F1 Academy musim 2023 adalah kejuaraan olahraga otomotif dan musim pertama dari F1 Academy , seri balap tingkat Formula 4 khusus wanita yang dibentuk oleh Formula Satu . Kejuaraan tersebut disetujui oleh Fédération Internationale de l'Automobile (FIA) dibawah naungan Formula Motorsport Limited.[ 1] Musim tersebut dimulai pada 29 April di Red Bull Ring dan akan berakhir pada 22 Oktober menjadi balapan pendukung Grand Prix Amerika Serikat di Circuit of the Americas .
Peserta
Tim dan pembalap yang tertera dibawah kontrak untuk berkompetisi pada kejuaraan musim 2023.[ 2] Karena kejuaraan tersebut merupakan seri kejuaraan spek , seluruh tim akan berkompetisi dengan sasis Tatuus F4-T-421 yang sama dan kompon ban yang dikembangkan oleh Pirelli . Setiap mobil ditenagai sebesar 165 tenaga kuda mesin turbocharger 4 silinder yang dikembangkan oleh Autotecnica.[ 1]
Jadwal dan hasil balapan
Kalender untuk musim 2023 diumumkan pada Februari 2023:
Klasemen kejuaraan
Sistem penilaian
Poin diberikan kepada 10 pembalap dengan posisi terdepan dalam balapan 30 menit pada balapan ronde 1 dan 3, dan kepada 8 pembalap dengan posisi terdepan diposisi mulai yang dibalik dalam balapan ronde 2 sepanjang 20 menit. Pembalap dengan posisi pole dalam setiap Balapan ronde 1 dan 3 juga menerima dua poin masing-masing, dan satu poin diberikan kepada pembalap yang meraih putaran tercepat dalam balapan apabila pembalap tersebut finis di posisi 10 besar. Tidak ada poin yang diberikan kepada peraih putaran tercepat kepada pembalap di luar posisi 10 besar. Tidak ada poin tambahan yang diberikan kepada pembalap di posisi pole pada Balapan ronde 2.
Balapan
Posisi, poin per balapan
Ke-1
Ke-2
Ke-3
Ke-4
Ke-5
Ke-6
Ke-7
Ke-8
Ke-9
Ke-10
Pole
FL
Balapan 30 menit
25
18
15
12
10
8
6
4
2
1
2
1
Balapan 20 menit
10
8
6
5
4
3
2
1
1
Kejuaraan pembalap
Kejuaraan tim
Pos
Tim
RBR
CRT
CAT
ZAN
MNZ
LEC
COA
Pts
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
1
MP Motorsport
7
1
2
1
3
5
1
1
2
1
5
1
6
7
4
329
8
5
3
7
4
6
5
5
6
5
9
2
8
10
9
Ret
6
12
14
Ret
10
Ret
8
9
8
Ret
9
9
12†
Ret
2
Prema Racing
1
7
1
5
1
1
3
2
3
10
2
4
1
2
1
303
2
9
11
6
5
7
4
14†
10
13
8
5
11
6
5
6
14
NC
Ret
6
14†
12
15†
15
Ret
14
11
Ret
9
12†
3
ART Grand Prix
10
2
6
3
2
4
7
4
1
2
1
3
2
1
6
225
Ret
10
7
4
7
8
9
7
11
6
3
7
Ret
4
10
Ret
Ret
9
12
11
11
Ret
10
13
12
12
8
Ret
WD
WD
4
Rodin Carlin
3
8
4
8
9
3
2
3
4
4
4
12
3
3
2
211
4
11
8
9
12
9
10
11
8
7
7
Ret
4
5
8
5
12
10
11
13
13†
11
12
14
11
10
Ret
5
Ret
Ret
5
Mercantile Campos Racing
9
3
5
2
8
2
6
6
5
3
6
6
7
8
3
150
11
4
13
10
10
12
8
9
7
9
11
10
10
11
7
DSQ
13
14
13
NC
Ret
13
13
12
14
13
Ret
12
13†
11†
Pos
Tim
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
R1
R2
R3
Pts
RBR
CRT
CAT
ZAN
MNZ
LEC
COA
Sumber: [ 20]
Catatan
^ Léna Bühler mencatatkan putaran tercepat namun tidak finis di posisi 10 besar, dan tidak memenuhi syarat untuk mendapatkan poin atas putaran tercepat tersebut.. Hamda Al Qubaisi mencatatkan putaran tercepat kedua namun juga gagal untuk finis di posisi 10 besar. Emely de Heus meraih poin untuk putaran tercepat dari pembalap yang finis pada 10 besar.
