Abdulkerim Abbas
Abdulkerim Abbas, atau Abdul Kerim Abbas, Abdulkerim Abbasoff,[1] 'Abd al-Karīm 'Abbās[2] (1921 – 27 Agustus 1949), adalah seorang pemimpin Uighur di Xinjiang, Tiongkok pada abad ke-20. Ia membantu memimpin Pemberontakan Ili tahun 1944, yang berujung pada pendirian Republik Turkestan Timur Kedua (Tiga Distrik) di utara Xinjiang. Abbas, bersama dengan Ehmetjan Qasim, mengepalai faksi Marxis di Tiga Distrik. Referensi
Karya rujukan
|