CloverWorks Inc. (Jepang : 株式会社クローバーワークス , Hepburn : Kabushiki-gaisha Kurōbā Wākusu ) adalah sebuah Studio animasi Jepang yang diubah dari Studio Kōenji milik A-1 Pictures , CloverWorks dioperasikan dan dimiliki oleh Aniplex , anak perusahaan dari Sony Music Entertainment Japan .
[ 3]
Sejarah
Pada bulan April 2018, A-1 Pictures melakukan pemerekan ulang Studio Kōenji mereka sebagai CloverWorks yang memiliki ciri khas tersendiri, terpisah dari Studio Asagaya yang merupakan studio utama mereka.[ 4] [ 5] Studio ini berpusat di di Suginami , Tokyo .[ 2]
Empat seri animasi telah beralih studio dari A-1 Pictures ke CloverWorks setelah pemerekan ulang. Beberapa seri anime tersebut masing-masing adalah Slow Start , Darling in the Franxx , Persona 5: The Animation dan Ace Attorney Season 2 . Slow Start beralih studio setelah musim pertamanya usai, sedangkan Darling in the Franxx beralih studio mulai 12 episode terakhir .[ 6] [ 7]
Pada tanggal 1 Oktober 2018, CloverWorks mengumumkan bahwa mereka telah berpisah dari A-1 Pictures, meskipun mereka masih merupakan anak perusahaan dari Aniplex .[ 3] Hari itu juga menandai tanggal pendirian dari studio tersebut.[ 2]
Karya
Seri televisi
Film
Referensi
^ "高円寺スタジオのブランド化に伴うスタジオ名変更のお知せ" [The notice of rebranding of Kōenji Studio]. A-1 Pictures (dalam bahasa Jepang). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-14. Diakses tanggal 14 April 2018 .
^ a b c d e "Company Profile" . CloverWorks . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-14. Diakses tanggal 25 Oktober 2018 .
^ a b c Hodgkins, Crystalyn (1 Oktober 2018). "CloverWorks Anime Studio Separates From A-1 Pictures, Remains Subsidiary of Aniplex" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-10-01. Diakses tanggal 1 Oktober 2018 .
^ Pineda, Rafael Antonio (2 April 2018). "A-1 Pictures' Kōenji Studio Rebrands as CloverWorks" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-08. Diakses tanggal 7 April 2018 .
^ Chapman, Paul (4 April 2018). "A-1 Pictures Rebrands Their Kōenji Studio as CloverWorks" . Crunchyroll . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-08. Diakses tanggal 7 April 2018 .
^ "Slow Start" . A-1 Pictures (dalam bahasa Jepang). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-09. Diakses tanggal 13 Juli 2018 .
^ "DARLING in the FRANXX" . A-1 Pictures (dalam bahasa Jepang). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-13. Diakses tanggal 13 Juli 2018 .
^ Pineda, Rafael Antonio (31 Juli 2017). "Slow Start TV Anime's Visual, January Premiere Revealed" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-07-31. Diakses tanggal 31 Juli 2017 .
^ Ressler, Karen (3 Juli 2017). "Studio Trigger Announces 3 New Anime Titles (Updated)" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-07-03. Diakses tanggal 5 Juli 2017 .
^ Hodgkins, Crystalyn (30 Juli 2017). "Persona 5 Game Gets TV Anime Series in 2018 (Updated With Video)" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-12-04. Diakses tanggal 31 Maret 2018 .
^ Sherman, Jennifer (9 Juli 2018). "Seishun Buta Yarō Anime Reveals Visual, Staff" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-12. Diakses tanggal 9 Juli 2018 .
^ Pineda, Rafael Antonio (26 Juni 2018). "Dakaretai Otoko 1-i ni Odosarete Imasu Boys-Love Anime Reveals More Cast, Staff, October Debut" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-06-26. Diakses tanggal 26 Juni 2018 .
^ Ressler, Karen (15 Maret 2018). "Ace Attorney Anime Gets 2nd Season This Fall" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-03-16. Diakses tanggal 16 Maret 2018 .
^ Ressler, Karen (2 Agustus 2018). "The Promised Neverland Anime Reveals Cast, Staff, Character Visuals" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-08-03. Diakses tanggal 2 Agustus 2018 .
^ Hodgkins, Crystalyn (29 Juli 2018). "Fate/Grand Order Smartphone Game Gets Both TV Anime, Anime Film Projects" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-29. Diakses tanggal 29 Juli 2018 .
^ Hodgkins, Crystalyn (28 Maret 2019). "The Promised Neverland Anime Gets 2nd Season in 2020" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-03-28. Diakses tanggal 28 Maret 2019 .
^ Loo, Egan (29 Desember 2018). "Seishun Buta Yarō Anime Film's 2nd Ad Confirms Cast, Staff, Early Summer Opening" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-30. Diakses tanggal 29 Desember 2018 .
^ Pineda, Rafael Antonio (21 Maret 2019). "Ultra Peace Busters Creative Team Unveil Sora no Aosa o Shiru Hito yo Original Anime Film" . Anime News Network . Archived from the original on 2019-03-21. Diakses tanggal 21 Maret 2019 .
^ Hodgkins, Crystalyn (21 Oktober 2018). "Saekano: How to Raise a Boring Girlfriend Anime Film Reveals Title, Visual, Fall 2019 Debut" . Anime News Network . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-10-21. Diakses tanggal 21 Oktober 2018 .
Pranala luar
Seri televisi Film OVA Artikel terkait
Pendiri Tokoh kunci
Kaz Hirai (Ketua Umum)
Kenichiro Yoshida (Presiden dan CEO)
Bisnis utama Teknologi dan merek Produk bersejarah Elektronik
Tokoh penting
Seri Divisi Anak perusahaan Bekas anak perusahaan
Lainnya
Tokoh penting Motion Picture Group Television
Produksi AS Distribusi AS Produksi internasional
O = platform VOD daring
Amerika
Jaringan AS Kanada Amerika Latin
Asia
Anak benua India
Hiburan Hindi Hiburan Inggris Hiburan Bengali Olahraga Musik Saluran lain Bisnis lain Bekas
Jepang Korea Selatan Taiwan Asia Tenggara
Eropa, Timur Tengah, Afrika (EMEA)
Jerman Italia Belanda Portugal Rusia Spanyol Turki Britania & Irlandia Baltik Eropa Tengah dan Timur (CEE) Timur Tengah Afrika
Lainnya Tutup
Distribusi daring platform Bisnis lainnya Aset lainnya Organisasi nirlaba Artikel terkait
Perusahaan /studio
Asosiasi industri Penghargaan Jenis Genre Blok pemrograman anime Topik terkait