^ Chloe Chong meraih putaran tercepat namun tidak menyelesaikan balapan di posisi 10 besar, sehingga tidak memenuhi syarat untuk mendapatkan poin dari putaran tercepat. Hamda Al Qubaisi mendapatkan poin putaran tercepat diantara pembalap 10 besar dalam balapan.
Referensi
^ a b "F1 Academy: Formula 1 announces F1 Academy, a new all-female driver series for 2023" . Formula 1 ® . 2022-11-18. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-01. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ "Formula 1 announces teams for F1 Academy: All-female racing series for younger drivers set for 2023 debut" . Sky Sports . 2022-12-16. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-10. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ Sanz, Miguel (2023-02-10). "Nerea Martí ficha por Campos Racing para la nueva F1 Academy" . Marca (dalam bahasa Spanyol). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-15. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ "Campos Racing Recruits Lola Lovinfosse for 2023 F1 Academy season" . Campos Racing . 2023-02-27. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-27. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ "La uruguaya Maite Cáceres se une a la parrilla de la F1 Academy" . Infobae (dalam bahasa Spanyol). 2023-03-02. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-07. Diakses tanggal 2023-03-02 .
^ a b Wood, Ida (2023-03-15). "Al Qubaisi sisters team up at MP Motorsport for F1 Academy" . Formula Scout (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-29. Diakses tanggal 2023-03-15 .
^ Bruin, Lois de (2023-03-15). "Emely de Heus to return to MP Motorsport for inaugural F1 Academy season" . MP Motorsport (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-16. Diakses tanggal 2023-03-16 .
^ Couttet, Elie-Sara (2023-02-02). "Léna Bühler, première pilote engagée en F1 Academy" . AutoHebdo (dalam bahasa Prancis). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-02. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ Fritzsche, Mario (2023-02-13). "Carrie Schreiner: Erste deutsche Fahrerin in der F1-Academy" . Motorsport-Total.com (dalam bahasa Jerman). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-22. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ "Chloe Grant completes our F1 Academy trio" . ART Grand Prix (dalam bahasa Inggris). 2023-03-16. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-30. Diakses tanggal 2023-03-16 .
^ White, Megan (2023-02-14). "Pulling joins Rodin Carlin for inaugural F1 Academy season" . Autosport . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-05. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ "Jessica Edgar signs with Rodin Carlin for F1 Academy" . Racers - Behind the Helmet . 2023-02-09. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-22. Diakses tanggal 2023-02-09 .
^ "Gilkes completes Rodin Carlin's F1 Academy line-up" . Rodin Carlin . 2023-03-08. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-01. Diakses tanggal 2023-03-08 .
^ "Chloe Chong to debut with PREMA in inaugural F1 Academy season" . Prema Racing . 2023-03-15. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-23. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ "Marta García ficha por Prema Racing para la F1 Academy" . ABC (dalam bahasa Spanyol). 2023-03-21. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-25. Diakses tanggal 2023-03-22 .
^ "Bianca Bustamante signs full season with F1 Academy" . Manila Bulletin . 2023-02-04. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-26. Diakses tanggal 2023-05-03 .
^ Prydderch, Hannah (2023-04-07). "2023 F1 Academy grid: Introducing the drivers and teams for the all-female series' inaugural season" . Formula 1 ® . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-02. Diakses tanggal 2023-04-10 .
^ Thukral, Rachit (2023-02-23). "Calendar, format for all-female F1 Academy series revealed" . Motorsport.com . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-31. Diakses tanggal 2023-02-23 .
^ Wood, Ida (2023-02-23). "F1 Academy reveals calendar and format of inaugural season" . Formula Scout (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-29. Diakses tanggal 2023-02-23 .
^ "Standings - F1® Academy Racing" . F1® Academy (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-29. Diakses tanggal 2 May 2023 .
Pranala luar
Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref>
untuk kelompok bernama "N", tapi tidak ditemukan tag <references group="N"/>
yang berkaitan