Newman Studies Journal, Vol. VII, No. 1, pp. 56–72.
(Inggris)Chadwick, Owen (1987). The Victorian Church: Part One 1829–1859. London: SCM.
Connolly, John R. (2005). John Henry Newman: A View of Catholic Faith for the New Millennium. Lanham, Maryland: Rowman & Littlefield. ISBN 978-0-7425-3222-9
(Inggris) Faught, C. Brad (2003). The Oxford Movement: A Thematic History of the Tractarians and Their Times. University Park, Penn.: Pennsylvania State University Press. ISBN 978-0-271-02249-9.
(Inggris) Gilley, Sheridan (2002). Newman and His Age. London: Darton, Longman & Todd Ltd. ISBN978-0-232-52478-9.
(Inggris) Herring, George (2002). What Was the Oxford Movement? London: Continuum.
(Inggris) Heuser, Herman J. (1890). "Cardinal Newman,"The American Catholic Quarterly Review, Vol. XV, pp. 774–794.
(Inggris) Newsome, David (1993). The Convert Cardinals: Newman and Manning. London: John Murray. ISBN 978-0719546358.
(Inggris) Rowlands, John Henry Lewis (1989). Church, State, and Society, 1827–1845: the Attitudes of John Keble, Richard Hurrell Froude, and John Henry Newman. Worthing, Eng.: P. Smith [of] Churchman Publishing; Folkestone, Eng.: distr. ... by Bailey Book Distribution. ISBN 1-85093-132-1