Zhang Gaoli
Zhang Gaoli (/dʒɑːŋ ɡaʊˈliː/;[1] kelahiran November 1946) adalah seorang pensiunan politikus Tiongkok. Ia menjabat sebagai Wakil Perdana Menteri Republik Rakyat Tiongkok antara 2013 dan 2018 dan sebagai anggota Komite Tetap Politbiro, dewan pemerintahan tertinggi Tiongkok, antara 2012 sampai 2017. Sebelum itu, Zhang menjabat sebagai Sekretaris Partai Komunis Tianjin antara 2007 dan 2012. Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Zhang Gaoli. |