Sampuran, Muara, Tapanuli Utara

Sampuran
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Utara
KabupatenTapanuli Utara
KecamatanMuara
Kode pos
22476
Kode Kemendagri12.02.15.2007 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 2°22′33.600″N 98°53′52.800″E / 2.37600000°N 98.89800000°E / 2.37600000; 98.89800000

Sampuran adalah salah satu desa yang berada di Kecamatan Muara, Kabupaten Tapanuli Utara, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Pemerintahan

Desa Sampuran terdiri dari dusun:

  • Dusun I
  • Dusun II Sitangaran
  • Dusun III

Demografi

Demografi berdasarkan Marga di Desa Sampuran (2019)[1]

  Rajagukguk (30%)
  Parhusip (9%)
  Sinaga (7%)
  Sitanggang (7%)
  Sianturi (5%)
  Simbolon (5%)
  Tamba (4%)
  Lumbanraja (3%)
  Siringoringo (3%)
  Marga Lain (26%)
  Non-Batak (1%)

Penduduk Desa Sampuran umumnya adalah Suku Batak Toba.

Destinasi wisata

Ditempat ini wisatawan dapat menikmati Hoda-Hoda—salah satu ritual kuno masyarakat Desa Sampuran yang dipadukan dengan tarian Mossak—sebagai seni budaya. Tarian ini sejenis ilmu bela diri silat dari tanah Batak.

Referensi

Pranala luar


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41