Huang Kunming

Huang Kunming
黄坤明
Kepala Departemen Publisitas Komite Pusat Partai Komunis Tiongkok
Mulai menjabat
Oktober 2017
Sekretaris JenderalXi Jinping
Sebelum
Pendahulu
Liu Qibao
Pengganti
Petahana
Sebelum
Sekretaris Partai Hangzhou
Masa jabatan
2010–2013
Sekretaris JenderalHu Jintao
Xi Jinping
Sebelum
Pendahulu
Wang Guoping
Pengganti
Gong Zheng
Sebelum
Informasi pribadi
LahirNovember 1956 (umur 67–68)
Kabupaten Shanghang, Fujian
Partai politikPartai Komunis Tiongkok
AlmamaterUniversitas Normal Fujian
Universitas Tsinghua
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Huang Kunming (Hanzi: 黄坤明; kelahiran November 1956) adalah seorang politikus Tiongkok, yang kini menjabat sebagai kepala Departemen Publisitas Partai Komunis Tiongkok dan anggota Politbiro Partai Komunis Tiongkok. Ia bergabung dengan Departemen Publisitas pada 2014 sebagai wakil ketua. Sebelum diangkat, ia bertugas di provinsi-provinsi Fujian dan Zhejiang, dan dianggap sebagai rekan dekat Xi Jinping, Sekretaris Jenderal Partai Komunis Tiongkok saat ini. Ia sempat menjadi Sekretaris Partai Komunis Hangzhou.[1]

Referensi

  1. ^ "黄坤明出任中央宣传部副部长". Ifeng. October 23, 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-04-30. Diakses tanggal 2021-12-19. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41