Inawashiro (猪苗代町code: ja is deprecated , Inawashiro-machi) adalah sebuah kota yang terletak di Prefektur Fukushima, Jepang.
Per 1 Maret 2020, kota ini memiliki estimasi jumlah penduduk sebesar 13.810 jiwa dan kepadatan penduduk sebesar 34,98 orang per km², yang terbagi dalam 5.309 KK.[1] Kota ini memiliki luas wilayah sebesar 394,85 kilometer persegi (152,45 sq mi). Kota ini dikenal sebagai tempat kelahiran dari Hideyo Noguchi, yang memberikan kontribusi terhadap ilmu pengetahuan dalam melawan penyakit sifilis dan demam kuning.[2]
Geografi
Iklim
Data iklim Inawashiro (1991−2020 normal, ekstrim 1976−sekarang)