Volvo Car Open 2017 adalah turnamen tenis putri dalam kejuaraan WTA Tour 2017 dan merupakan edisi ke-45 dari penyelenggaraan Charleston Open. Turnamen ini berlangsung mulai tanggal 3 sampai 9 April 2017 dan merupakan turnamen dengan kategori Premier. Volvo Car Open dimainkan di Family Circle Tennis Center, Charleston, yang memiliki permukaan lapangan karpet.
Distribusi poin dan hadiah
Distribusi poin
Kategori
J
F
SF
QF
1/16
1/32
1/64
Q
Q2
Q1
Tunggal Putri
470
305
185
100
55
30
1
25
13
1
Ganda Putri
1
—
—
—
—
—
Hadiah
Jumlah keseluruhan hadiah sebesar US$ 710.900[1][2]
Kategori
J
F
SF
QF
1/16
1/32
1/64
Q2
Q1
Tunggal Putri
$128.100
$68.180
$33.600
$17.280
$8.955
$4.585
$2.355
$1.070
$640
Ganda Putri
$40.300
$21.340
$11.740
$5.975
$3.245
—
—
—
—
Tunggal Putri
Unggulan
Posisi delapan besar unggulan menerima bye ke babak kedua.
2
The unnamed parameter 2= is no longer supported. Please see the documentation for {{columns-list}}.