Dr. Safaruddin, S.Sos., M.S.P. (lahir 17 Maret 1983) adalah politikus Partai Gerindra asal Susoh, Aceh Barat Daya yang menjabat sebagai Bupati Aceh Barat Daya periode 2025-2030 dan pernah menjabat sebagai Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh periode 2019-2024.[1]
Pekerjaan
- Ketua DPC Partai Gerinda Kabupaten Aceh Barat Daya, 2008-2013
- Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, 2019-2024
- Presiden Club Sepakbola Eksekutif Legend Sigupai, 2020-sekarang
- Sekretaris DPD Partai Gerindra Aceh, 2021-2022
- Ketua Pengurus Wilayah Ikatan Alumni Universitas Sumatera Utara (IKA USU) Aceh, 2022-2026
- Ketua Pengurus Provinsi Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Aceh, 2022-2026[2]
- Wakil Ketua Bidang Organisasi, Kaderisasi dan Keanggotaan / Ketua Harian DPD Partai Gerindra Aceh, 2022-sekarang
- Anggota DPR Aceh terpilih, 2024-2029
- Bupati Aceh Barat Daya terpilih, 2025-2030
Referensi
- ^ "Gerindra Tunjuk Safaruddin Wakil Ketua DPRA Periode 2019-2024, SK Sudah Diteken Prabowo - Serambi Indonesia". web.archive.org. 2021-01-26. Diakses tanggal 2023-09-14.
- ^ "Safaruddin Ketua Pengprov PBSI Aceh - Serambinews.com". web.archive.org. 2022-01-24. Diakses tanggal 2023-09-14.