Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar dan keaktifan belajar siswa kelas VII pada materi Klasifikasi Makhluk Hidup melalui penerapan metode permainan kartu kwartet dan mengetahui respon siswa terhadap penerapan metode permainan kartu kwartet. Penelitian yang dilaksanakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan 2 siklus dan masing-masing siklus 2 kali pertemuan. Subyek penelitian adalah siswa kelas 7C SMP N 1 Semin Gunungkidul. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode permainan kartu kwartet pada materi Klasifikasi Makhluk Hidup dapat meningkatkan prestasi belajar dan keaktifan belajar siswa. Prestasi belajar ditunjukkan dengan naiknya presentase ketuntasan belajar. Pada prasiklus adalah 6,25% dengan kategori sangat rendah, siklus I adalah 68,75% dengan kategori sedang dan siklus II adalah 84,375% dengan kategori tinggi. Keaktifan belajar menunjukkan kenaikan skor rata-rata, yaitu siklus I adalah 64% dengan kategori sedang dan siklus II menjadi 87,5% dengan kategori tinggi. Respon siswa menunjukkan 100% siswa senang terhadap penerapan metode permainan kartu kwartet.

Published by Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga, Daerah Istimewa Yogyakarta
Journal Name Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru
Contact Phone+628984400401
Contact Name Andhy Surya Hapsara, S.Sos., M.Pd
Contact Email jurnalideguru@gmail.com
Location Kota yogyakarta, Daerah istimewa yogyakarta INDONESIA
Website jurnalideguru| https://jurnal-dikpora.jogjaprov.go.id/index.php/jurnalideguru|
ISSN ISSN : 25275712, EISSN : 27222195, DOI : https://doi.org/10.51169/ideguru,
Core Subject Education,
Meta Subject Education, Other,
Meta Desc"Ideguru" means the overall thought conducted by teachers, in the form of classroom action research as well as scientific papers. The vision of Ideguru is to be one of the main references for teachers in planning, implementing and evaluating learning inovation in Yogyakarta Special Province (DIY), Indonesia. The mission of Ideguru is becoming a media for actualization and dissemination of scientific works for teachers in the region of DIY in particular and Indonesia in general.
PenulisPrasetyaningtyas, Susi
Publisher ArticleDinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Daerah Istimewa Yogyakarta
Subtitle Article Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru Vol 5 No 1 (2020): Edisi Mei 2020
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttps://jurnal-dikpora.jogjapr…
DOIhttps://doi.org/10.51169/ideguru.v5…
DOI Number DOI: 10.51169/ideguru.v5i1.118
Download Article [1] https://jurnal-dikpora.jogjaprov.go.id/i…
Download Article [2]

 

Daftar Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Perjanjian tentang Penerapan Tindakan Sanitari dan Fitosanitari Organisasi Riset Pengkajian dan Penerapan Teknologi Distrik Padang Terap Terap, Toho, Mempawah Tepian Terap, Sangkulirang, Kutai Timur Pramuka Penggalang Terap Lubuk Terap, Bandar Petalangan, Pelalawan Bukit Terap, Tukak Sadai, Bangka Selatan Terap Batang Terap, Perbaungan, Serdang Bedagai Pangkalan Terap, Teluk Meranti, Pelalawan Pulau Terap, Kuok, Kampar Terap Mulia, Banding Agung, Ogan Komering Ulu Selatan Balai Penerapan Standar Ins…

trumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan Banjarbaru Penilaian pabean Perjanjian Anti-Dumping Asas Internasional tentang Penerapan Hak Asasi Manusia dalam Pengawasan Komunikasi Pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat di Indonesia Teori ikatan valensi Matang Terap, Jawai Selatan, Sambas Artocarpus Paluah Terap, Ilir Talo, Seluma Lubuk Terap, Merlung, Tanjung Jabung Barat Sungai Terap, Kumpeh Ulu, Muaro Jambi Sungai Terap, Betara, Tanjung Jabung Barat Nanga Menterap, Sekadau Hulu, Sekadau Hubungan masyarakat dalam dunia maya Energi terbarukan