Pendahuluan: Karies gigi merupakan penyakit dengan prevalensi tertinggi selainpenyakit periodontal. Penyakit ini menjadi masalah nasional di beberapa Negaraberkembang terutama di Indonesia.Tujuan Penelitian: Etiologi utama karies pada anak adalah pola makan. Kelompok usiasekolah dasar mempunyai kebiasan jajan yang lebih tinggi dari kelompok usia lainkhususnya makanan manis, sehingga menyebabkan meningkatnya indeks karies gigi.Kegiatan ini didanai oleh Kemenristekdikti, yang dilakukan pada 2 SD yaitu SDN 03 danSDN 04 Bangsalsari. Metode Penelitian: Jumlah responden adalah siswa kelas 3 sebanyak 70 orang di SDN 03Bangsalsari dan 51 orang di SDN 04 Bangsalsari yang diperoleh dengan menggunakanmetode total sampling. Penyuluhan dan praktek gosok gigi bersama dilakukan kepadapara siswa untuk memberi pengetahuan serta memperbaiki perilaku mengenai kesehatanrongga mulut.Hasil Penelitian: Hasil pemeriksaan menunjukkan indeks DMF-T rata-rata untuk siswaSDN 03 Bangsalsari yaitu 6,1, sedangkan rerata indeks DMF-T untuk siswa SDN 04Bangsalsari yaitu 5. Indeks gigi yang karies (D) lebih dominan yaitu sekitar 67%dibanding gigi yang telah dicabut (M) sebanyak 2% dan gigi yang telah ditambal(F) hanya 1%. Masih tinggi nya gigi yang karies (D) dibandingkan gigi yang sudahditambal (F) menunjukkan masih rendahnya pengetahuan dan kesadaran siswa SDserta orang tua dalam menjaga kesehatan rongga mulutnya. Status karies gigi padasiswa SDN 03 dan 04 Bangsalsari berada pada kategori Tinggi berdasarkan kriteriaWHO. Kata kunci : Karies gigi, Perilaku, Siswa SD, Indeks DMF-T
Published by | Universitas Jember |
Journal Name | IKESMA |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kab. jember, Jawa timur INDONESIA |
Website | | https://jurnal.unej.ac.id/index.php/IKESMA| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : -, DOI : -, |
Core Subject | Health, |
Meta Subject | Health Professions, Medicine & Pharmacology, Public Health, |
Meta Desc | |
Penulis | Fatimatuzzahro, Nadie , Prasetya, Rendra Chriestedy , Amilia, Winda |
Publisher Article | FKM - UNEJ |
Subtitle Article | IKESMA Vol 12 No 2 (2016) |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://jurnal.unej.ac.id/inde… |
DOI | |
DOI Number | |
Download Article [1] | https://jurnal.unej.ac.id/index.php/IKES… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan GAMBARAN PERILAKU KESEHATAN GIGI ANAK SEKOLAH DASAR DI DESA BANGSALSARI KABUPATEN JEMBER
Gambaran Cinta Gambaran, Kaliwiro, Wonosobo Gambar bitmap Gambar teknik Candi Gambar Wetan Gambar teknik listrik Penggambaran Muhammad Gambar dari Edessa Pengambilan gambar luas Gambar Idoep Pulau Gambar, Serba Jadi, Serdang Bedagai Model teks-ke-gambar Menggambar Penggambaran budaya terhadap kucing Gambar digital Daftar penggambaran artistik Mahatma Gandhi Persatuan Ahli Gambar Indonesia Resolusi gambar Penyensoran gambar di Uni Soviet Gambar vektor Gambar religius dalam teologi Kristen Stabilisasi gambar Brian Morris (pengarah gambar) Makro gambar Paya Gambar, Batang Kuis, Deli Serdang Citra…
Gambar loka Gambaran Zaman Barok Pengaburan gambar Gambar penis Gambar bergerak Buku bergambar Gambar terkutuk Juru gambar teknik Format gambar mentah Format berkas gambar Sketsa (gambar) Penggambaran kurva Pengolahan citra digital Citra Allah Pemampatan citra Pajung gambar Google Drawings Flux (model teks-ke-gambar) Peristiwa Terkini Dalam Gambar Pemindai Film Bilangan bergambar Hari Setiap Orang Menggambar Muhammad Pengambilan gambar utama Pengambilan gambar (pembuatan film) Buku sketsa Tabung kamera video Gugus Pakar Gambar Bergerak Bliss (gambar) Cropping (memotong gambar) Kriptografi visual Teka teki gambar Tembolok keluku Windows Penyuntingan gambar digital Representasi warna dalam gambar digital Pelaporan gambar pornografi anak di Wikimedia Commons Cuplikan layar Citra cakram optik Piala Maya untuk Penyuntingan Gambar Terpilih Daftar gambar yang dimahkotai secara kanonik Penata Gambar Terbaik Festival Film Wartawan Indonesia Robert Gould Sejarah perkeretaapian di Indonesia Penggambaran LGBT dalam film dan televisi Korea Selatan Daftar lukisan Vincent van Gogh Bayangan (matematika) Washington D.C. Area Film Critics Association Museum Gambar Bergerak Pengarahan Gambar Terbaik