Taebenu adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Ibu kota kecamatan ini adalah Baumata.[1]
Batas wilayah
Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:[1]
Desa/kelurahan
Kecamatan Taebenu memiliki 8 desa:[1]
Sarana Pendidikan
Data Tahun 2014:[1]
- Jumlah Sekolah: SD =11; SMP = 6; SMU = 3
- Jumlah Guru: SD = 140; SMP = 120; SMU = 91
- Jumlah Murid: SD = 1.795; SMP = 832; SMU =723
Sarana Kesehatan
Data Tahun 2014:[1]
Potensi
Data Tahun 2014:[1]
- Potensi Pertanian: Jagung, Padi, Kacang Tanah, Ubi Kayu
- Potensi Peternakan: Ayam, Sapi, Babi, Kambing, Kerbau
- Potensi Pariwisata: Kolam Baumata
Referensi
Pranala luar