Penguatan tembaga murni dengan metode Equal Angular Channel Pressing telah dilakukan terhadap tembaga murni. Hasil pengerjaan ECAP dengan jalur ekstrusi ECAP rute Bc, dimana benda kerja diputar 90 ° setiap pass, menghasilkan pembelahan grain menjadi sub-grain yang memiliki ukuran yang menurun drastis dengan sudut butir yang lebih kecil.  Seiring dengan penurunan besar butir, kekerasan tembaga tersebut meningkat drastis. AbstractThe hardness of high purity copper has been increased through Equal Angular Channel Pressing method. The application of ECAP method with extrution rute Bc , in which the sample was rotated 90° for each pass, result in the generation of sub-grain within the grain. The size of new grain (sub –grain) is drastically smaller than initial grain and also has low angle. With the decreasing of grain size, the hardness drastically increases.

Published by Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia
Journal Name Metalurgi
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota adm. jakarta selatan, Dki jakarta INDONESIA
Website metalurgi| http://ejurnalmaterialmetalurgi.com/index.php/metalurgi|
ISSN ISSN : 01263188, EISSN : 24433926, DOI : -,
Core Subject Science,
Meta Subject Energy,
Meta DescMETALURGI published by Research Center for Metallurgy and Materials LIPI. The objective of this journal is the online media for disseminating of RCMM results in Research and Development and also as a media for a scientist and researcher in the field of Metallurgy and Materials.
PenulisSolihin, Solihin , Mabruri, Efendi , Putrayasa, I Nyoman Gede
Publisher ArticlePusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI
Subtitle Article Metalurgi Vol 26, No 3 (2011): Metalurgi Vol. 26 No. 3 Desember 2011
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://ejurnalmaterialmetalurg…
DOIhttps://doi.org/10.14203/metalurgi.…
DOI Number DOI: 10.14203/metalurgi.v26i3.20
Download Article [1] http://ejurnalmaterialmetalurgi.com/inde…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…

 

Penguatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Penguat Penguatan (psikologi) Direktorat Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan Penguat sinyal seluler Penguat kelas-D Penguat operasional Penguat derau-rendah Penguatan dalam Gereja Katolik Bukit Pemuatan, Serai Serumpun, Tebo Gerakan Penguatan Diri Pemuat otomatis Pemuat (komputer) Penguat magnetik Pengulang Pemuatan Jaya, Tumbang Titi, Ketapang Muaro Pemuat, Batang Asai, Sarolangun Uat, Kei Besar Selatan Barat, Maluku Tenggara Direktorat Jenderal Sains dan Teknologi Direktorat Jenderal Riset dan Pengembangan Dosis peng…

uat Pelitur pesawat udara Penyedap rasa Pengunduhan dan pengunggahan